Anda di halaman 1dari 20

PENGERTIAN

BY : RIRIN ANGGRAINI, SST

PERAWATAN
 Adalah tahapan dalam proses pembedahan
yang dimulai prabedah, Bedah (Intraoperas),
dan Pasca bedah (post operasi).

 Prabedah adalah masa sebelum dilakukannya


tindakan pembedahan, dimulai sejak persiapan
pembedahan dan berakhir sampai pasien di
meja bedah.
 Intrabedahmerupakan masa pembedahan
yang dimulai sejak ditransfer ke meja bedah
dan berakhir saat pasien dibawa ke ruang
pemulihan.

 Pascabedah merupakan masa setelah


dilakukan pembedahan yang dimulai sejak
pasien memasuki ruang pemulihan dan
berakhir sampai evaluasi selanjutnya.
Hal yang perlu dikaji :
1. Pengetahuan tentang persiapan
pembedahan
2. Pengalaman masa lalu
3. Kesiapan psikologis
1. Pemberian pendidikan kesehatan prabedah
 Penjelasan mengenai berbagai informasi
dalam tindakan pembedahan misalnya
tentang pemeriksaan yang dilakukan
sebelum bedah, alat-alat khusus yang
diperlukan, pengiriman ke kamar bedah,
ruang pemulihan, dan kemungkinan
pengobatan setelah bedah
2. Persiapan diet
 Sehari sebelum bedah, pasien boleh
menerima makanan biasa. Namun, 8 jam
sebelum bedah tersebut dilakukan pasien
tidak diperbolehkan makan. Sedangkan
cairan tidak diperbolehkan 4 jam sebelum
operasi, sebab makanan dan cairan dalam
lambung dapat menyebabkan terjadinya
aspirasi
3. Persiapan kulit
 Dengan cara membebaskan
daerah yang akan dibedah dari
mikroorganisme dengan cara
menyiram kulit dengan sabun
heksaklorofin atau sejenisnya
yang sesuai dengan jenis
pembedahan.
4. Latihan bernapas dan latihan batuk
 Dilakukan untuk meningkatkan kemampuan
pengembangan paru-paru.
 Batuk dapat menjadi kontraindikasi pada
bedah intrakranial, mata, telinga, hidung, dan
tenggorokan karena dapat meningkatkan
tekanan, merusak jaringan, dan melepaskan
jahitan.
5. Latihan kaki
 Untuk mencegah dampak
tromboflebitis.
 Latihan memompakan otot
dapat dilakukan dengan
mengontraksikan otot betis dan
paha, kemudian istirahatkan
otot kaki, dan ulangi hingga
sepuluh kaki.
6.Latihan mobilitas
Dilakukan untuk mencegah
komplikasi sirkulasi, mencegah
dekkubitus, merangsang
peristaltik, serta mengurangi
adanya rasa nyeri.
7. Pencegahan Cidera, tindakan yg perlu
dilakukan :
 Cek identitas pasien
 Lepaskan perhiasan
 Bersihkan cat kuku
 Lepaskan kontak lensa
 Alat bantu pendengaran bisa digunakan
 Anjurkan untuk mengosongkan kandung
kemih
Yang perlu dikaji adalah posisi
pasien
Berbagai masalah yang terjadi
selama pembedahan mencakup
aspek pemantauan fisiologis
perubahan tanda vital, sistem
kardiovaskuler, keseimbangan
cairan, dan pernapasan.
1. Penggunaan baju seragam bedah
 Penggunaan baju seragam bedah didesai
secara khusus dg harapan dapat mencegah
kontaminasi dari luar.
2. Mencuci tangan sebelum pembedahan
3. Menerima pasien di daerah bedah
 Melakukan pemeriksaan ulang di ruang
penerimaan sebelummasuk ke ruang bedah
4. Pengiriman dan pengaturan
posisi ke kamar bedah
5. Pembersihan dan persiapan
kulit
6. Penutupan daerah steril
7. Pelaksanaan anastesi
8. Pelaksanaan pembedahan.
Yang perlu dikaji adalah status kesadaran,
kualitas jalan nafas, sirkulasi dan perubahan
tanda vital yang lain, keseimbangan
elektrolit, kardiovaskuler, lokasi daerah
pembedahan dan sekitarnya, serta alat yang
digunakan dalam pembedahan.
1. Mempercepat proses penyembuhan dan
mengurangi rasa nyeri dapat dilakukan
dengan cara merawat luka, serta
memperbaiki asupan makanan tinggi
protein dan vitamin C.
2. Mempertahankan respirasi yang sempurna
dengan latihan napas.
 Tarik nafas yang dalam dengan mulut
terbuka, lalu tahan napas selama 3 detik
dan hembuskan.
3. Mempertahankan sirkulasi dengan stoking
pada pasien yang berisiko tromboflebitis
atau pasien dilatih agar tidak duduk
terlalu lama dan harus meninggikan kaki.
4. Mempertahankan keseimbangan cairan
dan elektrolit.
5. Mempertahankan eliminasi, mencegah
terjadinya retensi urine
6. Mempertahankan aktifitas dengan
latihan memperkuat otot sebelum
ambulatori
7. Mengurangi kecemasan dengan
melakukan komunikasi secara
terapeutik.
1. Sebutkan pengertian dari perioperasi dan
jelaskan !
2. Sebagai seorang bidan asuhan apa yang
anda berikan pada klien pada praoperasi
SC!
3. Nasehat apa yang akan anda berikan pada
klien Post SC untuk mempercepat proses
penyembuhan.

Anda mungkin juga menyukai