Anda di halaman 1dari 10

PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM

MENGHADAPI DILEMA ETIK DAN


MORAL DALAM PELAYANAN
KEBIDANAN

DEA MELAWATI
HARYSA ISMAIL
SILVIA NATASA
ETIKA PROFESI KEBIDANAN
Istilah etik secara umum, digunakan sehari- hari pada
hakekatnya berkaitan dgn falsafah, dan moral yaitu mengenai
apa yang dianggap baik atau buruk dimasyarakat dalam
kurun waktu tertentu.

ETIKA SOSIAL (ETIKA PROFESI)


Etik merupakan bagian dari filosofi yang berhubungan erat
dengan nilai manusia dalam menghargai suatu tindakan,
apakah benar atau salah dan apakah penyelesaiannya baik
atau salah (Jones, 1994)
PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM MENGHADAPI
DILEMA ETIK DAN MORAL PELAYANAN KEBIDANAN
MENURUT GEORGE R. TERRY,PENGAMBILAN KEPUTUSAN
DALAM MEMILIH ALTERNATIF YANG ADA
ADA 5 HAL POKOK:
1. INTUISI BERDASARKAN PERASAAN
2. PENGALAMAN MEWARNAI PENGETAHUAN PRAKTIS
3. FAKTA, KEPUTUSAN LEBIH RIEL, VALIT DAN BAIK
4. WEWENANG LEBIH BERSIFAT RUTINITAS
5. RASIONAL
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
1. POSISI / KEDUDUKAN
2. MASALAH TERSTRUKTUR, TIDAK TERSTRUKTUR, RUTIN,
INSIDENTIL
3. SITUASI :FAKTOR KONSTAN ATAU TIDAK KONSTAN
4. KONDISI, FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAYA GERAK
5. TUJUAN
Empat Tingkatan Kerja Pertimbangan Moral Dalam
Pengambilan Keputusan Ketika Menghadapi Delima Etik :
•Tingkatan I
Keputusan dan tindakan
•Tingkatan II
peraturan
•Tingkatan III
Ada 4 prinsip etik yang digunakan dalam perawatan praktek
kebidanan
1) ANTONOMY
2) BENETICENCE
3) NON MALETICENCE
4) YUSTICE,
•Tingkatan IV
Teori-teori Pengambilan Keputusan
1. Teori Utilitarisme:
2. Teori Deontology
3. Teori Hedonisme:
4. Teori Eudemonisme:
INTUISIONISME
Memecahkan dilema-dilema etis dengan berpijak pada intuisi.
Intuisi kemungkinan yang dimiliki seseorang untuk
mengetahui secara langsung apakah sesuatu baik atau buruk.

MENGHADAPIMASALAH ETIK MORAL


DAN DILEMA DALAM PRAKTEK
KEBIDANAN
Menurut Daryl Koehn (1994) bidan dikataka profesional bila
dapat menerapkan etika dalam menjalankan praktik. Bidan
ada dalam posisi baik yaitu memfasilitasi pilihan klien dan
membutuhkan peningkatan pengetahuan tentang etika untuk
menetapkan dalam strategi praktik kebidanan
TEORI ETIKA
Teori etika adalah proses yang ditempuh dalam membenarkan
suatu keputusan etis tertentu
1. KONSEKUENSIALISME
2. DEONTOLOGI

HAK
Keputusan berdasarkan hak seseorang yang tidak dapat
diganggu. Hak berbeda dengan keinginan, kebutuhan dan
kepuasan.Tuntutan-tuntutan moral seseorang yaitu haknya
ditanggapi dengan serius.
Strategi praktik kebidanan:
1. Informed Choice
2. Bagaimana Pilihan Dapat Diperluas dan
Menghindari Konflik
3. Beberapa Jenis Pelayanan Yang Dapat Dipilih
Klien
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai