Anda di halaman 1dari 12

SMKN 1 PATROL

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN


SOAL
TEKNIK JARINGAN BERBASIS LUAS
(WAN)
KELAS XI TKJ
1. Dalam merakit sebuah computer PC
terdiri dari beberapa elemen utama,
yaitu : perangkat keras (hardware),
perangkat lunak (software) dan
brainware . Dengan demikian kita
harus mengetahui perangkat apa saja
yang termasuk kedalam elemen
tersebut beserta struktur dari
komputer itu sendiri. Buatlah dasar
pengelompokkan berdasarkan
struktur-struktur komputer !
2. Untuk membangun jaringan
komputer pada suatu tempat, kita
harus memahami tentang jenis - jenis
jaringan komputer berdasarkan
cakupan areanya seperti : PAN, LAN,
MAN dan WAN yang telah kita ketahui
bahwa jenis jaringan LAN sangat
populer saat ini. Karakteristikkan jenis
jaringan WAN tersebut!
3. Sebutkan
Komponen apa saja
yang ada diruang
server!
4. Apakah yang dimaksud
dengan pengkabelan
pada jaringan WAN?
5. Sebutkan jadwal
pekerjaan yang baik
dalam melakukan
instalasi jaringan
berbasis WAN!
6. Jelaskan layer physical
dan data link pada OSI 7
Layer!
7. Jelaskan HDLC dan PPP
pada enkapsulasi WAN!
9. Untuk mengumpulkan informasi yang
berguna dari berbagai bagian jaringan sehingga
jaringan dapat diatur dan dikontrol dengan
menggunakan informasi yang telah terkumpul
maka diperlukan sistem monitoring jaringan.
Gambar di bawah ini adalah tampilan dari
Nagios dalam memonitoring jaringan.
Analisalah gambar tersebut yang ditandai
dengan lingkaran merah!

Gambar di slide berikutnya >>


9. Sebutkan aturan pada
saat pertama kali
merencanakan jaringan
nirkabel!
10. Jelaskan pengertian dari
gelombang radio sebagai
salah satu media pada
jaringan nirkabel!

Anda mungkin juga menyukai