Anda di halaman 1dari 28

RIZA WIDIA SST,.

MT
 Merupakan alat komunikasi antara pembuat
dan perencana.

 Merupakan dasar yang harus dikuasai oleh


seorang ahli mesin (mekanik), baik sebagai
perencana, maupun sebagai pembuat,

 Karena setiap perencanaan akan dituangkan


ke dalam gambar kerja bengkel, yang
diperlukan bagi pembuat sebagai patokan
 Untuk itu kita pergunakan perjanjian
internasional dalam gambar teknik mesin
(ISO-internasional standar organization).
 Supaya tidak terjadi kesalah pahaman
dalam membaca dan membuat
gambar, perlunya dibuat suatu
tentang standar.

 Standar tersebut merupakan suatu


keanekaragaman yang berfungsi
untuk menghindari salah pengertian
dalam komunikasi teknik
 1) Jepang ( JIS),
 2) Belanda (NEN),
 3) Jerman (DIN),
 4) Indonesia (SII), dan
 5) Standar internasional (ISO).
1. Standar Ukuran Kertas Gambar

Standar ukuran kertas gambar digunakan di


beberapa negara, sebagaimana dikenal
dengan seri A. Ukuran dasar = 1 meter
persegi dan perbandingan sisi 1:2 dengan
ukuran 841 mm dan 1189 mm. Ukuran ini
dikenal sebagai A0 ( A-nol ). Ukuran lainnya
didapat dengan membagi dua A0 menjadi
ukuran yang lebih dan kecil seperti terlihat
pada Gambar berikut:
Ukuran X Y
kertas
A0 841 1189
A1 594 841
A2 420 594
A3 297 420
A4 210 297
A5 148 210
 1) Nama pembuat gambar
 2) Nama gambar
 3) Nama perusahaan, intansi, departemen
atau sekolah
 4) Nomor gambar
 5) Tanggal mengambar atau selesainya
gambar
 6) Tanggal diperiksanya gambar dan nama
yang memeriksa
 7) Ukuran kertas gambar yang dipakai
 8) Skala gambar
 9) Proyeksi yang dipakai pada gambar
tersebut
 10) Satuan ukuran yang digunakan
 11) Berbagai data yang diperlukan untuk
kelengkapan gambar.
Ukuran kertas C
A0 15
A1 15
A2 10
A3 10
A4 10
 Tempat informasi penting tentang gambar
tersebut.

 Bentuk dari etiket gambar ini bermacam-


macam, namun bentuk yang umum
digunakan adalah model vsm (verein
schweizerischer maschinen = sekolah teknik
mesin) dan model penunjukkan proyeksi.
 Nama /judul gambar (file nama)
 Ukuran kertas
 Cara pandangan.
 Skala gambar. (scale)
 Nama Perusahaan.
 Nama drafter, pemeriksa penyetuju.
 Tanggal pendesegnan.
 Huruf dan angka dipergunakan untuk
memperjelas maksud informasi
yang disajikan gambar.

 Untuk menunjukkan besarnya ukuran,


keterangan bagian gambar dan
catatan kolom etiket gambar.
 Demikian juga huruf dan angka dalam
menggambar teknik arus mempunyai
karateristik:
mudah dibaca, dan tingginya tidak kurang
dari 2,5 m supaya tidak sukar dibaca di
dalam ruangan,

Huruf dan gambar harus jelas, dan dapat


direproduksikan dengan lengan atau sablon
 Tanda huruf pada pensil merupakan suatu
singkatan dalam Bahasa Inggris, contoh:

 B = Black (hitam)
 F = Firm (agak keras)
 H = Hard (keras)
 BB - 3B : Sangat Lunak, sangat hitam
digunakan untuk melukis

 2B - F : Lunak, hitam, untuk sket dan


tulisan

 H - 6H : Keras sampai sangat keras


untuk menggambar teknik

 7H - 9H : Paling keras, untuk membuat


lithografik
Standar skala metrik :
 a. Ukuran normal 1 : 1
 b. Pembesar 2 : 1, 5 : 1, 10 : 1
 c. Mengecil 1 : 2, 1 : 5, 1 : 1

Pembagian antar ukuran gambar dan ukuran


sebenarnya disebut “Representative Friction
(R.F)

RF = Panjang pada gambar/panjang


sebenarnya.

Anda mungkin juga menyukai