Anda di halaman 1dari 8

KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN

KELUARGA MELIPUTI PERAN PERAWAT


DALAM KEPERAWATAN KELUARGA DAN
MANAJEMEN SUMBER DAYA KELUARGA

Kelompok VI
Konsep dasar asuhan keperawatan keluarga

Pengertian
Asuhan keperawatan keluarga adalah suatau rangkaian kegiatan yang
diberikan melalui praktik keperawatan dengan sasaran keluarga, pada tatan
komunitas yang bertujuan untuk menyelesaiakan masalah kesehtan yang
dialami keluarga dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan
berlandaskan kepada etika dan etiket keperawatan, dalam lingkup weenang
serta tanggung jawab keperawatan
Tujuan Asuhan Keperawatan Keluarga
Secara umum tujuan pelayanan keperawatan keluarga adalah
mengoptimalkan fungsi dan kemampuan keluarga dalam
mengatasi masalah kesehatan dan mempertahankan status
keshatan anggotanya
1. Keluarga mampu melaksanakan tugas pemeliharaan kesehatan
keluarga dlam menangani masalah kesehatan

2. Keluarga memperoleh pelayanan keperawatan sesuai kebutuhan

3. Keluarga mampu berfubgsi optimal dalam memelihara hidup sehat


anggota keluarga
Sasaran Asuhan Keperawatan Keluarga
1. Keluarga sehat
2. Keluarga yang belum terjangkau pelayanan kesehatan
3. Keluarga dengan resikomtinggi
4. Keluarga dengan tindak lanjut perawatan
Ruang Lingkup Asuhan Keperawatan Keluarga

Pelayanan keperawatan keluarga mencakup upaya kesehatan


perorangan (UKP) dan upaya kesehatan masyarakat (UKM) yang
diberika kepada klien sepanjang rentang kehidupan dan sesuai tahap
perkembangan keluarga.
Berbagai bentuk upaya pelayanan kesehatan, yaitu:
1. upaya promotif
2. preventif,
3. Kuratif
4. Rehabilitative
5. maupun resosialitatif
Peran Perawat dalam Pemberian Asuhan
Keperawatan Keluarga
1. Sebagai penyedia pelayanan (care provider)
2. Sebagai pendidik dan konsultan (nurse educator and counselor)
3. Sebagai panutan (role model)
4. Sebagai pembela (client advocate)
5. Sebagai manager kasus (case manager )
6. Sebagai kolaborator
7. Sebagai perencana tindakan lanjut (discharge planner)
8. Sebagai pengidentifikasi masalah kesehatan ( case finder)
9. Coordinator pelayanan kesehatan (coordinator of service)
10. Pembawa perubhan atau pembaharu dan pemimpin (change agent
and leader)
11. Fasilitator

Anda mungkin juga menyukai