Anda di halaman 1dari 3

Prosedur kerja

Dimasukkan 2 gram
asetanilida ke dalam
labu Erlenmeyer 100 mL

Ditambahkan ke
dalamnya 2 mL asam
asetat glasial dan 4 mL
H2SO4 pekat

Didinginkan labu dalam


air es

Dicampurkan hati-hati 1
ml HN03 pekat dalam
Erlenmeyer 100 mL
kemudian didinginkan
dalam air es

Diteteskan campuran
nitrasi ke dalam
Erlenmeyer yang berisi
asetanilida sambal
diaduk
Dikeluarkan labu dari
air es dan dibiarkan
selama 1 jam

Dituang ke dalam
beaker glass 250 mL
yang berisi 100 mL air
dan beberapa es

Diaduk perlahan hingga


kristal p-
nitroasetanilida
memisah dan dibiarkan
selama 15 menit

Disaring kristal dengan


corong buchner, dicuci
beberapa kali dan
dilakukan rekristalisasi
dengan etanol

Dikeringkan oven,
ditimbang dan
ditentukan titik
leburnya

Anda mungkin juga menyukai