Anda di halaman 1dari 10

Pengembangan Model dan Software Sistem Informasi

Laporan Keuangan Berdasarkan Standar Akuntansi


Keuangan - Entitas Mikro, Kecil dan Menengah
(SAK-EMKM) bagi UMKM di Jawa Timur

TIM PENELITI PENGUSUL (UNIVERITAS WIJAYA PUTRA)


Andi Iswoyo, SE., MM. – NIDN. 0708047901 – Ketua TPP
Yuli Ermawati, SE., M.Ak. – NIDN. 0707078704 – Anggota TPP 1
Alfi Nugroho, ST., MT. – NIDN. 0719038601 – Anggora TPP 2

TIM PENELITI MITRA (STIE PERBANAS SURABAYA)


Prof. Dr. R. Wilopo, M.Si., Ak., CFE. – NIDN. 0723065301 – Ketua TPM
Dr. Sasongko Budisusetyo, M.Si, CPA, CPMA – NIDN. 0715086501 – Anggota TPM
TUJUAN PENELITIAN

1. Untuk mengetahui persepsi Pengusaha UMKM terhadap penerapan


SAK-EMKM pada UMKM di Jawa Timur
2. Untuk mengetahui kendala Pengusaha UMKM dalam menyusun laporan
keuangan berdasarkan SAK-EMKM pada UMKM di Jawa Timur
3. Untuk menyusun model sistem laporan keuangan yang memudahkan
Pengusaha UMKM dalam menyusun laporan keuangan berkualitas
berdasarkan SAK-EMKM
4. Untuk merancangbangun perangkat lunak (software) sistem informasi
laporan keuangan yang memudahkan Pengusaha UMKM dalam
menyusun laporan keuangan berkualitas berdasarkan SAK-EMKM
5. Untuk mengetahui penerapan dan mengevaluasi penerapan model dan
perangkat lunak (software) sistem informasi laporan keuangan
berdasarkan SAK-EMKM.
ROADMAP PENELITIAN

Pengembangan Model dan Software


Metode Penghitungan Sistem Informasi Laporan Keuangan
Formulasi Penghitungan
dan Pengembangan Berdasarkan Standar Akuntansi
Keuangan - Entitas Mikro, Kecil dan
PPh E-Commerse di
Aplikasi PPh bagi UMKM
Menengah (SAK-EMKM) bagi UMKM Di Indonesia
di Surabaya (Andi, Yuli, Pengusaha UMKM yang mampu
Jawa Timur (Andi, Yuli, Alfi, 2018) (Andi, Yuli, Alfi, 2020)
Alfi, 2016) Pekerti Th. I menyajikan Laporan Keuangan
PKPT Th. I
dengan baik sesuai dengan SAK
EMKM sehingga menjadikannya
mudah untuk mendapatkan akses
permodalan dari sektor perbankan
dan atau lembaga keuangan
Pengembangan Model dan Software lainnya sehingga lebih berdaya
Metode Penghitungan Sistem Informasi Laporan Keuangan Formulasi Penghitungan
saing.
dan Pengembangan Berdasarkan Standar Akuntansi PPh E-Commerse di
Aplikasi PPh bagi UMKM Keuangan - Entitas Mikro, Kecil dan Indonesia
di Surabaya (Andi, Yuli, Menengah (SAK-EMKM) bagi UMKM Di (Andi, Yuli, Alfi, 2021)
Alfi, 2017) Pekerti Th. II Jawa Timur (Andi, Yuli, Alfi, 2019)
PKPT Th. II
METODOLOGI PENELITIAN (TAHUN I)
Metode Analisis Data
No Pelaksanaan Penelitian Teknik Pengumpulan Data dan Sumber Data Indikator Ketercapaian
dan Pelaksanaan
1 Mengetahui persepsi Kuesioner yang disebarkan kepada responden dan 1) Analisis Deskriptif Tersedianya data tentang
pengusaha UMKM terhadap wawancara. Data didapat melalui; 1) In-depth kuantitatif; 2) Analisis persepsi pengusaha UMKM
laporan keuangan dan SAK interview dengan informan dari Pengusaha Interaktif terhadap laporan keuangan
EMKM UMKM, Pegawai Dinas terkait dan TPM; 2) dan SAK EMKM
Dokumentasi tentang SAK, SAK ETAP dan SAK
EMKM
2 Mengetahui kendala-kendala Kuesioner yang disebarkan kepada responden dan 1) Analisis Deskriptif Tersedianya data tentang
UMKM dalam menyusun wawancara. Data didapat melalui; 1) In-depth kuantitatif; 2) Analisis kendala yang dihadapi
laporan keuangan yang interview dengan informan dari Pengusaha Interaktif pengusaha UMKM dalam
berkualitas UMKM, Pegawai Dinas terkait dan TPM; 2) menyusun dan menyajikan
Dokumentasi tentang SAK, SAK ETAP dan SAK laporan keuangan dan SAK
EMKM EMKM
3 Menyusun model sistem 1). In-depth interview dengan informan dari 1) Analisis Interaktif; 2) Tersedianya Buku Pedoman
laporan keuangan yang Pengusaha UMKM, Pegawai Dinas terkait dan Content Analysis; 3) dan SOP Pelaksanaan Model
memudahkan Pengusaha TPM; 2) Dokumentasi tentang SAK, SAK ETAP Konsultasi Pakar (peer Sistem Laporan Keuangan
UMKM dalam menyusun dan SAK EMKM. 3) Focus Group Discussion (FGD) group) berdasarkan SAK EMKM
laporan keuangan berkualitas dengan Pengusaha UMKM, Pegawai Dinas terkait
berdasarkan SAK-EMKM dan TPM
METODOLOGI PENELITIAN (TAHUN II)
Teknik Pengumpulan Data dan Sumber Metode Analisis Data dan Metode
No Pelaksanaan Penelitian Indikator Ketercapaian
Data Pelaksanaan Penelitian
1. Mengembangkan Pengembangan sistem ini dibuat dengan Pendekatan System Development life Software Laporan Keuangan bagi UMKM
perangkat lunak sistem framework codeigniter dengan modular Cycle (SDLC) dengan tahapan; 1) Analisis, berbasis website dan tersedia menu
informasi laporan extension milik wiredesign yang dapat 2) Desain, 3) Implementasi, 4) Pengujian panduan dan contoh-contoh ilustrasi
keuangan berdasarkan digunakan untuk merubah struktur dan 5) Pemeliharaan
SAK-EMKM berbasis codeigniter menjadi modular, dimana
website struktur codeigniter yang semula MVC
menjadi HMVC

2. Mengembangkan Development aplikasi android menggunakan Development Android Melalui Tahapan; Software Laporan Keuangan bagi UMKM
software sistem metode Hybrid dengan HTML, CSS dan 1) Analisis, 2) Desain, 3) Implementasi, 4) berbasis android dan tersedia menu
informasi laporan Javascript Pengujian Dan 5) Pemeliharaan panduan dan contoh-contoh ilustrasi serta
keuangan berdasarkan sesuai untuk semua jenis
SAK-EMKM berbasis smartphone/tablet
android
3. Sosialisasi, Uji Coba dan Panduan penggunaan Software Laporan Sosialisasi tentang Software Laporan Seluruh peserta yang mengikuti
evaluasi software pada Keuangan bagi UMKM berbasis Keuangan bagi UMKM berbasis mengetahui dan memahami penyusunan
Pengusaha UMKM Website/Android dan contoh-contoh ilustrasi Website/Android, ujicoba dan pelatihan dan penyajian laporan keuangan dengan
bagi pengusaha UMKM dan Dinas Terkait software Laporan Keuangan bagi UMKM
berdasarkan SAK EMKM
4. Penerapan software Panduan penggunaan Software Laporan Pendampingan serta monitoring dan Software yang terstandarisasi sehingga
pada Pengusaha UMKM Keuangan bagi UMKM berbasis evaluasi pelaksanaan model dan bisa digunakan secara umum
Website/Android dan contoh-contoh ilustrasi software Laporan Keuangan bagi UMKM
berdasarkan SAK EMKM
LUARANYANG DIRENCANAKAN

1. Artikel ilmiah pada Journal of Accounting and Economics dan


International Journal of Accounting Information Systems
2. Tersusunnya Model Sistem Informasi Akuntansi yang
memudahkan bagi Pengusaha UMKM dalam menyusun
laporan keuangan berdasarkan SAK-EMKM.
3. Terbangunnya perangkat lunak (software) Sistem Informasi
Laporan Keuangan bagi UMKM berdasarkan SAK-EMKM
4. Peningkatan kapasitas peneliti dan laboratorium TPP dengan
terbangunnya kerjasama dengan Perguruan Tinggi TPM
KARAKTERISTIK KHUSUS PENELITIAN

 Penelitian ini berkontribusi bagi Pengusaha UMKM dapat


menyusun dan menyajikan laporan keuangan yang baik dan
benar sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku
yaitu Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil dan
Menengah (SAK EMKM) yang akan mempermudah akses
permodalan dari dunia perbankan sehingga meningkatkan daya
saing UMKM
 Peningkatan kapasitas peneliti dan laboratorium TPP dengan
terbangunnya kerjasama dengan Perguruan Tinggi TPM.
PELAKSANAAN KERJASAMA PENELITIAN

 Perguruan Tinggi ini memiliki Program Studi Akuntansi (S1) yang terakreditasi A
 Guru Besar dan Dosen-Dosen yang kompeten
 Sarana laboratorium yang memadai ; SAP Edugate, Dac-Easy Accounting and
Payroll, MYOB Accounting dan Audit Command Language for Windows
 Sudah ada Kerjasama antar Perguruan Tinggi dalam Nota Kesepaham Bersama /
Memorandum of Understanding (MoU) antara Universitas Wijaya Putra dan STIE
Perbanas di bidang Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
PELAKSANAAN KERJASAMA PENELITIAN

 Ketua TPM, Prof. Dr. R. Wilopo, M,Si, Ak., CFE., beliau sangat berkompeten di
bidang Akuntansi terutama kecurangan akuntansi (fraud), dalam penelitian ini,
kompetensi tersebut sangat diperlukan untuk menganalisis permasalahan
terutama apakah kelemahan dalam model atau software yang dikembangkan,
sehingga model dan software tersebut benar-benar accountable. Rekam jejak
penelitian beliau juga cukup banyak sehingga TPP bisa memanfaatkan fasilitas
dan keahlian TPM, juga TPP dapat mengadopsi dan mencontoh budaya penelitian
yang ada di TPM.
 Anggota TPM, Dr. Susanto Budisesetyo, M. Si, CPA, CPMA, dikarenakan beliau
berkompeten dalam Sistem Informasi Akuntansi dan Audit sehingga akan sangat
membantu dalam menyiapkan model sistem informasi laporan keuangan dan
software yang akan dibangun.
Thank You
@2017 andi iswoyo

Anda mungkin juga menyukai