Anda di halaman 1dari 18

MEMBANGUN

EKOSISTEM BISNIS
“JARINGAN USAHA YANG MENGGURITA DAN KEMITRAAN YANG KUAT
MERUPAKAN SALAH SATU KUNCI SUKSES BERKEMBANGNYA USAHA.
BAGAIMANA MEMBANGUN EKOSISTEM USAHA YANG TANGGUH?”
Tujuan:

 Peserta memahami konsep ekosistem


bisnis
 Peserta memahami pentingnya ekosistem
bisnis
 Peserta memahami tips-tips membangun
ekosistem bisnis
EKOSISTEM BISNIS

 adalah sebuah kiprah perusahaan untuk bersaing menjadi yang


terbaik. Dalam ekosistem bisnis perusahaan harus melakukan
banyak perubahaan, baik dalam perubahaan internal maupun
perubahaan eksternal.
 Ekosistem adalah sebuah lingkungan yang terdiri banyak sekali
persaingan untuk bertahan.
 Dalam ekosistem bisnis perusahaan harus berani mengambil
langkah-langkah baru dan top management harus berani
menentukan dan mengambil keputusan-keputusan penting dalam
menciptakan perubahan.
KONSEP EKOSISTEM BISNIS

 Dalam persaingan organisasi perusahaan harus memperkuat


kerjasama dengan pemasok, menciptakan loyalitas konsumen dan
terus mencari pasar baru untuk menjual produk.
 Peningkatan kualitas produk harus terus ditingkatkan karena ini
menyangkut kepercayaan konsumen dalam membeli produk.
 Para pemasok juga melakukan inovasi produk dan peningkatan
kualitas, kita bisa melihat perusahaan Nvidia terus mengembangkan
teknologi grafis terbaru dan menawarkan produk-produknya kepada
perusahaan partner, sehingga perusahaan partner mau membeli
produk tersebut.
 Penerapan standar teknologi baru bisa di terapkan oleh siapa saja.
Dunia bisnis saat ini banyak bergantung dengan perkembangan
teknologi. Hal ini bisa kita lihat dari cara bagaimana orang membeli
sebuah produk, bagaimana perusahaan memasarkan produknya.
Lingkungan Bisnis

Internal
Eksternal
Internal

 Tenaga kerja (Man),


 Modal (Money),
 Material/bahan baku (Material),
 Peralatan/perlengkapan produksi (Machine),
 Metode (Methods).
Lingkungan internal ini biasanya digunakan untuk menentukan
Strength(kekuatan) perusahaan, dan juga mengetahui Weakness
(kelemahan) perusahaan.
Eksternal
KHUSUS
 Pelanggan,
 Pemasok,
 Perantara,
 Pesaing,
 Kreditor,
 Pembuat Peraturan,
 Pekerja,
 Faktor yang mempengaruhi : PemerintahPemegang
saham(shareholders) Kreditor, Pesaing, Publik
Eksternal

UMUM
 lingkungan ekonomi,
 lingkungan teknologi,
 lingkungan hukum-politik,
 lingkungan sosial-budaya dan demografi,
 lingkungan alam, dan
 lingkungan global.
Faktor yang mempengaruhi

 Pertumbuhan Ekonomi
 Faktor Sumber Daya Manusia.
 Faktor Sumber Daya Alam.
 Faktor Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.
 Faktor Budaya.
 Sumber Daya Modal.
PENTINGNYA EKOSISTEM BISNIS

 Di
dunia bisnis, selain dari pada kualitas
produk, mitra bisnis di dalam ekosistem
menjadi bagian yang paling penting.
Ekosistem yang besar dan kuat menjadi
hal yang lebih penting daripada sekedar
komponen barang secara individual.
contoh satu ekosistem di dalam dunia IT yang terdiri dari bermacam-
macam perusahaan yang berbeda-beda tetapi saling bekerja-sama :
 Original Equipment Manufacturer (OEM) and System Builder
 OEM menjual hardware (desktop/server), biasanya dengan software yang sudah terinstall. OEM merupakan perusahaan besar yang sudah punya
merek. Sedangkan System Builder biasanya merupakan perusahaan lebih kecil yang menjual hardware dengan software sesuai pesanan.
 System Integrator (SI)
 SI bertugas mengintegrasikan bermacam-macam sistem di dalam suatu perusahaan, misalnya sistem manajemen dokumen, CRM, workflow, yang
diintegrasikan dengan scanner dan sistem storage terpusat.
 Reseller dan Value Add Reseller
 Reseller membeli barang dari vendor dan bertugas menjual kembali ke pelanggan akhir. Reseller ini seringkali juga memiliki layanan pre dan post
sales. Value Add Reseller menambahkan beberapa produk atau aplikasi tambahan yang menjadi suatu nilai tambah terhadap produk standard
yang ditawarkan.
 Consulting Service Firms
 Perusahaan consulting ini memberikan layanan seperti strategi IT, mengembangkan bisnis, mendefinisikan solusi IT, dan bagaimana menerapkan
dan proses transisinya suatu solusi kepada pelanggan. Perusahaan consulting ini memberikan juga rekomendasi atas jenis-jenis aplikasi, teknologi,
dan vendor apa yang terbaik bagi pelanggannya.
 Hosting Service Provider
 Ini merupakan perusahaan yang menyediakan aplikasi di server service provider seperti website, database, email, atau CRM pada pelanggan-
pelanggannya.
 Independent Software Vendor (ISV)
 ISV mengembangkan aplikasi-aplikasi software menggunakan tools dan platform dari suatu vendor. Aplikasi-aplikasi itu biasanya dibuat untuk
bidang apa saja, misalnya hukum, kesehatan, dan sebagainya.
 Training Provider
 Ini merupakan perusahaan yang mengembangkan dan menyediakan jasa training di seputar teknologi dan produk-produk IT. Indonesia
merupakan negara yang masih hijau dari sisi penerapan IT di dalam kehidupan sehari-hari. Banyak orang sudah mulai menyadari pentingnya
penerapan IT yang baik, namun masih belum tahu apa saja yang perlu dipertimbangkan, sehingga banyak sekali orang-orang yang hanya melihat
dari sisi harga barang saja. Padahal betapapun bagusnya spesifikasi suatu produk, belum tentu bisa diterapkan dengan baik dan dalam waktu
yang singkat jika tidak didukung oleh suatu ekosistem yang baik.
TIPS MEMBANGUN EKOSISTEM BISNIS

 Meningkatkan kapabilitas serta kompetensi inti dalam berbisnis


sehingga menjadi dasar untuk platform yang terdiri dari asset, proses
dan norms yang akan menjadi dasar bagi sebuah ekosistem bisnis.
 Memetakan stakeholders mereka dalam bisnis dan peran utama
masing-masing stakeholders terhadap bisnis, baik berupa peluang
ataupun ancaman serta kekuatan ataupun kelemahan.
 Sesama pelaku usaha melakukan kerjasama satu sama lain dan
bergerak bersama-sama untuk memberikan superior value kepada
konsumen.
 Menetapkan platform yang kuat untuk sebuah ekosistem.
 Meningkatkan pengetahuan dan pengalaman serta tangible asset
berupa keuangan, fasilitas, orang yang dapat digunakan untuk
membuat dan mengembangkan ekosistem.
RINGKASAN

 Ekosistem bisnis selalu melahirkan perusahaan-perusahaan yang


inovatif, perusahaan-perusahaan inovatif akan terus memacu daya
produktivitas mereka. Mereka melihat bahwa kesempatan adalah
sebuah proses untuk memenangkan persaingan bisnis yang begitu
ketat, mereka terus melakukan perbaikan kinerja organisasi
perusahaan, tanpa ini mereka hanya menunggu pintu kematian.
 Konsep Ekosistem Bisnis adalah dalam persaingan organisasi
perusahaan harus memperkuat kerjasama dengan pemasok,
menciptakan loyalitas konsumen dan terus mencari pasar baru untuk
menjual produk.

 Suatu ekosistem di dalam lingkungan bisnis akan saling


menguntungkan semua pihak, mulai dari vendor sampai customernya
 Tips membangun ekosistem bisnis adalah meningkatkan kapabilitas
serta kompetensi inti dalam berbisnis sehingga menjadi dasar untuk
platform yang terdiri dari asset, proses dan norms yang akan
menjadi dasar bagi sebuah ekosistem bisnis. memetakan
stakeholders mereka dalam bisnis dan peran utama masing-masing
stakeholders terhadap bisnis, baik berupa peluang ataupun
ancaman serta kekuatan ataupun kelemahan, sesama pelaku
usaha melakukan kerjasama satu sama lain dan bergerak bersama-
sama untuk memberikan superior value kepada konsumen,
menetapkan platform yang kuat untuk sebuah ekosistem,
meningkatkan pengetahuan dan pengalaman serta tangible asset
berupa keuangan, fasilitas, orang yang dapat digunakan untuk
membuat dan mengembangkan ekosistem.
EO AKADEMISI
EKSPEDISI

EKSPORTIR
MEDIA KADIN
KONS
SUPLA UMEN
PASAR IER

MITRA PASAR
KONS
UMEN
UMKM AGEN
DINAS
KUMKM
RESELER ASOSIASI
MITRA

BROKER
JASA IKLAN KONS PASAR
UMEN

BADAN
PERIZINAN EO AKADEMISI
PASAR

PRODUSEN
KONSUMEN

Anda mungkin juga menyukai