Anda di halaman 1dari 5

Pengertian

 Fotosintesis (asimilasi karbon) merupakan proses


pengubahan energi cahaya (energi fisika) menjadi
energi kimia (zat gula).
 Fotosintesis berlangsung dalam dua tahap, yaitu reaksi
1. cahaya (terjadi di dalam membran tilakoid yang ada
pada bagian grana)
dan 2.reaksi gelap (terjadi di dalam stoma)
Fungsi fotosintesis
 1. memproduksi glukosa
 2.menghasilkan O2 dan mengurangi CO2
 3.menghasilkan batubara

-Faktor yang diperlukan oleh tumbuhan untuk bisa


melakukan proses fotosintesis
1.Klorofil
2.Cahaya matahari
3.Air(H2O)
4.Karbondioksida(CO2)
Proses fotosintesis
 Ada 2 yaitu
1.Fotosintesis oksigenik
(proses paling umum serta terlihat ditanaman,alga dan
juga cynobacteria)
2.Fotosintesis anoxygenic
(berlangsung pada bakteri seperti bakteri ungu serta
bakteri belerang hijau)

-Persamaan Reaksi kimia untuk proses fotosintesis


6CO2+ 12H2O + CAHAYA MATAHARI
C6H12O6 + 6O2 + 6H2O
Daftar pustaka
 Yuksinau.id/fotosintesis.2019.fotosintesis

Anda mungkin juga menyukai