Anda di halaman 1dari 25

ASUHAN

KEPERAWATAN
PADA PASIEN HERNIA

12/01/2020 16.34
1
PENGERTIAN
1. Hernia adalah protusio (penonjolan)
abnormal suatu organ atau bagian suatu
organ melalui lubang (apertura) pada
stuktur disekitarnya, umumnya protusio
organ abdominal melalui celah dari dinding
abdomen. (Sue Hinchliff, 1999 : 206).
2. Hernia adalah penonjolan dari organ
internal melalui pembentukan abnormal
atau lemah pada otot yang mengelilinginya.
(Winter Griffith, 1997 : 340).

12/01/2020 16.34 2
PENGERTIAN
3. Hernia adalah tonjolan keluarnya organ
atau jaringan melalui dinding rongga
dimana organ tersebut seharusnya
berada yang didalam keadaan normal
tertutup. (suster nada, 21 juli 2007).
4. Hernia adalah suatu
benjolan/penonjolan isi perut dari
rongga normal melalui lubang
kongenital atau didapat(1).
12/01/2020 16.34 3
PENGERTIAN
5. Hernia adalah penonjolan usus
melalui lubang abdomen atau
lemahnya area dinding
abdomen.
6. Hernia adalah keluarnya isi tubuh
(biasanya abdomen) melalui defek
atau bagian terlemah dari dinding
rongga yang bersangkutan
12/01/2020 16.34 4
ETIOLOGI
1. Hernia dapat terjadi karena lubang
embrional yang tidak menutup atau
melebar, atau akibat tekanan rongga
perut yang meninggi
2. Lemahnya dinding rongga perut.
3. Dapat ada sejak lahir atau didapat
kemudian dalam hidup.
4. Akibat dari pembedahan sebelumnya.
12/01/2020 16.34 5
ETIOLOGI
4. Kongenital
5. Aquisial adalah hernia yang bukan
disebabkan karena adanya defek
bawaan tetapi disebabkan oleh
fakor lain yang dialami manusia
selama hidupnya

12/01/2020 16.34 6
KLASIFIKASI
1. Menurut lokasinya
1. Hernia inguinalis adalah hernia yang terjadi
dilipatan paha. Jenis ini merupakan yang
tersering dan dikenal dengan istilah turun
berok atau burut.
2. Hernia umbilikus adalah di pusat.
3. Hernia femoralis adalah di paha.
2. Menurut isinya
1. Hernia usus halus
2. Hernia omentum
12/01/2020 16.34 7
Hernia inguinalis

12/01/2020 16.34 8
12/01/2020 16.34 9
KLASIFIKASI
3. Menurut penyebabnya
1. Hernia kongenital atau bawaan
2. Hernia traumatica
3. Hernia insisional adalah akibat
pembedahan sebelumnya.
4. Menurut terlihat dan tidaknya
1. Hernia externs, misalnya hernia inguinalis,
hernia scrotalis, dan sebagainya.
2. Hernia interns misalnya hernia
diafragmatica,
12/01/2020 16.34 10
KLASIFIKASI
5.Menurut keadaannya
1. Hernia inkarserata adalah bila isi kantong
terperangkap, tidak dapat kembali kedalam
rongga perut disertai akibat yang berupa
gangguan pasase atau vaskularisasi.
2. Hernia strangulata adalah jika bagian usus
yang mengalami hernia terpuntir atau
membengkak, dapat mengganggu aliran
darah normal dan pergerakan otot serta
mungkin dapat menimbulkan penyumbatan
usus dan kerusakan jaringan
12/01/2020 16.34 11
KLASIFIKASI
7. Menurut sifatnya
1. Hernia reponibel adalah bila isi hernia
dapat keluar masuk. Isi hernis keluar jika
berdiri atau mengedan dan masuk lagi jika
berbaring atau didorong masuk, tidak ada
keluhan nyeri atau gejala obstruksi usus.
2. Hernia irreponibel adalah bila isi kantung
hernia tidak dapat dikembalikan ke dalam
rongga.

12/01/2020 16.34 12
TANDA DAN GEJALA
•Hernia reponible tanda dan gejalanya:
– Pasien merasa tidak enak di tempat
penonjolan
– Ada penonjolan di salah satu lokasi
abdomen misalnya inguinal, femoralis dan
lain-lain.
– Benjolan timbul saat mengejan BAB,
mengangkat beban berat ataupun saat
aktivitas berat dan hilang pada waktu
istirahat baring.
12/01/2020 16.34 13
Cont: tanda dan gejala Hernia reponible
–Kadang-kadang perut kembung.
–Apabila terjadi perlengketan pada
kantung hernia dan isi hernia maka
tidak dapat dimasukkan lagi
(ireponibel).

12/01/2020 16.34 14
• Hernia inkarserata, tanda dan
gejalanya :
–Adanya gambaran obstruksi usus
dimana pasien mengalami obstipasi,
muntah, tidak flatus, perut kembung
dan dehidrasi.
–Terjadi gangguan keseimbangan
cairan, elektrolit dan asam basa.

12/01/2020 16.34 15
–Bila lelah terjadi strangulasi. Pasien
mengalami nyeri hebat di daerah
hernia, dimana nyeri menetap karena
rangsangan peritoneum.
–Pada pemeriksaan local ditemukan
benjolan yang tidak dapat dimasukkan
lagi diserta nyeri tekan dan tergantung
keadaan isi hernia.

12/01/2020 16.34 16
PATHWAYS
Proses vaginalis peritonei
Gagal abliterasi

Sebagian terbuka Terbuka terus

Hidrokel H. inguinalis
(terjadi jepitan oleh anulus
inguinalis)

Gangguan aliran Gangguan pasase segmen


darah usus yang terjepit

Muntah Abdomen Nyeri


hijau lambung
17
12/01/2020 16.34
PENATALAKSANAAN
1. Terapi umum
2. Hernioplastik endoscopy
3. Diet dan aktivity
4. Medications
5. Nursing manajement

12/01/2020 16.34 18
HERNIOPLASTIK ENDOSCOPY
• Hernia inguinalis
– Pengobatan konservatif
– Pengobatan operatif

• Hernia incarserata
– Tidak ada terapi konservatif untuk hernia
jenis ini
– Jenis operasi : herniotomy

12/01/2020 16.34 19
DIET DAN ACTIVITY
• Aktivity : hindari mengangkat barang
yang berat sebelum atau sesudah
pembedahan.
• Diet : tidak ada diet khusus

12/01/2020 16.34 20
MEDICATIONS
• Analgesik
• Antibiotik untuk membasmi infeksi

12/01/2020 16.34 21
NURSING MANAJEMENT
Pengkajian
Data subjektif
1. Sebelum operasi
1. Adanya benjolan diselangkangan atau kemaluan
2. Nyeri didaerah benjolan meski jarang
2. Sesudah operasi
1. Nyeri didaerah operasi
2. Lemas
3. Pusing
4. Mual, kembung
12/01/2020 16.34 22
DATA OBJEKTIF
1.Inspeksi
• Hernia inguinal
• Lateralis
• Medialis
2.Palpasi : H Incaserata nyeri tekan
3.Perkusi
4.Auskultasi
5.Colok dubur
6.Pemeriksaan test diagnostik : rongent, USG.
7.Tanda – tanda vital
8.Hasil laboratorium
Leukosit > 10.000 – 18.000 / mm3
Serum
12/01/2020 16.34 elektrolit meningkat 23
1. Nyeri akut b/d agen injuri (biologi,
kimia fisik, psikologis).
2. Defisit volume cairan b/d
kehilangan volume cairan secara
aktif.
3. Resiko infeksi b/d trauma,
kerusakan jaringan.

12/01/2020 16.34 24
TERIMA KASIH

12/01/2020 16.34 25

Anda mungkin juga menyukai