Anda di halaman 1dari 15

PIDATO YANG EFEKTIF

DALAM SITUASI
FORMAL
P R O G R A M S T U D I D I I I K E P E R AWATA N S I D O A R J O
P O LT E K K E S K E M E N K E S S U R A B A Y A
2019-2020
NAMA KELOMPOK 2-B
 MODERATOR : NADELA AQIELA F.H. (11)
 NOTULEN : MAULIDIYAH NISHFUL W. (05)
 PEMATERI :
1. TANTRI WAHYU ROSIDA (37)
2. ZHAZA MEY TASARI (47)
3.WARDAH FARHAN HAYAZEE (43)
4.THALIA INTIKA N. (39)
PENGERTIAN PIDATO
Pidato merupakan suatu kegiatan berbicara di
depan khalayak ramai atau berorasi dalam
menyatakan pendapatnya, atau memberikan suatu
gambaran mengenai suatu hal.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (dikutip Lussy
Chandra, 2013) “pidato didefinisikan sebagai :
 Pengungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang
ditunjukan kepada orang banyak
 Wacana yang disiapkan untuk diucapkan didepan
khalayak ramai.
Sedangkan menurut Wiyanto (dikutip Ericson Damanik,
2015:2)
“Teks Pidato adalah penyampaian gagasan atau
informasi kepada orang banyak secara tertulis dengan
cara-cara tertentu”.
TUJUAN PIDATO
1.Memotiv
asi
2.Meyakink
an 
3.
Melakukan
tindakan
4.Menginforma
sikan
5.Menghib
ur              
 
JENIS- JENIS PIDATO
1.Pidato 3. Pidato
Pembukaan Sambutan

2.Pidato
Pengarahan
6. Pidato
4. Pidato
pertanggungjaw
Peresmian
aban
5. Pidato
Laporan
METODE - METODE PIDATO
2. Metode
1.Metode
ekstemporan
impromptu

3. Metode
menghafal 4.Metode naskah
KRITERIA PIDATO YANG BAIK
a)Menentukan topik dan tujuan.
b)Menganalisis pendengar dan situasi.
c)Memilih dan menyimpitkan topik.
d)Mengumpulkan bahan.
e)Membuat kerangka uraian.
f) Menguraikan secara mendetail.
g)Melatih dengan suara nyaring.
SISTEMATIKA PIDATO
a.Salam pembuka
b. Pendahuluan
c. Isi
d. Kesimpulan
e. Harapan
f. Salam penutup
FAKTOR PIDATO EFEKTIF
1.
Lafal
2.Intonasi

3.Nada

4.Sikap
PIDATO YANG EFEKTIF DALAM SITUASI
Pidato formal adalah FORMAL
pidato yang dilakukan
diacara formal yang
banyak orang- orang
penting yang hadir bisa
jadi dalam acara formal
tersebut dihadiri oleh
para pejabat, orang
terkemuka atau tokoh
KOMPOSISI PIDATO

1. Kesatuan (unity)
2. Pertautan (coherence)
3. Titik-berat (emphasis)
BAHASA DALAM BERPIDATO

•Bahasa baku dan tidak


berbelit-belit
PERBEDAAN PIDATO FORMAL DAN NON
FORMAL

Pidato Formal Pidato Non Formal


Pidato yang dihadiri oleh para Pidato jenis ini tidak
pejabat, orang terkemuka memuntut kita untuk
atau tokoh -tokoh penting. terlalu berfakain formal
Selain dari pada itu yang yang penting sopan dan
harus diperhatikan bahwa rapi karena pidato ini
dalam pemakaian busana
kesannnya lebih santai dan
juga menjadi point penting
sifatnya pidato ini lebih ke
karena juga harus disesuikan.
arah menghibur pendengar.
CONTOH-CONTOH JENIS PIDATO

1. Pidato Pembukaan : Pidato pembukaan


khutbah jum’at
2. Pidato Pengarahan : Pidato pentingnya
menjaga kebersihan di lingkungan
sekolah
3. Pidato Sambutan : Pidato sambutan ketua
OSIS
4. Pidato Peresmian : Pidato peresmian
perusahaan baru
5. Pidato Laporan : Pidato ketua panitia HUT RI
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai