Anda di halaman 1dari 5

PENGERTIAN

• Distribusipoisson dipakai untuk menentukan peluang suatu kejadian yang


jarang terjadi, tetapi mengenai populasi yang luas atau area yang luas dan
juga berhubungan dengan waktu.
CONTOH KEJADIAN:

• Di suatu gerbang tol yang dilewati ribuan mobil dalam satu hari akan terjadi
kecelakaan dari sekian banyak mobil yang lewat.
• Dikatakan bahwa kejadian seseorang akan meninggal karena shock pada
waktu disuntik dengan vaksin meningitis 0,0005. padahal, vaksinasi tersebut
selalu diberikan kalau seseorang ingin pergi haji.
RUMUS :

Atau

• Keterangan:
1. P (x) = distribusi poisson (fungsi probabilitas)
2. µ = λ = n.p = E (x)
3. e = konstanta (2,71828)
4. x = variable random diskrit (1,2,3,....)
CONTOH SOAL
• Dikatakan bahwa kejadian seseorang akan meninggal karena shock pada
waktu disuntik dengan vaksin meningitis 0,0005. padahal, vaksinasi tersebut
selalu diberikan kalau seseorang ingin pergi haji. Kalau di suatu kota jumlah
orang yang dilakukan vaksinasi sebanyak 4.000, hitunglah peluang tepat tiga
orang akan terjadi shock !
• Diketahui: • Penyelesaian:
1. Probabilitas nya = 0,0005 µ = λ = n.p = 4000 x 0,0005 = 2
P (x=3) = 23* 2,71828-2
2. N = 4.000
3* 2* 1
= 0,18804
REFERENSI

• Sabri, Luknis dan Hastono, S. P. (2014). Statistik Kesehatan. Jakarta: PT


RajaGrafindo Persada.

Anda mungkin juga menyukai