Anda di halaman 1dari 5

Covid 19

• Virus Corona atau severe acute respiratory syndrom


e coronavirus 2 (SARS-CoV-2) adalah virus yang men
yerang sistem pernapasan. Penyakit karena infeksi v
irus ini disebut COVID-19. Virus Corona bisa menye
babkan gangguan pada sistem pernapasan, pneum
onia akut, sampai kematian.Infeksi virus ini disebut
COVID-19 dan pertama kali ditemukan di kota Wuh
an, Cina, pada akhir Desember 2019. Virus ini menu
lar dengan cepat dan telah menyebar ke wilayah lai
n di Cina dan ke beberapa negara, termasuk Indone
sia.
Gejala Virus Corona
Infeksi virus Corona atau COVID-19 bisa menyebabkan penderitanya mengalami gejala flu, se
perti demam, pilek, batuk, sakit tenggorokan, dan sakit kepala; atau gejala penyakit infeksi p
ernapasan berat, seperti demam tinggi, batuk berdahak bahkan berdarah, sesak napas, dan n
yeri dada.
Namun, secara umum ada 3 gejala umum yang bisa menandakan seseorang terinfeksi virus C
orona, yaitu:
Demam (suhu tubuh di atas 38 derajat Celcius)
Batuk
Sesak napas
Penyebab Virus Co
rona
Infeksi virus Corona atau COVID-19 disebabkan oleh coronavir
us, yaitu kelompok virus yang menginfeksi sistem pernapasan.
Pada sebagian besar kasus, coronavirus hanya menyebabkan i
nfeksi pernapasan ringan sampai sedang, seperti flu. Akan tet
api, virus ini juga bisa menyebabkan infeksi pernapasan berat,
seperti pneumonia, Middle-East Respiratory Syndrome (MER
S), dan Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS).
Ada dugaan bahwa virus Corona awalnya ditularkan dari hewa
n ke manusia. Namun, kemudian diketahui bahwa virus Coron
a juga menular dari manusia ke manusia.
Pengobatan vi
rus corona
bisa diobati, tetapi ada beberapa langkah yang dapat dilakuka
n dokter untuk meredakan gejalanya dan mencegah penyebar
an virus, yaitu:
Merujuk penderita COVID-19 untuk menjalani perawatan dan
karatina di rumah sakit yang ditunjuk
Memberikan obat pereda demam dan nyeri yang aman dan se
suai kondisi penderita
Menganjurkan penderita COVID-19 untuk istirahat yang cukup
Menganjurkan penderita COVID-19 untuk banyak minum air p
utih untuk menjaga kadar cairan tubuh
Komplikasi Virus Co
rona
Pada kasus yang parah, infeksi virus Corona bisa menyebabkan beberapa komplikasi se
rius berikut ini:
Pneumonia
Infeksi sekunder pada organ lain
Gagal ginjal
Acute cardiac injury
Acute respiratory distress syndrome
Kematian

Anda mungkin juga menyukai