Anda di halaman 1dari 5

Kelompok 9

1. Nuzul Citra
2. Qorry Afifah
3. Sabrina Christianingrum
4. Salsabila Andya
Pengertian Mikosis Dalam
• Infeksi jamur yang mengenai alat/organ
dalam. Penyakit ini dapat terjadi karena jamur
langsung masuk ke dalam tubuh seperti paru-
paru bahkan peredaran darah melalui luka
atau menyebar dari permukaan kulit.
Jenis-jenis mikosis dalam
• MISOTEMA
• SPOROTRIKOSIS
• KROMOMIKOSIS
• ZIGOMIKOSIS
MISOTEMA
• Misetoma aktinomikotik, disebabkan oleh jamur
Actinomyces, Nocardia dan Streptomyces
• Misetoma maduromikotik disebabkan oleh jamur
Madurella mycetomatis, Scedosporium apiospermum,
Leptosphaeria sinegalensis
• Diagnosis : berdasarkan klinik morfologik
• Pengobatan : reseksi radikal atau amputasi bagian
tubuh atau obat ketokonazol dan itrakonazol (hanya
dapat menyembuhkan yang disebabkan oleh
Madurella mycetomatis)
SPOROTRIKOSIS
• Disebabkan oleh jamur Sporotrichum schenckii
• Ditandai dengan pembesaran kelenjar getah
bening
• Diagnosis : Klinis dan pembiakan
• Pengobatan : Pemberian larutan kalium
Jodida jenuh oral atau pemberian amfoterisin-
B secara intravena

Anda mungkin juga menyukai