Anda di halaman 1dari 3

Profil Ganja (Cannabis)

Ganja
Cannabis sativa
(Cannabis)

• Ganja, umumnya mengacu kepada pucuk daun, bunga


dan batang tanaman yang dipotong, dikeringkan,
dicacah dalam bentuk rokok.
• Nama lain  Marijuana, grass, weed, pot, tea, Mary
jane dan produknya hemp, hashish, charas, bhang,
ganja, dagga, dan sinsemilla.
• Merupakan tanaman semusim, tinggi ± 2 m, daun menjari, bunga jantan dan betina, hanya
tumbuh di pegunungan tropis, elevasi diatas 1.000 mdpl.
• 3 Jenis ganja  C. sativa, C. indica, C. ruderalis, dengan kadar tetrahidrokarabinol (THC)
berbeda
• Kandungan THC pada charas dan hashish 7-8% maks 14%, Ganja dan Sinsemilla 4-5%,
Bhang 1%, Minyak hashish (penyulingan) 15-70%.
(Camellia, 2010 ; BNN, 2015)
 Kegunaan  pengobatan, ritual atau rekreasional
 Senyawa ganja menghasilkan konsekuensi merugikan  Cannabinoids
 Konsentrasi tertinggi kannabinoid psikoaktif ada di puncak bunga jantan
maupun betina.
 Kannabinoid berasal dari 3 sumber :
a) Fitocannabinoid  senyawa kannabinoid diproduksi oleh C. sativa dan C.
Indica
b) Endocannabinoid  neurotransmitter, diproduksi otak/ jaringan perifer, bekerja
pada reseptor kannabinoid
c) Kannabinoid sintetis (lab)  analog fitocannabinoid atau endocannabinoid,
bekerja dengan mekanisme biologis serupa
 Secara global, Ganja merupakan jenis narkotika yang paling banyak digunakan.
Menurut WHO, sekitar 25% (147 juta) populasi orang dewasa di seluruh dunia
menggunakan ganja untuk alasan rekreasi atau lainnya.

(Madras, 2015 ; Szaflarski & Bebin, 2014)


DAPUS
BNN, 2015. Badan Narkotika Nasional. [Online] Available at:
http://dedihumas.bnn.go.id/read/section/artikel/2012/04/02/354/ulasantentang-ganja [Accessed
13 Juni 2017].

Camellia, V., 2010. Gangguan Sehubungan Kanabis. Medan: Departemen Psikiatri FK USU.

Madras, B. K., 2015. Update of Cannabis and its medical use. World Health Organization.

Szaflarski, J. P. & Bebin, E. M., 2014. Cannabis, cannabidiol, and epilepsy — From receptors to
clinical response. Epilepsy & Behavior, Volume 41.

Anda mungkin juga menyukai