Anda di halaman 1dari 15

KONSEP DASAR

TEORI
PERKEMBANAGAN
Kelompok :
Kastina sholihah
Titik pusparini
Moh.bisri mustopa
Moh.rohyan gogot
A. DEFINISI PERKEMBANGAN
Perkembangan adalah perubahan atau diferensiasi sel menuju
keadaan yang lebih dewasa.

Pengertian Perkembangan Secara Etimologis


 
Perkembangan berasal dari kata kembang yang berarti maju,
menjadi lebih baik.

Pengertian Perkembangan Secara Termitologis


 
Perkembangan adalah proses kualitatif yang mengacu pada
penyempurnaan fungsi sosial dan psikologis dalam diri
seseorang dan berlangsung sepanjang hidup manusia.
LANJUTAN,,,,,
Menurut para ahli :

Perkembangan merupakan pola perkembangan individu yang


berawal pada konsepsi dan terus berlanjut sepanjang hayat
dan bersifat involusi (Santrok Yussen. 1992).

Perkembangan merupakan serangkaian perubahan progresif


yang terjadi sebagai akibat dari proses kematangan dan
pengalaman, terdiri atas serangkaian perubahan yang
bersifat kualitatif dan kuantitatif (E.B. Harlock).
CONTOH PERKEMBANGAN PADA
MANUSIA
B.DEFINISI PERTUMBUHAN
Pertumbuhan adalah suatu proses pertambahan ukuran, baik volume,
bobot, dan jumlah sel yang bersifat irreversible (tidak dapat kembali
ke asal)

Pengertian Pertumbuhan Secara Etimologis


 
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, pertumbuhan berasal dari
kata tumbuh yang berarti tambah besar atau sempurna.

Pengertian Pertumbuhan Secara Termitologis


 
Dari pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa pertumbuhan
merupakan perubahan individu berupa fisik yang bersifat kuantitatif
tentunya yang dapat diukur. Dapat dicontohkan misalnya
pertumbuhan berat badan, bertambahnya tinggi, dan bertambahnya
panjang pada rambut.
LANJUTAN,,,,
Menurut para ahli :

Karl E. Garrison : Pertumbuhan adalah perubahan individu


dalam bentuk ukuran badan, perubahan otot, tulang, kulit,
rambut dan kelenjar.
Atan Long : Pertumbuhan adalah perubahan yang dapat
diukur dari satu peringkat ke satu peringkat yang lain dari
masa ke masa.
D.S Wright & Ann Taylor: Pertumbuhan adalah
pertambahan dalam berbagai sifat luaran seseorang (sifat
jasmani , seperti: ukuran tubuh, tinggi, berat badan dan lain-
lain).
CONTOH PERTUMBUHAN PADA
MANUSIA
C.PERBEDAAN PERKEMBANAGAN DAN
PERTUMBUHAN
Persamaan:
Keduanya merupakan proses perubahan progresif.
Maksudnya berjalan secara bersamaan. Dan bersifat maju,
meningkat dan menjadi lebih baik.
Perbedaannya:
Sifat perubahan:
Pada pertumbuhan perubahan bersifat kuantitatif sedangkan
pada perkembangan perubahan bersifat kualitatif
fungsional.
Aspek yang berubah:
Pada pertumbuhan yang berubah adalah aspek fisik saja,
sedangkan pada perkembangan aspek yang berubah
adalah aspek fisik dan psikis.
C.FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PERKEMBANGAN
1. Intelligensi
Intellegensi merupakan faktor yang terpenting. Kecerdasan
yang tinggi disertai oleh perkembangan yang cepat,
sebaliknya jika kecerdasan rendah, maka anak akan
terbelakang dalam pertumbuhan dan perkembangan.
LANJUTAN,,,
2. Seks

Perbedaan perkembangan antara kedua jenis seks tidak


tampak jelas. Yang nyata kelihatan adalah kecepatan dalam
pertumbuhan jasmaniyah. Pada waktu lahir anak laki-laki
lebih besar dari perempuan, tetapi anak perempuan lebih
cepat perkembangannya dan lebih cepat pula dalam
mencapai kedewasaannya dari pada anak laki-laki.

Anak perempuan pada umumnya lebih cepat mencapai


kematangan seksnya kira-kira satu atau dua tahun lebih
awal dan fisiknya.
LANJUTAN,,,,
3. Kebangsaan (ras)
Anak-anak dari ras Meditarian (Lautan tengah) tumbuh lebih
cepat dari anak-anak eropa sebelah timur. Anak-anak negro
dan Indian pertumbuhannya tidak terlalu cepat
dibandingkan dengan ank-anak kulit putih dan kuning.

4. Posisi dalam keluarga


Kedudukan anak dalam keluarga merupakan keadaan yang
dapat mempengaruhi perkembangan. Biasanya karena
dimanja perkembangan anak lebih lambat.
LANJUTAN,,,
5. Makanan
Pada tiap-tiap usia terutama pada usia yang sangat muda,
makanan merupakan faktor yang penting peranannya
dalam pertumbuhan dan perkembangan. Bukan saja
makanannya, tetapi isinya yang cukup banyak mengandung
gizi yang terdiri dari pelbagai vitamin. Kekurangan
gizi/vitamin dapat menyebabkan gigi runtuh, penyakit kulit
dan lain-lain penyakit.
D.MANFAAT MEMPELAJARI
PSIKOLOGI PERKEMBANGAN.
Untuk memahami garis besar, pola umum perkembangan, dan
pertumbuhan anak pada tiap-tiap fasenya.
Dapat munculkan sikap senang bergaul dengan orang lain
terutama anak-anak, remaja dengan penuh perhatian
kepada mereka baik dalam lingkungan keluarga, sekolah
maupun masyarakat.
Dapat mengarahkan seseoarng untuk berbuat dan
beprilaku yang selaras dengan tingkat perkembangan
orang lain.
Khususnya bagi pendidik dapat memahami dan
memberikan bimbingan kepada anak sesuai dengan
taraf perkembangan anak didiknya, sehingga proses
pendidikan akan berjalan dengan sukses dalam
mencapai tujuannya.
Tahir, Nurdin. 2012. Pertumbuhan dan Perkembangan.
Volume 1: Halaman 2, 6, 7.
Astawa, I Gede Satria. 2012. Konsep Pertumbuhan dan
Perkembangan. Volume: 3-4, 6.
Kuntjojo. 2008. Pertumbuhan dan Perkembangan. Volume 1:
Halaman 5, 4)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai