Anda di halaman 1dari 7

IDENTITAS PASIEN

Nama : Bayi Ny. Nur Aini


Umur : 2 hari
Tgl Lahir : 17/3/2020
BB : 3300g
Kronologi Kejadian
Tanggal/Jam Kondisi Pasien Tindakan
17/3/2020 S: P:
Jam : Lahir seorang bayi laki laki, dari seorang ibu G4P2A0 Thermoregulasi
hamil 42 minggu dengan persalinan secara sectio IMD
(Ponek) secarea Inj Neo K 1 mg
O: Imunisasi hepattits B
Lahir bugar Cloramphenicol
AS: 8,9,10 Observasi 2 jam jika baik pindah
HR 135 x/menit rawat gabung
RR 45x/menit
BB 3300g
PB 50cm
LK 33cm
LD 31cm
Kepala mesocephal
Thorax dalam batas normal
Abdomen supel, tali pusat baik
Anogenital laki laki, testis (+/+), anus (+)
Extremitas rajah sempit, kulit mengelupas
A:
Neonatus aterm, BBLN,SMK
Tanggal/Jam Kondisi Pasien Tindakan
17/3/2020 S: P:
Jam : 11.00 Bayi sehat, belum minum ASI. ASI eksklusif
Rawat tali pusat
(Melati) O: Jaga kehangatan
KU: sadar
HR : 133x/menit
RR: 40x/menit
T: 36 °C
Kepala : Mesocephal
Thorax : Dalam batas normal
Abdomen : BU + normal
Ekstrimitas : akral hangat

A:
Neonatus aterm, BBLN,SMK
Tanggal/Jam Kondisi Pasien Tindakan
18/3/2020 S: P:
Jam : 11.00 Bayi sehat, belum minum ASI. ASI eksklusif
Rawat tali pusat
(Melati) O: Jaga kehangatan
KU: sadar, gerak aktif
HR : 135x/menit
RR: 40x/menit
T: 36°C
Kepala : Mesocephal
Thorax : Dalam batas normal
Abdomen : BU + normal
Ekstrimitas : akral hangat

A:
Neonatus aterm, BBLN,SMK
Tanggal/Jam Kondisi Pasien Tindakan
19/3/2020 S: P:
Jam : 07.15 Bayi sianosis, tidak menangis, merintih Pindah rawat gabung
O: Pasang CPAP
(Melati) KU: lemah, sianosis Infus D10% 3cc/jam
HR : 220x/menit Lanjut nolus D10% 10 cc
RR: 34x/menit Inj. Ampicilin 50mg/KGBB/kali
S: 36.5°C diberikan 2 kali
Kepala : nafas cuping hidung (-) Inj. Gentamicin 4mg/KGBB/48 jam
Thorax : rhonki +/+, wheezing +/+, retraksi dada (-)
Akral: sianosis
GDS: 51

A: Hipoglikemia, sianosis, distress pernafasan


Tanggal/Jam Kondisi Pasien Tindakan
19/3/2020 S: P:
Jam : 08.00 Bayi sianosis, tidak menangis, merintih Pindah rawat gabung
O: Pasang CPAP
(Ponek) KU: lemah, sianosis Infus D10% 3cc/jam
HR : 168x/menit Lanjut nolus D10% 10 cc
RR: 34x/menit Inj. Ampicilin 50mg/KGBB/kali
Spo2: 88% diberikan 2 kali
S: 36.5°C Inj. Gentamicin 4mg/KGBB/48 jam
Mulut: sianosis
Kepala : nafas cuping hidung (-)
Thorax : rhonki +/+, wheezing +/+, retraksi dada (+)
Akral: sianosis
GDS: 51

A: Hipoglikemia, sianosis, distress pernafasan


Tanggal/Jam Kondisi Pasien Tindakan
19/3/2020 S: P:
Jam : 11.30 Kejang, henti nafas, henti jantung
O: VTP dan RJP  HR 0x/menit, RR
(Ponek) HR : - 0x/menit  injeksi epinefrin 0,9mg
RR: - VTP dan RJPHR 50x/menit, RR
Thorax : pergerakan dinding dada (-), sdv(-/-) , cor bjI/bjII (-)
0x/menit  injeksi epinefrin 0,9mg
A: Cardiac arrest VTP dan RJP --> HR 0x/menit, RR
0x/menit  pupil midriasis maksimal,
tidak terdengar denyut jantung, arteri
carotis tidak teraba.
Pasien dinyatakan meninggal pk.
12.10

Anda mungkin juga menyukai