Anda di halaman 1dari 12

PERAN GURU DALAM

PENYELENGGARAAN BIMBINGAN
DAN KONSELING DI SEKOLAH.
GUR
U TOKOH KUNCI

Guru sebagai ukuran kognitif


Guru sebagai agen moral
Guru sebagai inovator
Guru memegang peranan kooperatif
Guru sebagai model

Guru sebagai perencana


PERAN GURU DALAM PENYELENGGARAAN
BIMBINGAN DAN KONSELING
1. Membantu memasyarakatkan pelayanan bimbingan dan konseling kepada siswa
2. Membantu guru pembimbing/konselor mengidentifikasi siswa-siswa yang
memerlukan layanan bimbingan dan konseling, serta pengumpulan data tentang siswa-
siswa tersebut.
3. Mengalih tangankan siswa yang memerlukan pelayanan bimbingan dan konseling
kepada guru pembimbing/konselor
4. Menerima siswa alih tangan dari guru pembimbing/konselor
5. Membantu mengembangkan suasana kelas, hubungan guru-siswa dan hubungan
siswa-siswa yang menunjang pelaksanaan pelayanan pembimbingan dan konseling.
6. Memberikan kesempatan dan kemudahan kepada siswa yang memerlukan
layanan/kegiatan bimbingan dan konseling untuk mengikuti /menjalani
layanan/kegiatan yang dimaksudkan.
7. Berpartisipasi dalam kegiatan khusus penanganan masalah siswa
8. Membantu pengumpulan informasi yang diperlukan dalam rangka penilaian
pelayanan bimbingan dan konseling serta upaya tindak lanjutnya.
9 PERAN GURU DALAM PENYELENGGARAAN
BIMBINGAN DAN KONSELING

SEBAGAI
INFORMATOR SEBAGAI
SEBAGAI INISIATOR SEBAGAI
ORGANISATOR SEBAGAI MEDIATOR
SEBAGAI TRANSMITOR SEBAGAI
MOTIVATOR SEBAGAI EVALUATOR
SEBAGAI FASILITATOR
DIRECTOR
Menurut Abu Ahamadi (1977),
gejala yang di alami siswa dalam kesulitan belajar antara
lain
 Hasil belajarnya rendah, dibawah rata-rata kelas

 Hasil yang dicapai tidak seimbang dengan usaha yang


dilakukan
 Menunjukkan sikap yang kurang wajar, seperti suka
menentang, tidak mau menyelesaikan tugas-tugas, dan
sebaginya
 Menunjukkan tingkah laku yang berlainan seperti suka
membolos, mengganggu, dan sebagainya
PERAN KEPEMBIMBINGAN GURU DALAM
PROSES BELAJAR DAN PEMBELAJARAN

BIMBINGAN BIMBINGAN
PRIBADI BELAJAR

Bersikap peduli
Bersikap konsisten
Mengembangkan
lingkungan yang stabil
Bersikap permisif
Pembelajaran Kooperatif BIMBINGAN
SOSIAL

mengembangkan
atmosfir kelas
yang kondusif

BIMBINGAN
KARIER
PERAN GURU DALAM OPERASIONAL
BIMBINGAN DI LUAR KELAS

Memberikan pengajaran perbaikan


(remedial teaching)
PERAN GURU DALAM OPERASIONAL
BIMBINGAN DI LUAR KELAS

Memberikan pengayaan dan pengembangan bakat siswa

TUTOR SEBAYA MELAKUKAN PROYEK

MENGEMBANGKAN LATIHAN MEMBERIKAN


PERMAINAN, MASALAH
MENGEMBANGKAN MEDIA ATAU KOMPETENSI
DAN SUMBER BELAJAR ANTARSISWA
PERAN GURU DALAM OPERASIONAL
BIMBINGAN DI LUAR KELAS

Melakukan kunjungan rumah


PERAN GURU DALAM OPERASIONAL
BIMBINGAN DI LUAR KELAS

Menyelenggarakan kelompok belajar


1. Membiasakan anak untuk bergaul dengan teman-temannya
2. Merealisasikan tujuan pendidikan dan pengajaran melalui belajar
secara kelompok.
3. Mengatasi kesulitan-kesulitan,terutama dalam hal pelajaran
secara bersama-sama
4. Memupuk rasa kegotongroyongan

Anda mungkin juga menyukai