Anda di halaman 1dari 8

perubahan yang terjadi pada lansia, pelayanan

kesehatan serta isu strategi dan kegiatan promkes


"

KELOMPOK 2

1. Alizza Qothrunnada
2. Arief Abdurrohman
3. Dewi Novia Ningrum
4. Diana Lestari
5. Ihda Maulidya Paramita
6. Kelvina
7. Muhammad Randi Irmawan
8. Puput Puji Rahayu
9. Ririn Ayu Sofiyana Ningsih
10. Wahyu Hidayah Pangestuti
PERUBAHAN BIO-PSIKO-SOSIALSPIRITUAL
YANG LAZIM TERJADI PROSES PENUAN
 Perubahan – perubahan Yang Terjadi Pada Lansia

a. Perubahan Fisik : Sistem Indra, Sistem Intergumen, Sistem Muskuloskeletal,


Kartilago, Tulang, Otot, Sendi, sistem kardiovaskuler, sistem respirasi,
Pencernaan dan Metabolisme, sistem perkemihan, sistem saraf, sistem
reproduksi.

b. Perubahan Kognitif : Memory (Daya ingat, Ingatan), IQ (Intellegent Quocient),


Kemampuan Belajar (Learning), Kemampuan Pemahaman (Comprehension),
Pemecahan Masalah (Problem Solving), Pengambilan Keputusan (Decission
Making), Kebijaksanaan (Wisdom), Kinerja (Performance), Motivasi

c. Perubahan mental

d. Perubahan spiritual
PROGAM NASIONAL KESEHATAN LANSIA

1. Peningkatan dan pemantapan upaya kesehatan para lansia di


pelayanankesehatan dasar, khususnya puskesmas dan
kelompok lansia melalui konsep puskesmas santun lanjut
usia.
2. Peningkatan upaya rujukan kesehatan bagi lansia di rumah
sakit,
3. Peningkatan penyuluhan dan penyebarluasan in(ormasi
kesehatan dan gi0i bagi lansia,
4. Sosialisasi program kesehatan lansia, serta pemberdayaan
masyarakatmelalui pengembangan dan pembinaan
kelompok usia lanjut posyandu lansia di masyarakat.
ISU-ISU TERHADAP PERAWATAN LANSIA

a. Pengontrolan biaya dalam pelayanan kesehatan


1) Diupayakan sesingkat mungkin di pelayanan kesehatan karena
pergeseran
pelayanan dari RS ke rumah (home care).
2) Diperlukan perawat yang kompeten secara teknologi &
transkultural
b. Perkembangan teknologi & informasi
1) Data based pelayanan kesehatan komprehensif,
2) Penggunaan computer-based untuk pencatatan klien,
c. Peningkatan penggunaan terapi alternatif (terapi
modalitas & terapi komplementer)
1) Banyak masyarakat yang memanfaatkan terapi alternatif
tetapi tidak mampu
mengakses pelayanan kesehatan.Dalam melaksanakan
pendidikan kesehatan, perawat sebaiknya
2)mengintegrasikan terapi alternatif kedalam metode
praktik pendidikan
kesehatan tersebut.
d. Perubahan demografi
1) Pengembangan model pelayanan keperawatan menjadi
holistic model, yang
memandang manusia secara menyeluruh,
2) Perawat mempertimbangkan untuk melakukan praktik
mandiri,
e. Community-based nursing care
 1) Mampu berkolaborasi dalam tim untuk melakukan

pelayanan kesehatan pada lansia,


 2) Mampu menggunakan ilmu & teknologi untuk

meningkatkan komunikasi interdisiplin dengan tim dan


klien,
STRATEGI DAN KEGIATAN UNTUK PROMOSI KESEHATAN DAN
KESEJAHTERAAN LANSIA SERTA DUKUNGAN TERHADAP
ORANG YANG TERLIBAT MERAWAT LANSIAN

 Advokasi

Advokasi adalah kegiatan memberikan bantuan kepada


masyarakat dengan membuat keputusan * Decision
makers dan penentukebijakan * Policy makers dalam
bidang kesehatan maupun sektor lain diluar kesehatan
yang mempunyai pengaruh terhadap masyarakat.
 b. Kemitraan
Di Indonesia istilah kemitraan *partnership masih relative baru,
namundemikian prakteknya di masyarakat sebenarnya sudah
terjadi sejak saman dahulu Sejak nenek moyang kita telah
mengenal istilah gotong royong yang sebenarnyaesensinya
kemitraan.
 Pemberdayaan masyarakat (Empowerment )

Secara konseptual, pemberdayaan atau pemberkuasaan


(empowerment), berasal dari kata *powerE *kekuasaan atau
keberdayaan. karenanya, ide utama pemberdayaan bersentuhan
dengan konsep mengenai kekuasaan. Kekuasaan seringkali
dikaitkan dengan kemampuan kita untuk membuat orang lain
melakukan apa yang kita inginkan, terlepas dari keinginan dan
minat mereka.

Anda mungkin juga menyukai