Anda di halaman 1dari 21

DEPARTEMEN ILMU BEDAH

FAKULTAS KEDOKTERAN

PORTOFOLIO
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
MAKASSAR

PIELONEFRITIS

Eka Habina
11120171009
Pembimbing: dr. Abdul Syukur Kuddus, Sp.B,FINACS
Identitas Pasien

Nama : Tn. S
Jenis kelamin : Laki-laki
Umur : 60 tahun
Status pernikahan : Menikah
Alamat : Lampung

2
ANAMNESIS

Keluhan Utama
Nyeri pinggang
Riwayat Penyakit Sekarang
Pasien datang ke rumah sakit dengan keluhan nyeri pinggang kiri sejak 1 minggu sebelum masuk rumah
sakit. Nyeri dirasakan hilang timbul dan menjalar ke paha, dan perut bagian kiri atas. Nyeri dirasakan
makin berat terutama saat beraktifitas sejak 3 hari sebelum masuk rumah sakit. Demam tidak ada, mual
ada dan muntah tidak ada. Nafsu makan baik. Nyeri saat BAK ada, BAK berpasir ada. BAK berdarah
disangkal. Pasien memiliki kebiasaan minum-minuman bersoda dan jarang meminum air putih serta tidak
diimbangi dengan kegiatan olahraga rutin. Pasien mengaku tidak pernah mengonsumsi minuman
beralkohol

3
ANAMNESIS

● Riwayat Penyakit Dahulu


Pasien pernah mengeluhkan penyakit serupa 1 tahun yang lalu. Riwayat DM (-), Hipertensi (-), penyakit
jantung (-), riwayat trauma abdomen (-), riwayat batu saluran kemih disangkal

● Riwayat Penyakit Keluarga


Riwayat keluarga dengan keluhan yang sama tidak ada.

● Riwayat Kebiasaan
Meminum minuman bersoda (+), alkohol (-), merokok (+)
PEMERIKSAAN FISIK

● Keadaan Umum
Kesan sakit : Tampak sakit sedang
Kesadaran : Compos mentis

● Tanda Vital
Suhu : 36,2 0C
Nadi : 88x/menit
TD : 110/80 mmHg
Pernapasan : 20x/menit
IMT : 29,3kg/m2 (obesitas I)
PEMERIKSAAN FISIK

● Thorax
● Status Generalis
Jantung
Kepala : Normocephali
Inspeksi : Pulsasi iktus kordis tidak terlihat
Mata : Konjungtiva anemis (-/-), Sklera Iklterik (-/-)
Palpasi : Pulsasi iktus kordis teraba di ICS V linea
Telinga: Status Lokalis
midklavikularis sinistra
Hidung : Status Lokalis
Perkusi : Batas jantung kanan : ICS IV linea sternalis
Mulut : Status Lokalis
dextra
Leher : Jejas (-), oedem (-), hematom (-), pembesaran kelenjar getah
Batas jantung kiri : ICS V linea midklavikularis sinistra
bening dan tiroid (-), nyeri tekan (-)
Auskultasi: Bunyi jantung I,II regular, tidak ada suara
tambahan
PEMERIKSAAN FISIK

● Paru
Inspeksi : Simetris saat statis dan dinamis
Palpasi : vocal fremitus teraba sama di kedua lapang paru
Perkusi : sonor di kedua lapang paru
Auskultasi : Suara napas vesikuler, wheezing(-/-), rhonki (-/-)
● Abdomen
Inspeksi : distensi abdomen (-)
Palpasi : ballotemen (+) pada regio flank sinistra, hepar dan lien tidak teraba pembesaran
Perkusi : Nyeri ketok costovertebrae angle sinistra (+)
Auskultasi : Bising usus (+), normal
Darah Rutin Hasil Nilai

Pemeriksaan WBC 11,7 4.0-11.0

Penunjang Eritrosit 4,5 4.20-5.40

Hemoglobin 14,5 12.0-18.0


Darah Lengkap
Hematokrit 43,6 37.0 – 56.0

MCV 86,6 80.0-94.0

MCH 29,8 27.0-32.0

MCHC 33,0 33.0-37.0

Trombosit 662 150-450

8
Pemeriksaan
Penunjang  
Hasil
Nilai
Rujukan
Kimia Darah Ureum 37 15-40
Kreatinin 0,9 0,5-1,2
Asam Urat 5 4,0-8,0

9
Pemeriksaan
 
Penunjang Hasil Rujukan
Warna Keruh Kuning
Leukosit +2 Negatif
Urin Lengkap Sedimen + Negatif
Epitel + Negatif
Eritrosit 5-7/LPB <5/LPB
Leukosit 10-11/LPB <5/LPB

10
PEMERIKSAAN FISIK

Pemeriksaan Tampak bayangan radiopaque pada pielum ginjal setinggi


Penunjang linea paravertebrae sinistra setinggi lumbal III ukuran
1,5x2 cm

Blass Nier Overzicht (BNO) Kesan: Nefrolith sinistra

11
PEMERIKSAAN FISIK

Pemeriksaan Tampak batu pada ginjal kiri di pole atas-tengah-bawah


Penunjang berukuran 1cm x 1,2cm x 1,8cm
Tampak pelebaran system pelvicokaliseal

USG

12
DIAGNOSIS

Diagnosis:
Nefrolithiasis sinistra
Hidronefrosis sinistra
Pielonefritis

13
TATALAKSANA

Medikamentosa :
- IVFD RL 20 tpm
- Inj. Ketorolac 1amp/12jam/iv
- Inj cefotaxime 1vial/12jam/iv
- Inj Ranitidin 1amp/12jam/iv
Non Medikamentosa :
Rencana ESWL ginjal kiri (setelah ISK
teratasI)
PEMBAHASAN

15
Anamnesis

Teori Kasus

• Nyeri Pinggang • Terdapat nyeri pinggang sejak 1 minggu


• Demam yang lalu
• Menggigil • Tidak ada demam
• Mual dan muntah • Mual ada
• Hematuria • Hematuria makroskopik tidak ada
• Faktor resiko: kelainan anatomi saluran • Riwayat BAK berpasir ada
kemih, obstruksi saluran kemih, • Pasien jarang mengkonsumsi air putih
pemasangan kateter urin yang lama,
hipertensi, DM, pengaruh obat estrogen
Pemeriksaan Fisik

Teori Kasus

• Febris • Febris tidak ada


• Nyeri ketok sudut costovertebral • Nyeri ketok CVA sinistra (+)
• Ballotemen (+)
Pemeriksaan Penunjang

Teori Kasus

• Urin rutin, tes resistensi kuman, tes fungsi ginjal • Urin rutin dilakukan
• Kultur urin • Foto BNO: tampak bayangan radiopaque pada
• Foto BNO-IVP pielum ginjal setinggi linea paravertebrae sinistra
• USG ginjal setinggi lumbal III ukuran 1,5x2cm
• USG ginjal: tampak batu pada ginjal kiri di pole atas-
tengah-bawah berukuran 1cmx1,2cmx1,8cm
Penatalaksanaan

Teori Kasus

• Non farmakologis: banyak minum bila fungsi • IVFD RL 20 tpm


ginjal masih baik • Inj ketorolac 1amp/12jam/iv
• Menjaga hygiene genitalia eksterna • Inj cefotaxime 1vial/12jam/iv
• Antibiotik • Inj ranitidine 1amp/12jam/iv
• Mengatasi penyakit penyerta • ESWL setelah ISK teratasi
Pemilihan Antibiotik
Terima Kasih!

21

Anda mungkin juga menyukai