Anda di halaman 1dari 11

Kata Kerja Operasional C1-

C6
Kelompok 6
Moh. Chairul
Andi Wasiulnur
Nurul Hildayani Ruslan
Yuni Maulidianti
Taksonomi Bloom
Seiring perkembangan teori pendidikan, Krathwohl (2001) dan para ahli psikologi
aliran kognitivisme memperbaiki taksonomi Bloom agar sesuai dengan kemajuan
zaman. Hasil perbaikan tersebut dipublikasikan pada tahun 2001 dengan nama Revisi
Taksonomi Bloom. Revisi yang dibuat hanya pada ranah kognitif dengan menggunakan
kata kerja.
Dimensi proses kognitif juga dibagi menjadi 6 tingkatan yaitu: mengingat
(remembering), memahami (understanding), mengaplikasikan (applying), menganalisis
(analyzing), mengevaluasi (evaluating), dan mengkreasi (creating). Enam tingkatan
inilah yang sering digunakan dalam merumuskan tujuan belajar yang di kenal dengan
istilah C1 sampai dengan C6.
Daftar Contoh Kata Kerja Oprerasional Yang Dapat Dipakai Untuk
Ranah Kognitif
Dimensi Proses Kognitif & Soal Tipe C1-C6
1. Remember (mengingat)
Mengingat kembali informasi yang relevan dari ingatan jangka panjang.

Contoh soal :
1. Siapakah penemu elektron ?
a.Dalton
b.Rutherford
c.Neil Bohr
d.Thomson

2. Suatu senyawa disebut asam, jika…


a. Larutannya memerahkan fenolftalein
b. Memberikan ion hydrogen ke dalam air
c. Larutannya membirukan kertas lakmus
d. Memberikan ion OH- ke dalam air
2. Understand (memahami)
Membangun makna berdasarkan pesan-pesan dalam bahan pelajaran, termasuk di
dalamnya pesan lisan, tulisan maupun grafis.

Contoh soal :
1. Zat-zat di bawah ini yang bukan koloid adalah ... .
a. Busa sabun
b. Susu
c. Santan
d. Air
e. Asap
2. Setarakan persamaan reaksi berikut :
a CaCO3 (s) + b HCl (aq) → c CaCl2 (aq) + d H2O (l) + CO2 (g)
Berapakah harga a, b, c dan d berturut- turut?
a. 1, 1, 2, 1
b. 1, 1, 1, 2
c. 1, 2, 1, 1
d. 2, 2, 1, 1
e. 2, 1, 2, 1
3. Apply (menerapkan)
Mengaplikasikan mencakup penggunaan suatu prosedur guna menyelesaikan masalah
atau mengerjakan tugas.
Contoh soal :

1. Jika Ar Ca = 40 ; C = 12 ; H = 1 dan O = 16 maka Mr dari Ca(CH3COO)2


adalah …
a. 85
b. 99
c. 118
d. 130
e.158
2. Jika ion L2+ mempunyai konfigurasi electron 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6, maka dalam
system periodic, unsure L terletak pada....
a. Periode 3 golongan II B
b. Periode 3 golongan IV A
c. Periode 3 golongan IV B
d. Periode 4 golongan II A
e. Periode 4 golongan VIII A
4. Analyze (menganalisis)
Menguraikan suatu permasalahan atau objek ke unsur-unsurnya dan menentukan saling
keterkaitan antar unsur-unsur tersebut dan struktur besarnya.

Contoh soal :
1. Jumlah isomer dari molekul C5H10 adalah ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
2. Berapakah tetapan kesetimbagan dari reaksi berikut, Jika pada saat
kesetimbangan tercapai masih ada 1 mol SO3.
2SO3(g) 2SO2 + O2
(Dalam wadah 5 liter dimasukkan 4 mol SO3)
a. 2,7
b. 5,4
c. 27
d.13,5
e. 7,8
5. Mengevaluasi
Membuat suatu pertimbangan berdasarkan kriteria dan standar yang ada.

Contoh soal :

1. Hasil pengamatan siswa pada beberapa larutan


dengan kertas lakmus menghasilkan data-data
sebagai berikut :
Larutan Perubahan warna kertas
lakmus Larutan yang bersifat asam adalah ….
a. 1 dan 4
Merah Biru
b. 2 dan 5
1 Merah Merah c. 3 dan 4
2 Biru Biru d. 3 dan 5
3 Merah Biru e. 3 saja
4 Merah Merah
5 Biru Merah
2. Suatu pabrik memproduksi lembaran aluminium dengan tebal 0,04 cm.
setelah diambil sampel secara acak sebanyak 100, diperoleh tebal rata-rata
0,0477 cm, dengan standar deviasi 0,004 cm. Dari sampel ini dengan= 0,10
dapat diambil kesimpulan bahwa…..
a. Tidak dapat diambil kesimpualan
b. Jika = 0,20 maka peryataan pabrik tidak ditolak
c. Peryataan pabrik ditolak
d. Peryataan pabrik tidak ditolak
6. Membuat (create)
Menggabungkan beberapa unsur menjadi suatu bentuk kesatuan.

Contoh soal :
1. Pada proses kesetimbangan pembuatan amonia:
N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g) H = -22 kkal
Agar diperoleh amonia sebanyak-banyaknya dilakukan hal-hal di bawah
ini kecuali … .
a. Konsentrasi N2 ditambah
b. Konsentrasi N2 dan H2 ditambah
c. Volume diperkecil
d. Tekanan diperkecil
e. Suhu dibuat optimum (450 C)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai