Anda di halaman 1dari 8

Modul ke (e)Marketing

01 Fakultas
Pertemuan 03

Fakultas Ekonomi &


Bisnis
Oleh :
Program Studi R. Adjeng Mariana
Manajemen
MARKETING INFORMATION SYSTEM
Sistem informasi pemasaran merupakan
sistem yang memanage manajemen
perusahaan terutama dalam hal
menyelesaikan bagian pemasaran
perusahaan secara terkomputerisasi.
Selain dari pada itu juga sistem
informasi pemasran menyediakan
informasi tentang promosi penjualan,
kegiatan pemasaran, kegiatan yang
berhubungan dengan penelitian
pemasaran dan lain sebagainya.
Proses dari Sistim Informasi Pemasaran:
1. MIS berinteraksi dengan pengguna informasi untuk
menilai kebutuhan informasi
2. MIS mengembangkan informasi yang dibutuhkan dari
database internal perusahaan, aktivitas intelejen
pemasarn dan riset pemasaran
3. MIS membantu pengguna menganalisis informasi untuk
menepatkannya dalam bentuk yang tepat sehingga dapat
membuat keputusan pemasaran dan mengelola
hubungan dengan pelanggan
4. MIS mendistribusikan informasi pemasaran dan
membantu para manajer mengembangkannya dalam
mengambil keputusan
Terima Kasih Atas Perhatiannya

Anda mungkin juga menyukai