Anda di halaman 1dari 15

Pengantar

• Definisi Rinitis Alergi:


• Gangguan fungsi hidung, terjadi setelah pajanan alergen melalui inflamasi yang
diperantarai IgE pada mukosa hidung.
• Merupakan masalah global
• Asma dan rinitis  muncul bersama
Gejala Klinis
• Rinorea (Nasal dischard/ Nd)
• Obstruksi hidung (Nasal Obstruction/ No)
• Hidung gatal (Nasal Iching/ Ni)
• Bersin-bersin (Sneezing/ Sn)
yang dapat sembuh spontan atau dengan pengobatan
Klasifikasi Rinitis Alergi
DIAGNOSIS

• Riwayat khas
• “sneezers dan runners”
• Uji diagnostik:
• Uji in-vivo dan in-vitro
• Uji kulit hipersensitivitas cepat (SET/Skin End Point
Titration)
• Pengukuran kadar IgE alergen spesifik
• Uji provokasi nasal
• Teknik pemindaian (imaging)  biasanya tidak
perlu
PENATALAKSANAAN

• Penghindaran alergen (Avoidance)


• Pengobatan medik
• Imunoterapi spesifik
• Edukasi
• Olah raga
• Tindakan bedah
Pertimbangan Imunoterapi
• Imunoterapi spesifik efektif bila diberikan secara
optimal
• Digunakan vaksin/ekstrak alergen yang terstandarisasi
• Imunoterapi subkutan masih menimbulkan
pertentangan dalam aspek efektifitas dan keamanan
• Imunoterapi subkutan mengubah perjalanan alamiah
penyakit alergi
• Imunoterapi subkutan harus dilakukan oleh tenaga
terlatih
Indikasi Imunoterapi Subkutan

• Tidak terkontrol dengan baik dengan farmakoterapi


konvensional
• Gejala tidak dapat dikontrol dengan antihistamin H1
dan farmakoterapi intranasal
• Penderita yang tidak menginginkan farmakoterapi
• Farmakoterapi yang menimbulkan efek samping
yang tidak diinginkan
• Tidak ingin menerima terapi farmakologis jangka
panjang
Imunoterapi Spesifik Nasal dan Sublingual
Dosis Tinggi – Imunoterapi Spesifik Oral
• Dapat digunakan dengan dosis sekurang-kurangnya
50-100 kali lebih besar daripada yang digunakan
untuk imunoterapi subkutan
• Pada penderita yang mempunyai efek samping atau
menolak imunoterapi subkutan
• Indikasinya mengikuti indikasi dan suntikan
subkutan.
Pada anak-anak imunoterapi spesifik efektif.
Namun tidak direkomendasikan untuk melakukan
imunoterapi pada anak dibawah umur 5 tahun
Pengobatan Dengan Pendekatan Secara Bertahap (Remaja
dan Dewasa)

Anda mungkin juga menyukai