Anda di halaman 1dari 9

“RENCANA PEMBEL

AJARAN, SISTEM PE
LANDASAN PEMBER RKULIAHAN,
IAN PERKULIAHAN
PERGURUAN TINGG DI
I DAN PENGERTIAN
PANCASILA”

KELOMPOK 1

NISDIAR DWI N
UGRAHA (20200
AZRA AQILAH A 510100089)
NWAH (2020051
0 100 1 50 )
• Sistem perkuliahan adalah • Kegiatan perkuliahan adalah
bagian yang tidak proses pembelajaran yang
terhindarkan dalam sebuah meliputi kegiatan tatap
proses belajar. Kuliah adalah muka di kelas, praktikum,
sebuah proses satu arah penyelenggaraan percobaan
dalam transfer ilmu, dari dan pemberian tugas
yang memberi kuliah yaitu akademik lain.
dosen kepada mahasiswa.  Untuk menunjang
kegiatan perkuliahan tersebut
dapat diadakan seminar ,
simposium (pidato pendek) ,
diskusi panel, lokakarya, dan
kegiatan ilmiah lain.
Landasan pemberian perkuliahan di perguruan tinggi

• Menurut Undang-Undang No.12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi


mendefinisikan bahwa pendidikan bahwa pendidikan tinggi adalah jenjang
pendidikan setelah pendidikan menengah yang mencakup program
diploma, program sarjana, program magister, pprogram doktor, dan
program spesialis, yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi
berdasarkan kebudayaan bangsa indonesia.
• Ilmu pengetahuan dalam UU 12 tahun 2012 tentang pendidikan tinggi
adalah rangkaian pengetahuan yang digalli, disusun, dan dikembangkan
secara sistematis dengan menggunakan pendekata tertentu yang dilandasi
metodologi ilmiah untuk menerangkan gejala alam/kemasyarakatan
tertentu.
• Perguruan tinggi sebagai garda terdepan dalam mencerdaskan kehidupan
bangsa dengan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk
memajukan kesejahteraan umum dan keadilan sosial bagi seluruh rakyat
indonesia.
• perguruan tinggi sebagai lembaga yang menyelenggarakan pendidikan
tinggi penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Hal itu diperlukan
agar dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Perguruan
tinggi berlaku kebebasan akademik. Dengan demikian perguruan tinggi
dapat mengembangkan budaya akademik bagi sivitas akademika yang
berfungsi sebagaikomunitas ilmiah yang berwibawa dan mampu
melakukan interaksi yang mengangkat martabat bangsa indonesia dalam
pergaulan internasional.
• Isi UU Pendidikan Tinggi
Berikut adalah isi Undang-Undang Nomor 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi :
Pasal 1
Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan
proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk
memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak
mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara.
Pendidikan Tinggi adalah jenjang pendidikan setelah pendidikan menengah yang
mencakup program diploma, program sarjana, program magister, program doktor, dan
program profesi, serta program spesialis, yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi
berdasarkan kebudayaan bangsa Indonesia.
Ilmu Pengetahuan adalah rangkaian pengetahuan yang digali, disusun, dan
dikembangkan secara sistematis dengan menggunakan pendekatan tertentu, yang dilandasi
oleh metodologi ilmiah untuk menerangkan gejala alam dan/atau kemasyarakatan tertentu.
 
Pasal 2
Pendidikan Tinggi berdasarkan Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan Bhinneka Tunggal Ika.
Pengertian Pancasila
• Pancasila merupakan dasar negara bagi bangsa Indonesia. “Pancasila”
berasal dari bahasa Sansekerta, kata Panca yang mempunyai arti “Lima”
dan Sila yang berarti “Dasar“. Secara harfiah Pancasila adalah lima dasar.
Pancasila bagi bangsa Indonesia merupakan sebuah dasar negara bangsa
Indonesia. Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila sebenarnya di gali
dari nilai-nilai kehidupan bangsa Indonesia dalam kehidupan sehari-hari.
• Pancasila berfungsi sebagai dasar negara, dassar negara merupakan
tonggak berdirinya sebuah neagra. Tanpa adanya sebuah dasar negara
negara tersebut akan runtuh.
• Pancasila di sahkan oleh PPKI
pada tanggal 18 Agustus 1945.
• Pancasila sebagai pandangan
hidup bangsa, tujuan bangsa,
serta cita-cita luhur nenek Pancasila memiliki fungsi yaitu :
moyang bangsa indonesia dalam
• Sebagai pandangan hidup bangsa
kehidupan sehari-hari.
• Sebagai ideologi bangsa
indonesia
• Sebagai sumber dari segala
sumber hukum
Fungsi dasar negara :
• Sebagai dasar berdirinya sebuah
negara
• Sebagai dasar kegiatan
penyelenggaraan negara
• Sebagai dasar pergaulan antara
warga negara
• Sebagai dasar dan sumber hukum
nasional
Terimakasih…

Anda mungkin juga menyukai