Anda di halaman 1dari 13

TANDA

DAN
GEJALA AFEKTIF.
EMOTION.
Keadaan kompleks alam perasan dengan
komponen psikis, fisik dan perilaku yang
berhubungan dengan afek dan mood.

AFFECT.
Pengalaman emosi yang muncul keluar dan
dapat dinilai oleh orang lain
APPROPRIATE AFFECT ;
Sifat emosi dalam keadaan harmoni, sesuai dgn pikiran,
ide dan pembicaraan yang menyertainya.

INAPPROPRIATE AFFECT ;
Emosi disharmoni dgn pikiran, ide dan pembicaraan yang
menyertai.

BLUNTED AFFECT ;
Gambaran afek dimana terdapat pengurangan berat dlm
hal intensitas dan nada perasaan.
RESTRICTED AFFECT ;
Pengurangan intensitas affect tak lebih berat dari blunted
affect.

FLATTENED AFFECT ;
Hilang atau hampir hilangnya tanda-tanda ekspresi afek,
Suara dan wajah yang tak berubah.

LABILE AFFECT ;
Perobahan yang cepat dan mendadak dari nada perasaan
dan tak berhubungan dgn rangsang eksternal.
MOOD ;
Kompleks alam perasaan yang terdiri dari
komponen fisik, psikis dan konatif yang
dipengaruhi afek dan emosi.

DYSPHORIC MOOD ;
Mood yang tak menyenangkan.

EUTHYMIC MOOD ;
Mood dalam batas-batas normal.
IRRITABLE MOOD ;
Mudah terganggu dan diprovokasi untuk marah.

EKSPANSIVE MOOD ;
Ekspresi perasaan tanpa hambatan, selalu disertai
pendapat yang berlebihan ttg dirinya, dimana ia merasa
sangat dibutuhkan.

MOOD SWING ;
Perubahan antara periode-periode euphoria dan depresi/
ansietas.
ELAVATED MOOD ;
Meningkatnya kepercayaan diri dan kesenangan.
Mood lebih gembira daripada normal, tapi belum patologis.

EUPHORIA ;
Kegembiraan yang hebat yang disertai waham besar.

ECTASY ;
Perasaan gairah dan gembiraa yang kuat.

DEPRESI ;
Perasaan sedih psikopatologis.
ANHEDONIA ;
Hi langnya minat disertai penarikan diri dari aktifitas reguler
yang menyenangkan, selalu berhubungan dgn depresi.

GRIEF ;
Kesedihan yang sebanding dgn kehilangan yang nyata.

ALEXITHYMIA ;
Ketidakmampuan atau kesulitan melukiskan atau
merasakan emosi atau mood sendiri.
OTHER EMOTION ;

ANXIETY ;
Takut / cemas thd sesuatu yg akan terjadi sbg akibat
antisipasi thd bahaya yg mungkin berasal dari dlm ataupun
luar.

FREE FLOATING ANXIETY ;


Rasa takut meresap, tak terfokus & tak terikat oleh bbg ide.

FEAR ;
Takut terhadap bahaya nyata.
AGITASI ;
Ansietas yg disertai dgn kegelisahan motorik yg berat.

TENSION ;
Perasaan yg tak menyenangkan ok meningkatnya aktifitas
psikologis dan motorik.

PANIC ;
Serangan ansietas akut, berat, episodik yg berhubungan
dgn rasa takut yg berlebihan disertai perubahan autonomik.

APATHY ;
Nada emosi yg tumpul, sehubungan dgn pengabaian.
AMBIVALENCY ;
Dua impuls yg berlawanan, yg hadir bersamaan, pd pikiran
yg sama, orang yg sama dan saat yg sama.

GANGGUAN FISIOLOGIS YG BERHUBUNGAN


DGN MOOD ;
Tanda-tanda yg menunjukkan disfungsi somatik pd
seseorang ( biasanya autonomik ), sering berhubungan
dgn depresi.

ANOREXIA ;
Hilangnya / berkurangnya selera makan.
INSOMNIA ;
1. Initial Insomnia ; sulit masuk tidur.
2. Middle Insomnia ; Terbangun sebentar-sebentar
tetapi dapat tidur kembali.
3. Terminal Insomnia ; Terbangun dini hari dan sulit
tidur lagi.

HYPERSOMNIA ; Tidur berlebihan.

DIMINISHED LIBIDO ;
Berkurangnya minat, dorongan & penampilan seksual.

CONSTIPATION ;
Kesulitan / ketidakmampuan utk defaekasi ( BAB ).
TERIMAKASIH.

Anda mungkin juga menyukai