Anda di halaman 1dari 33

PROKARIOT

DAN
EUKARIOT
Putu Yudhistira Budhi Setiawan, S.Farm., M.Sc., Apt
1.SEL PROKARYOT
(TIDAK MEMILIKI INTI SEJATI
2. SEL EUKARYOT
(MEMILIKI INTI SEJATI)
SEL PROKARIOTIK

Merupakan sel terkecil yang paling sederhana


(terdapat pada berbagai kelas mikroorganisme
bersel tunggal, bakteri)

Merupakan awal dari berbagai rantai makanan


pada biosfir
SEL EUKARIOTIK

 Sel komplek, besar dan menunjukkan kisaran ragam dan perbedaan yang
luas, Sel hewan dan tanaman

 Ciri :

a. sel ukurannya besar


b. Inti sel berbentuk baik, dikelilingi membran ganda dan struktur internal
yang komplek
c. Terdapat sejumlah organel internal yg dikelilingi membran, misal
mitokondria, RE, dan badan golgi
PROKARIOTIK
Sel prokariotik
tidak mempunyai
membran inti sehingga
tidak mempunyai batas
yang jelas antara
sitoplasma dan
nukleoplasma.
STRUKTUR SEL PROKARIOTIK
 Dinding sel,
 Membran sel,
 Mesosom,
 Sitoplasma,
 Ribosom
 Materi inti (DNA dan RNA).
EUKARIOTIK

Sel eukariotik
mempunyai membran
inti sehingga ada batas
yang jelas antara
sitoplasma dan
nukleoplasma.
STRUKTUR SEL EUKARIOTIK
PERBEDAAN ANTARA
PROKARIOTIK & EUKARIOTIK

VS
PERBEDAAN PROKARIOT VS EUKARIOT
PERBEDAAN PROKARIOT VS EUKARIOT
SEL : PROKARIOT & EUKARIOT
PERBEDAAN PROKARIOT VS EUKARIOT
STRUKTUR SEL EUKARIOT DAN
PROKARIOT
SEL PROKARIOT: BAKTERI
 Tidak memiliki nukleus - DNA bebas dalam sitoplasma

 Tidak memiliki membrane-bound organelles

 Berukuran lebih kecil

 Sebagian besar memiliki dinding sel

 Polisakarida menutupi dinding sel pada banyak spesies


Bakteri
Semua tergolong
prokaryotik

 1,25m, bakteri terkecil


Dialister pneumosister
(0,15 -0,3 
panjangnya), bakteri
terbesar Spirillum
volutans (13 -15 
panjangnya)
Bentuk bulat (coccus),
batang (bacillus) dan
spiral (spirillum)
Struktur Sel Bakteri
a. Bagian luar sebagai penutup sel, terdiri dari:

1. Kapsula

Bagian paling luar berupa lendir untuk melindungi sel.


Struktur kimia : polisakarida

2. Dinding sel
Terdiri dari protein, fosfor dan beberapa garam
anorganik (asam amino, asam diamino pimalat dan
asam asetil muramat
Fungsinya: - sebagai pelindung
- mengatur pertukaran zat
- reproduksi
2. Dinding sel

Bagian penutup paling dalam, mengandung


enzim oksida atau enzim respirasi
Membentuk lipatan-lipatan yang berlapis-lapis
(desmosom)
Membentuk lipatan-lipatan ke dalam/invaginasi
(mesosom)
Fungsi mesosom:
-Respirasi
-Sekresi
-Menerima DNA saat konjungasi
a. Bagian sitoplasma
Membentuk koloid yang mengandung butiran protein,
glikogen, lemak, asam poli-hidroksi butirat, granulosa, volutin
dan sulfur

Mengandung ribosom bebas


Tidak mempunyai RE, badan golgi, mitokondria, lisosom dan
sentriol

Badan genetik: AND/kromosom/genophore terdapat dalam


daerah inti (nucleoid)

Beberapa bakteria mengandung kromatophore (klorofil)


Bakteria bentuk batang dan spiral punya alat gerak flagel /
silia

Beberapa mempunyai fili untuk menempel pada permukaan


Sel Eukaryotik
Mempunyai 2 macam membran:
-Membran sitoplasma

-Membran inti

Terdapat pada tumbuhan dan hewan dan


mengandung:
Membran plasma
Sitoplasma
Organel: RE, badan golgi, lisosom,
mitokondria dan nukleus
DISKUSI

Sitoplasma sel mengandung organel-organel:


-RE
-Lisosom
-Mitokondria
-Badan golgi

Apa fungsi organel tersebut?


Struktur dan fungsi komponen sel hewan
1. Membran plasma / plasmalema
Mengatur pertukaran zat antara sitoplasma dengan
larutan di luar sel
Bersifat semipermeabel, sangat tipis
Komponen kimia:
- Bagian luar + dalam
 protein
- Tengah  lemak
2. Retikulum Endoplasma

Membran lipoprotein

Terletak antara membran inti dan membran sitoplasma

Macamnya: 1. RE granuler (kasar)


pada permukaan menempel ribosom
2. RE nongranuler (halus)
tidak mengandung ribosom

Fungsinya: alat transportasi zat yang diperlukan inti sel


dari luar inti sel
Dua jenis RE:
1. RE Kasar

- Tempat sintensis dan transport protein

- merakit dan mengekspor protein

- melekatnya ribosom

2. RE Halus / Licin

- Sintesis lain dan modifikasi kimia ber BM rendah

- Produksi sterol, sintesis kolesterol, pigmen retina,


sel interstitial testis
- metabolisme dan mekanisme detoksifikasi
3. Badan Golgi

Camilo Gollgi (1898)


Struktur: bentuk tumpukan kantong-kantong pipih yang
kompleks, bagian dalam kantong terdapat ruang kecil
(vakuola)

Fungsi: menghasilkan sekret berupa butiran getah,


lisosom primer, menyimpan protein dan enzim

Pada tumbuhan disebut: dictyosome

Setiap kantung pipih dinamakan sisterna, sakula atau


lamela, di dalamnya terdapat ruang lebar (lumen)
Fungsi Kompleks Golgi
1. Perakitan makromolekul kaya karbohidrat

2. Pembentukan lisosom dan akrosom

3. Pembentukan dinding sel tumbuhan


LISOSOM
Definisi:
Setiap partikel sel dapat diidentifikasi sbg
lisosom jika:
-Diliputi oleh suatu membran pembatas Khusus jaringan
hewan
-Bentuk dan ukuran heterogen
-Mengandung 2 atau lebih enzim hidrolase asam
-Bersifat enzyme latency

Membran mengandung protein- FUNGSI


protein yang sangat terglikolisasi
1. Pemecahan debris intra dan
(unusually highly glycosylated) ekstrasel (endositosis &
untuk melindungi dari protease di eksositosis)
lumen lisosom
2. Destruksi mikroorganisme yang
terfagositosis
3. Pemecahan bahan untuk nutrien
sel (autolisosis)
Lisosom

Bentuk bola , diameter 500 nm


Mengandung enzim

Fungsi: mencernakan bahan makanan yang


masuk ke dalam baik secara pinositosis atau
fagositosis

Pinositosis : makanan yang berupa cairan yang


masuk secara ditelan

Fagositosis : makanan padat yang masuk


secara ditelan
STRUKTUR
LISOSOM
5. Mitokondria
Bentuk bulat lonjong / bercabang
Ukuran: 500-2000 nm
Banyak pada sel yang sedang aktif

Ada 2 lapisan: membran dalam dan membran luar


Fungsi: tempat respirasi/oksidasi KH yang menghasilkan
energi (ATP)
STRUKTUR MITOKONDRIA

MATRIX

INNER MEMBRANE

OUTER MEMBRANE

INTERMEMBRANE SPACE
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai