Anda di halaman 1dari 10

PERAMBATAN CAHAYA

Menurut Frederick, 2006, hal. 239


• Cahaya merupakan gelombang elektromagnetik yang bisa kita
lihat. Cahaya dapat merambat tanpa memerlukan medium.
Cahaya matahari bisa sampai ke bumi kita meskipun melewati
ruang antarplanet yang merupakan ruang hampa. Di ruang
hampa, cahaya merambat dengan kecepatan 3x108 m/s atau
300.000 km/s. Sifat cahaya yang merambat lurus dapat kita
lihat ketika ada cahaya matahari yang masuk kedalam
ruangan melewati jendela. Cahaya matahari yang melewati
jendela tersebut akan memperlihatkan berkasberkas cahaya
yang merambat lurus kedalam ruangan.
Dalam kehidupan sehari-hari banyak bukti yang
menunjukkan bahwa cahaya merambat lurus. Bukti-bukti
tersebut antara lain sebagai berikut:
• Sinar matahari yang melalui celah sempit dan menembus
ruangan gelap tampak seperti garis-garis putih yang lurus.
• Cahaya lampu mobil atau senter pada malam hari.
• Nyala lilin tidak tampak jika dilihat melalui pipa bengkok.
• Berkas cahaya dari proyektor film yang dipancarkan ke
arah layar.
Menurut teori gelombang dari Huygens
“cahaya adalah gejala gelombang seperti halnya bunyi
cahaya merambat dengan perantaraan gelombang yang
disebut gelombang cahaya”
Menurut
Menurut teori
teori ini
ini cepat
cepat rambat
rambat cahaya
cahaya memenuhi
memenuhi persamaan:
persamaan:

•   =
C
• C = cepar rambat
• λ = panjang gelombang
• f = Frekuensi (Hz)
Prinsip Huygens
“ Setiap titik pada suatu muka gelombang, dapat
dipandang sebagai pusat gelombang sekunder yang
memancarkan gelombang baru ke ssegala arah dengan
kecepatan yang sama denga kecepata rambat
gelombang. Muka gelombang yang baru diperoleh
dengan cara melukis sebuah permukaan yang
menyinggung (menyelubungi) gelombang-gelombang
sekunder tersebut ”
• Gambar diatas melukiskan gelombang cahaya yang
dipancarkan oleh sebuah titik M ke segala arah, pada
suatu saat muka gelombang digambarkan sebagai
permukaan bola AB, akan dicari muka gelombang
baru pada t detik kemudian
gelombang yang bersumber dari jauh sekali dapat digambarkan sebagai gelombang datar sebagai berikut
gelombang yang bersumber dari jauh sekali dapat digambarkan sebagai gelombang datar sebagai berikut

PQRS adalah muka


gelombang
P’Q’R’S’ adalah muka
gelombang baru

Anda mungkin juga menyukai