Anda di halaman 1dari 15

Pengantar Teknologi Informasi

Dosen : Leni Natalia Zulita, S.Kom, M.Kom

KLASIFIKASI DAN
STRUKTUR KOMPUTER
KELOMPOK 4
1. Riko Wilianda (19010157)
2. Susi Aryanti (19010116)
3. Avelyn Gragrista M (18010213P)
4. Natali Mevian Deaz (19010052)
5. Keken Ardiansyah (19010154)
6. Ahmad Fathdri Al Malikul Islam (19010147)
7. Ade Manza Putra (19010118)
8. Erix Aidilian (19010042)
9. Doni Afrianto (19010198)
10. Iqbal Suprianto (
11. Aryopi Arsipan (19030010)
12. Wendi Afrizal (19030011)
13. Sukardi (19010030)
14. Intan Diba Aulia Sari ( 16010113 )
15. Dadang Kurniawan ( 19010136p)
Komputer adalah perangkat
elektronik yang memanipulasi
informasi atau data. Komputer
mampu menyimpan, mengambil,
dan mengolah data.
KLASIFIKASI KOMPUTER
A. Berdasarkan Bentuk dan Ukuran
• Jenis komputer terkuat dalam hal kinerja dan pengolahan data,
biasanya untuk memenuhi kebutuhan pemprosesan yang amat besar.
Super
Komputer • Contoh : Cray, DeepBlue, EarthSimulator, dll

• Jenis komputer yang sangat cepat dan mampu memproses dan


menyimpan data dalam jumlah yang besar dan ditujuan untuk multi
Mainframe user.komputer dengan kemampuan processor sangat besar.

• jenis komputer dengan kemampuan pengolahan dan penyimpanan


lebih kecil daripada Mainframe tetapi lebih besar daripada
Mini
Komputer Microcomputer. Contoh : komputer Alfa

• Jenis komputer yang menggunakan mikroprosesor sebagai Unit


pemrosesan utama-nya (CPU).biasanya dipergunakan oleh satu
Micro orang.Contoh : PC, Notebook, Palmtop, PDA
Komputer
B. Berdasarkan Generasi
1. Generasi I (1946- 1959)
Komputer Generasi pertama mempunyai komponen-komponen yang terbuat dari tabung
hampa (vacuum tubes), sehingga ukurannya sangat besar. Contohnya Collasus untuk
menerjemahkan kode-kode rahasia yang merupakan special purpose computer, dan
ENIAC (Electronical Numerical Integrator and Calculator) yang merupakan general
purpose computer.
2. Generasi II (1959- 1964)
Pada generasi computer ini ditandai dengan penggunaan transistor sebagai kompomem
elektroniknya, sehingga ukuran computer berubah menjadi lebih kecil, lebih cepat, dan
lebih hemat biayanya
3. Generasi III (1964- 1970)
Pada generasi computer ini telah menggunakan IC (Integrated Circuit).Computer ini juga
menggunakan komponen yang lebih praktis dan lebih baik, yaitu semikonduktor yang
dipadatkan dalam sebuah chip.
4. Generasi IV (1970- sekarang)
Pada generasi ini, computer sudah dilengkapi dengan teknologi LSI (Large Scale
Integration) yang mampu menyatukan ratusan komponen dalam sebuah chip.
5. Generasi V
Pada generasi ini, computer mempunyai lebih banyak unit pemroses yang berfungsi
serentak untuk menyelesaikan lebih dari satu tugas pada satu waktu
C. Berdasarkan Data yang Diolah

1. • Komputer yang beroperasi secara analog/paralel untuk

Komputer mengolah program dan data yang bersifat kontinyu. Data


bersifat kuantitatif (tekanan udara, arus listrik,
temperature).
Analog
2. • Komputer yang beroperasi berdasarkan hitungan.

Komputer Penyelesaian masalah menggunakan proses


logic/kuantitatif dan aritmetik. Biasanya digunakan untuk
keperluan bisnis dan teknik.
Digital
3.
Komputer • Komputer yang bekerja secara kuantitatif dan kualitatif.

Hybrid
D. Berdasarkan Penggunaan

1. Special Purpose Computer 2. General Purpose Computer


Komputer yang dirancang untuk Komputer yang dibuat untuk
Menyelesaikan masalah tertentu. keperluan umum. Sehingga
dapat mengerjakan berbagai
Ex : Komputer pada kasir pekerjaan.
Minimarket,Komputer khusus untuk Contoh : PC, Notebook, dll
bermain catur.
E. Berdasarkan Skala Kemampuan

Small scale computer adalah komputer skala kecil yang


memiliki kemampuan proses dalam jumlah kecil.
Contoh : PC, Komputer dekstop

Medium scale computer adalah komputer skala


menengah yang melayani penggunanya menggunakan
dumb terminal.
Contoh : Komputer mini

Large scale computer adalah komputer dalam skala besar


yang dapat digunakan secara beramai ramai dan
dilengkapi dengan perangkat maupun software yang
lengkap.
Contoh : Mainframe
STRUKTUR KOMPUTER
STRUKTUR KOMPUTER adalah
didefinisikan sebagai cara-cara dari
setiap komponen yang saling
terkait.
Diagram Blok Struktur komputer
 1. Input Device (Alat Masukan)
Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data
atau perintah kedalam komputer.

2. Output Device (Alat Keluaran)


Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai
hasil pengolahan data. Keluarannya dapat berupa hard-copy (ke kertas), soft-copy (ke
monitor), ataupun berupa suara.

3. I/O Ports
Bagian ini digunakan untuk menerima ataupun mengirim data keluar sistem. Peralatan
input dan output di atas terhubung melalui port ini.

4. CPU (Central Processing Unit)


CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional,
yaitu: ALU(Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control
Unit) sebagai pengontrol kerja komputer.

5. Memori
Memori terbagi menjadi dua bagian yaitu memori internal dan memori
eksternal.Memori internal berupa RAM (Random Access Memory) yang berfungsi
untuk menyimpan program yang kita olah untuk sementara waktu, dan ROM (Read
OnlyMemory) yaitu memori yang hanya bisa dibaca dan berguna sebagai penyedia
 6. Data Bus
Adalah jalur-jalur perpindahan data antar modul dalam sistem komputer.
Sifatnya bidirectional, artinya CPU dapat membaca dan menirma data
melalui data bus ini. Data bus biasanya terdiri atas 8, 16,32, atau 64 jalur
paralel.

7. Address Bus
Digunakan untuk menandakan lokasi sumber ataupun tujuan pada proses
transfer data. Pada jalur ini, CPU akan mengirimkan alamat memori yang
akan ditulis atau dibaca. Address bus biasanya terdiri atas 16, 20, 24, atau 32
jalur paralel.

8. Control Bus
Control Bus digunakan untuk mengontrol penggunaan serta akses ke Data
Bus dan Address Bus. Terdiri atas 4 sampai 10 jalur paralel.
THANKYOU

Anda mungkin juga menyukai