Anda di halaman 1dari 96

ERITROPAPULO

SKUAMOSA
DERMATOSIS

Brama Rachmantyo 
DEP/SMF
DEP/SMF I.I. K.
K. KULIT
KULIT && KELAMIN
KELAMIN
RSU
RSU M. M. SALEH
SALEH
Probolinggo
Probolinggo
ERITROPAPULOSKUAMOSA DERMATOSIS
• Golongan penyakit kulit

• Effloresensi terutama : eritema, papula, skuama

• Penyebab diketahui :
– Dermatomikosis superfisialis
superfisialis
– Lues
Lues II
– MH

• Penyebab tak diketahui :


– Psoriasis vulgaris
– Pytiriasis rosea
– Dermatitis seboroik
– Lichen planus
planus
– Pityriasis Rubra Pilaris
PSORIASIS VULGARIS

DEFINISI :
• penyakit kulit, kronis dan residif
• makula eritematus bulat / lonjong
• skuama tebal, transparan/putih keabu-abuan
ETIOLOGI DAN PATOFISIOLOGI
Penyebab pasti tak diketahui
Faktor-faktor :
– Pemendekan turn over epidermis
– Predisposisi genetik
– Faktor pencetus :
- infeksi - obat tertentu
- stres - perubahan iklim
- trauma

EPIDEMIOLOGI
Semua usia, dewasa >>
Pria = wanita
GEJALA KLINIS
Keluhan
- sedikit gatal (panas / burning sensation)
- kosmetik.

Kulit
– Makula eritematus, batas jelas, tertutup skuama tebal,
transparan, lepas dibagian tepi, lekat dibagian tengah.
– Kaarsvlek phen (+), Austpitz sign (+), Koebner phen (+)
– Bentuk makula bisa berubah 
anular, gyrata, folikular, gutata, punctata
PREDILEKSI
Tempat mudah kena trauma
( siku, lutut, sakrum, kepala, genitalia)
Kuku :
– keruh, pitting, punctate
– subungual hiperkeratosis
– kuku tangan >>

Mukosa :
 geographic tongue

Sendi :
Psoriasis arthropatica
(interphalang dan lumbosacral)
HISTOPATOLOGI
- Khas, diagnosis pasti
- Hiperkeratosis,
parakeratosis,akantosis,
pemanjangan Rete ridges,
permanjangan papila dermis,
mitosis dari stratum basalis,
mikro abses Munro
DIAGNOSIS
 klinis dan histoPA
 
DIAGNOSIS BANDING
–– MH type T
–– Lues II
–– Dermatomikosis superfisialis
–– Dermatitis seboroik
–– Pytiriasis Rosea
PASI
(Psoriasis Area and Severity Index)
• PASI =
0.1(Rh +Th +Sh )Ah + 0.2(Ru +Tu +Su )Au
+ 0.3(Rt +Tt +St )At + 0.4(Rl +Tl +Sl )Al

• Redness (R), thickness (T), and scaliness (S)


– Severity : 0-4 scale
(0 for no involvement up to 4 for severe
involvement)
• Head (h),
Upper extremities (u),
Trunk (t),
Lower extremities (l).

Area affected: 0-6 scale:


0 for no involvement;
up to 6 for greater than 90 % Involvement.

• Highest potential PASI score is 72;


the lowest is 0
PENYULIT
Eritrodermi
 
PENATALAKSANAAN
– kausal (-)
– tujuan : menghilangkan faktor pencetus/lesi
– topikal : kortikosteroid, tar, anthralin, vit D,
asidum salisilikum.
– sistemik : metotrexate, retinoid, fototerapi
PSORIASIS PUSTULOSA

Dibagi 2 :
 Palmo plantar
 Generalisata (von Zumbusch)
• Dengan atau tanpa didahului Psoriasis Vulgaris
• Klinis :
Febris tingi, KU lemah
Eritema menyebar luas ditumpangi adanya pustule steril. Pustule bisa
bergabung membentuk danau-danau yang berisi pus.
• Laboratorium :
Leukositosis (DL)
PMN >> dan pustule steril tidak didapatkan bakteri (Gram)
• Terapi :
MTX, Siklosporin, Asitretin, Kosrtikoseroid oral
PITYRIASIS ROSEA
DEFINISI
- penyakit kulit, ringan, swasirna
- makulae eritematus, oval, papulae, plak
- skuama disekeliling tepinya

ETIOLOGI DAN PATOFISIOLOGI


- penyebab pasti belum diketahui
- diduga ~ infeksi virus
Pityriasis rosea
is common self-limited benign
papulosquamous dermatosis associated
with distinctive clinical features.
"Herald patch" followed  by a widespread
oval scaly red eruptions.
A viral etiology has been suggested
( human herpesvirus-7 and 6).
PITYRIASIS ROSEA

EPIDEMIOLOGI
- usia remaja, dewasa muda >>
- pria = wanita

PREDILEKSI
- bagian tubuh tertutup pakaian, leher – dagu
- kadang bagian tubuh terbuka  Pityriasis
Rosea Inversa
PITYRIASIS ROSEA

GEJALA KLINIS
- gejala konstitusi 
- gatal ringan - sedang / asimtomatik
- herald patch / mother plaque / medalion
- makulae bulat lonjong, tepi meninggi, lekat pd tepi
- sumbu panjang sejajar pelipatan kulit  dipunggung ~
gambaran pohon cemara.
 
HISTOPATOLOGI
- akantosis ringan, parakeratosis fokal
- infiltrat limfosit, perivaskular ringan
PITYRIASIS ROSEA

DIAGNOSIS
Klinis khas

DIAGNOSIS BANDING
- Psoriasis vulgaris
- Dermatitis seboroik
- Lues II
- Tinea corporis
- MH
PITYRIASIS ROSEA

PENATALAKSANAAN
- Tx spesifik (-)
- Antihistamin
- Bedak mengandung asidum salycikum
- Steroid topikal / sistemik  bila parah
- Konseling
DERMATITIS SEBOROIK
DEFINISI
• penyakit kulit, radang superfisialis, kronis
• predileksi area seboroik
• remisi dan eksaserbasi
  
ETIOLOGI
• Penyebab pasti belum diketahui
• Dugaan : - Pityrosporum ovale >>
- stres
- kasus parah  HIV (AIDS),
penyakit neurologis
• Status seboroika yang diturunkan
DERMATITIS SEBOROIK

EPIDEMIOLOGI
• Usia bayi dan orang dewasa
• pria >>

PREDILEKSI
• area seboroik - kelenjar sebasea >> :
• kepala, wajah, badan atas, pelipatan
Typical symmetrical
distribution of seborrheic
dermatitis on the head (top),
and on the body (bottom).
DERMATITIS SEBOROIK

HISTOPATOLOGI
– Akantosis, spongiosis ringan,
– Infiltrat sel-sel radang, perivaskular
  
DIAGNOSIS
– Klinis khas
  
DIAGNOSIS BANDING
– Psoriasis vulgaris
– Pityriasis rosea
– Tinea corporis
DERMATITIS SEBOROIK

 PENYULIT
• Rambut rontok
• Infeksi sekunder
• Eritroderma

 PENATALAKSANAAN
• Diit rendah lemak
• Faktor pencetus dihindari
• Topikal
Kepala : shampo selenium sulfide 1,8%, Zn pirithion,
ketokonazole scalp solution 1%/2%, losio steroid
Lokasi lain : krim kortikosteroid, Imidasol
Cradle Cap pada scalp bayi
Seborrhoeic dermatitis of the face
A baby with an infantile variant of
seborrhoeic dermatitis
Seborrhoeic dermatitis of the scalp
LICHEN
LICHEN PLANUS
PLANUS (LP)
(LP)
DEFINISI :
- inflamasi kulit, folikel rambut, membrana mukosa,
gatal
 
ETIOLOGI DAN PATOFISIOLOGI
– penyebab belum diketahui dengan pasti
– diduga : - kelainan imunologi
- ~ infeksi bakteri, virus, jamur
- paparan obat, bahan kimia tertentu
LICHEN PLANUS (LP)

GEJALA KLINIS
• Gatal
• Kulit : papulae ( 1-4 mm) permukaan rata, kering,
berkilat, poligonal, keunguan, sedikit skuama
Wicham's Striae (+)
penyembuhan  hiperpigmentasi
ekstremitas bawah >> Koebner phen (+), bilateral
simetris
• Kuku : pterygeum, onikolisis proksimal & distal,
lekukan longitudinal
LICHEN PLANUS (LP)

GEJALA KLINIS
• Mukosa : oral >>  bentuk :
- Ulseratif >>
- Reticulate : pipi bagian dalam >>
- Atropik
• Genitalia :
glans penis, labia, anus  papulae poligonal
- Vulvovaginal  erosif / ulseratif
- Varian : Linear, Anular, Folikular,
Hipertropik, Ulseratif, Bollous
LICHEN PLANUS (LP)

DIAGNOSIS
klinis
 
DIAGNOSIS BANDING
- Psoriasis vulgaris
- Candidiasis
- Lues II
- Pityriasis Rosea
LICHEN PLANUS (LP)

PENATALAKSANAAN
• Lesi terbatas :
topikal steroid superpoten / injeksi intralesi
• Lesi tersebar :
sistemik steroid, PUVA, retinoid
• Lesi oral :
steroid in orabase,
injeksi intralesi
LICHEN PLANUS (LP)

HISTOPATOLOGI
– awal  dermatitis pada taut dermoepidermal
– selanjutnya : hiperplasia epidermis, pola saw tooth
– orthokeratosis, hipergranulosis
– lapisan basal : keratinosit nekrotik(+)
– dermis : civatte bodies (+)
ERITRODERMA

DEFINISI
Kelainan kulit ditandai adanya eritema di
hampir seluruh tubuh, biasanya disertai
skuama.
 
SINONIM
Dermatitis Eksfoliativa
ERITRODERMA

PATOFISIOLOGI
 Tergantung faktor penyebab.
 Pada Eritroderma terjadi peningkatan
epidermal turn over, sehingga terbentuk
skuama berlebihan.
 Skuama terutama mengandung protein,
asam nukleat dan asam amino bebas.
ERITRODERMA

GEJALA KLINIS
 Timbul dalam waktu singkat
 Cepat meluas
 Demam, menggigil,malaise
 Seluruh kulit tampak eritematus, mengkilap,
mengelupas, teraba panas, gatal, kasar dan
menebal.
ERITRODERMA

PATOFISIOLOGI
Eritema : pelebaran pembuluh darah →
aliran darah ke kulit meningkat →
kehilangan panas bertambah :
» Penderita kedinginan / menggigil
» Hipotermi (akibat peningkatan perfusi kulit)
» Dehidrasi (akibat penguapan cairan yang meningkat)
» Pengaturan suhu terganggu.

Kehilangan skuama dapat menyebabkan kehilangan


protein (hipoproteinemia) dan oedema.
ERITRODERMA

GEJALA KLINIS
• Alergi obat secara sistemik
- Anamnesis : riwayat minum obat/jamu.
- Alergi timbul secara akut (kurang lebih 10 hari).
- Berupa eritema universal tanpa skuama,
setelah sembuh baru timbul eritema.

• Perluasan penyakit kulit


Psoriasis :
- Karena penyakitnya sendiri atau pengobtan yang terlalu kuat.
- Eritema yang tidak merata.
(Eritema meninggi pada tempat predileksi psoriasis)
ERITRODERMA

Dermatitis Seboroika pada bayi (Leiner’s disease)


- Dermatitis seboroika yang meluas
- Etiologi belum diketahui dengan jelas
- Usia : >>> 4 – 20 minggu.
- KU penderita baik.
- Eritema universal disertai skuama kasar.

• Penyakit sistemik termasuk keganasan


- Digolongkan dalam CTCL (Cutaneous T-Cell Lymphoma)
- >>> pada manula.
- Eritema universal meah membara + skuama dan sangat gatal.
- Pada 1/3 penderita : splenomegali, limfadenopati
superfisial, alopesia, hiperpigmentasi, hiperkeratotik
palmoplantar, kuku distrofia.
- Laboratorium : Limfoma atipik disebut sel sezary
ERITRODERMA

DIAGNOSIS
Klinis ditemukan keradangan kulit yang eritematus
disertai deskuamasi hingga ≥ 90% luas permukaan
tubuh.

DIAGNOSIS BANDING
Dermatitis, Psoriasis vulgaris, Drug
Eruption,Limfoma/Leukemia,Pemfigus, Pityriasis Rubra
Pilaris,Likhen Planus, Dermatofitosis, Skabies
ERITRODERMA

PENYULIT
 Hipotermi
 Dekompensasi kordis
 Kegagalan sirkulasi perifer
 Tromboflebitis
 Infeksi sekunder pada kulit dan paru
ERITRODERMA

PENATALAKSANAAN
 Perbaiki cairan tubuh
 Eliminasi faktor-faktor pencetus
 Kortikosteroid sistemik “tappering off”
 Antibiotika untuk mencegaf infeksi sekunder
 Antihistamin/antipruritus
 Topikal : emolient (oleum coccos, hidrokortison 1%)
 Diit tinggi protein
PITYRIASIS RUBRA PILARIS (PRP)

DEFINISI
Kelainan menahun dengan :
- Plak eritematus
- Berskuama
- Papul keratotik folikuler

ETIOLOGI
- HEREDITER
- Autosomal dominan
- Permulaan pada masa anak
- DIDAPAT
- Semua umur
- Riwayat keluarga (-)
- Diduga defisiensi vitamin A
PITYRIASIS RUBRA PILARIS (PRP)

KLASIFIKASI

Herediter
- Meluas bertahap dan perlahan
- Menetap

Didapat
- Meluas dengan cepat
- Remisi
PITYRIASIS RUBRA PILARIS (PRP)

GEJALA KLINIS
• Eritema dan skuama pada permulaan di muka
dan kulit kepala yang bisa meluas ke seluruh
permukaan kulit, dilanjutkan eritema dan
penebalan di telapak tangan dan kaki.
• Kelainan kulit batas tegas dengan pulau-pulau
kulit normal.
• Kuku menunjukkan penebalan.
• Kelainan sistemik (-).
PITYRIASIS RUBRA PILARIS (PRP)

HISTOPATOLOGIS
• Hiperkeratosis
• Parakeratosis
• Akantosis
• Sebukan sel radang menahun pada dermis
atas.
PITYRIASIS RUBRA PILARIS (PRP)

TERAPI

• Vit A 200.00 unit per hari.


• Asam retinoat 0,05%
• Kortkosteroid topikal + Asidum salisilikum
3 – 20%
PITYRIASIS RUBRA PILARIS (PRP)

PROGNOSIS

Herediter : buruk
Didapat : baik

Anda mungkin juga menyukai