Anda di halaman 1dari 16

LEMAK (LIPID)

PENGERTIAN
Golongan senyawa organik yang sangat heterogen yang
menyusun jaringan tumbuhan dan hewan.
Lemak tidak larut dalam air tetapi larut dalam pelarut
organik misalnya : ether, benzene, vitamin, cloroform
dll.

Fungsi lemak
1. Merupakan sumber energi tubuh

2. Melarutkan vitamin-vitamin

3. Mengandung asam lemak esensial


FUNGSI BIOLOGIS DARI LIPID ANTARA
LAIN
 Sebagai struktur komponen membran
 Selubung penyanggah pada permukaan organisme

 Sebagai gudang untuk membentuk transport dari proses


metabolik
 Sebagai komponen sel permukaan
KLASIFIKASI LEMAK
1. Lemak sederhana ( simple fat)
Trigliserida
Cholesterol
Lilin
2. Lemak tersusun ( conjugated fat)
Lemak yang tersusun dengan zat-zat lain selain lemak :
fosfo lipid, glico lipid, amino lipid, lipo protein
3. Lemak turunan (derivat lemak)
Asam lemak jenuh, asam lemak tak jenuh
LEMAK YANG PENTING DALAM KLINIK

1. Trigliserida
Merupakan lipid utama dalam diet. TG dalam makanan
setelah diserap oleh usus harus disalurkan keseluruh
tubuhuntuk digunakan sebagai sumber energi tubuh.
Bila terjadi penngkatan kadar TG dalam tubuh disebut
hypertrigliseridemia. Terjadi dalam keadaan tertentu :
Diabetes Mellitus, Hiperlipidemia, kegemukan.
Tinggi rendahnya TG tidak tergantung kepada lemak
diet, tapi lebih bergantung pada diet karbohidrat : nasi,
gula dll
Salah satu usaha untuk menurunkan kadar TG dalam
darah adalah dengan mengurangi mkan makanan yang
mengandung karbohidrat, perbanyak makan sayuran .
CHOLESTEROL
Cholesterol dapat berasal dari :
1. Luar Tubuh ( dari makanan yang dimakan )
gorengan, daging, kuning telur, kacang-kacangan.
2. Dalam tubuh sendiri ( disintesa oleh tubuh sendiri) Hati,
kulit, kelenjar suprarenalis, dalam aorta
HYPERCHOLESTERONEMIA
Peningkatan kadar cholesterol dalam darah, dijumpai
pada penderita :
DM, penyakit ginjal, wanita hamil
Peningkatan cholesterol darah memberikan pengaruh
buruk terhadap pembuluh darah, kemudian mengganggu
organ jantung
HYPOCHOLESTERONEMIA
Penurunan kadar cholesterol dalam darah, dijumpai dalam
keadaan: hypertiroidisme, malnutrisi, gangguan hati ang
berat
Nilai normal : < 200 mg/dl
FUNGSI CHOLESTEROL
 Merupakan zat esensial untuk membran sel tubuh
 Merupakan bahan pokok untuk membentuk garam
empedu yang sangat diperlukan untuk pencernaan
makanan
 Merupakan bahan untuk membentuk hormon steroid
FOSFOLIPID

Adalah senyawa lemak yang mengandung gugus fosfat


yang termasuk golongan ini adalah :
Lecitin, Chepalin, Spingosin, Spingo Myalin.
Kadar fosfolipid biasanya meninggi bersamaan dengan
meningginya kadar cholesterol plasma
LIPO PROTEIN
Apo protein yang berikatan dengan lemak :
1. Chylomicron

2. VLDL ( Very Low Density Lipoprotein)

3. LDL ( Low Density Lipoprotein)

4. HDL ( Hight Density Lipoprotein)


CHYLOMICRONE
1. Terdiri dari : TG 85-90 %
Cholesterol 4 %
Fosfolipid sedikit
Protein sedikit
2. Jenis apoprotein pengikatnya A, B, dan C
3. BJ kurang dari 0,96%
4. Ukuran sangat besar (500 nm) sehingga tidak dapat
menembus tunica intima( selaput dalam pembuluh
darah) dan tidak menyebabkan arteriosclerosis
5. Jika kadar tinggi dapat menyebabkan serum putih seperti
susu
VLDL
1. Nama lainnya : Pre beta lipoprotein
2. Terdiri dari : TG 50 %
Cholesterol 20 %
Fosfolipid sedikit
Protein 7 %
3. Jenis lipoprotein pengikatnya B dan C
4. BJ 0,96-1.006
5. Ukuran besar ( 80 nm) Sehinggga tidak menembus
tunica intima dan tidak menyebabkan arterio sclerosis
6. Fungsi utama mengangkut TG yang dibuat oleh hepar
LDL
1. Nama lainnya : Beta lipoprotein
2. Terdiri dari : TG 10 %
Cholesterol 50 %
Sedikit fosfolipid
Protein 20 %
3. Jenis apoprotein pengikatnya B
4. BJ 1.019-1.069
5. Ukuran kecil ( kurang dari 35 nm) dapat menembus
tunica intima dan bisa menimbulkan arterio sclerosis
HDL
1. Nama lainnya : alfa lipoprotein
2. Terdiri dari : TG 10 %
Cholesterol 20 %
sedikit fosfolipid
Protein 45 %
3. BJ 1.050-1.210
4. Ukuran sangat kecil ( kurang dari 15 nm) dapat menembus
tunica intima tetapi tidak dapat menimbulkan arterio
sclerosis
5. Fungsi utama mengangkut cholesterol dan fosfolipid
6. Dapat membersihkan deposit cholesterol dalam pembuluh
darah yang ditimbun oleh LDL

Anda mungkin juga menyukai