Anda di halaman 1dari 6

SILABUS

Nama Sekolah : SMK ABDURRAB PEKANBARU


Mata Pelajaran : KIMIA KLINIK
Kelas/Semester : XI/ 3 Dan 4
Kompetensi Keahlian : TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK
Durasi Pembelajaran : 2 x 45 Menit
Deskripsi KI :
Deskripsi K-I 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
Deskripsi K-I 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotongroyong, kerjasama, toleran,
damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
Deskripsi KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional
lanjut, dan metakognitif secara multidisiplin sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Kimia Klinik pada tingkat
teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora
dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat
nasional, regional, dan internasional

Deskripsi KI-4 : Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan
serta menyelesaikan masalah kompleks sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Kimia Klinik. Menampilkan
kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkanketerampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri.
Indikator Alokasi
Kompetensi Waktu Sumber
Pencapaian Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Dasar Belajar
Kompetensi (jp)

3.1. 3.1.1. Menjelaskan Makroskopis dan Mengamati Penugasan 9 Taurusita,2018,


Menganalisis defenisi mikroskopis urine  Menonton video pembelajaran Tes Kimia klinik
makroskopis urinalisis  Defenisi urinalisis tentang proses pembentukan Tertulis Program
dan mikroskopis  Proses urin Keahlian
urine 3.1.2. Mengurutkan pembentukan urin  Mengamati prosedur Penilaian Teknologi
proses  Pemeriksaan pemeriksaan makroskopis dan proses Laboratorium
pembentukan makroskopis urin mikroskopis urin Medik, EGC,
urin  Pemeriksaan Jakarta hal 2-12
mikroskopis urin Menanya
3.1.3 Menjabarkan  Mendiskusikan pemeriksaan Kurniawan. F,
pemeriksaan makroskopis dan mikroskopis 2015, Kimia
makroskopis urin Klinik
urin Praktikum
Mengeksplorasi Analis
3.1.4 Membedakan  Melakukan pemeriksaan Kesehatan,
unsur-unsur makroskopis urin EGC, Jakarta
dalam  Melakukan pemeriksaan hal 1-11 dan 34-
pemeriksaan mikroskopis urin 38
mikroskopis
urin Menalar
 Menganalisis hasil pemeriksan
4.1. Melakukan 4.1. Melakukan Pemeriksaan makroskopis makroskopis dan mikroskopis
pemeriksaan pemeriksaan dan mikroskopis urine urin
makroskopis makroskopis dan
dan mikroskopis mikroskopis urine Mengkomunikasikan
urine
 Membuat laporan hasil
pemeriksaan makroskopis urin
 Membuat laporan hasil
pemeriksaan mikroskopis urin
3.2 3.2.1 Menjelaskan kimiawi urine Mengamati Tes 8 Taurusita,2018,
Menganalisis tentang protein  Protein Urin  Menonton video pembelajaran Tertulis Kimia klinik
kimiawi urine urin  Reduksi Urin tentang kimiawi urin Program
 Benda Keton  Mengamati prosedur Penilaian Keahlian
3.2.1 Menjelaskan  Bilirubin pemeriksaan kimiawi urin proses Teknologi
tentang  Urobilin Laboratorium
Reduksi urin Menanya Medik, EGC,
 Mendiskusikan pemeriksaan Jakarta hal 16-
3.2.3 Menjelaskan kimiawi urin 23
tentang benda
keton Mengeksplorasi Kurniawan. F,
 Melakukan pemeriksaan 2015, Kimia
3.2.4 Menjelaskan kimiawi urin Klinik
tentang Praktikum
bilirubin Menalar Analis
 Menganalisis hasil pemeriksan Kesehatan,
3.2.5 Menjelaskan kimiawi urin EGC, Jakarta
tentang urobilin hal 12-26
Mengkomunikasikan
4.2 Melakukan 4.2.1 Melakukan Pemeriksaan kimiawi urine  Membuat laporan hasil
pemeriksaan pemeriksaan pemeriksaan kimiawi urin
kimiawi urine kimiawi urin
3.3 3.3.1 Memahami Spermatozoa Mengamati Tes 6 Taurusita,2018,
Menganalisis fisiologi  Fisiologi sperma  Menonton video pembelajaran Tertulis Kimia klinik
pemeriksaan spermatozoa  Tujuan pemeriksaan tentang spermatogenesis Program
spermatozoa 3.3.2 Menjelaskan spermatozoa  Mengamati prosedur Penilaian Keahlian
tujuan  Persiapan pemeriksaan sperma proses Teknologi
pemeriksaan pemeriksaan Laboratorium
spermatozoa spermatozoa Menanya Medik, EGC,
3.3.3 Menjelaskan Jakarta hal 84-
persiapan  Mendiskusikan pemeriksaan 95
pemeriksaan sperma
spermatozoa Kurniawan. F,
4.3 Melakukan 4.3.1 Melakukan Pemeriksaan spermatozoa Mengeksplorasi 2015, Kimia
pemeriksaan pemeriksaan  Pemeriksaan  Melakukan pemeriksaan Klinik
spermatozoa spermatozoa makroskopis spermatozoa Praktikum
 Pemeriksaan Analis
mikroskopis Menalar Kesehatan,
 Pemeriksaan  Menganalisis hasil pemeriksan EGC, Jakarta
kimiawi spermatozoa

Mengkomunikasikan
 Membuat laporan hasil
pemeriksaan spermatozoa

3.4 3.4.1 Memahami Cairan serebrospinalis Mengamati Tes 4 Taurusita,2018,


Menganalisis fungsi cairan  Fungsi cairan  Menonton video pembelajaran Tertulis Kimia klinik
cairan serebrospinal serebrospinal tentang pengambilan sampel Program
serebrospinalis 3.4.2 Menjelaskan  Cara memperoleh cairan serebrospinalis Penilaian Keahlian
cara cairan serebrospinal  Mengamati prosedur Proses Teknologi
4.4 Melakukan memperoleh pemeriksaan cairan LCS Laboratorium
pemeriksaan cairan Pemeriksaan cairan Medik, EGC,
cairan serebrospinal serebrospinalis Menanya Jakarta hal 97-
serebrospinalis  Pemeriksaan  Mendiskusikan pemeriksaan 105
makroskopis LCS
4.4.1 Melakukan  Pemeriksaan Kurniawan. F,
pemeriksaan mikroskopis Mengeksplorasi 2015, Kimia
cairan  Pemeriksaan  Melakukan pemeriksaan LCS Klinik
serebrospinal kimiawi Praktikum
Menalar Analis
 Menganalisis hasil pemeriksan Kesehatan,
LCS EGC, Jakarta
hal 43-54
Mengkomunikasikan
 Membuat laporan hasil
pemeriksaan LCS
3.5 3.5.1. Memahami Transudat eksudat Mengamati Tes 5 Taurusita,2018,
Menganalisis fisiologi  Fisiologi transudat  Menonton video pembelajaran tertulis Kimia klinik
transudat transudat- eksudat tentang pengambilan sampel Program
eksudat eksudat  Pengambilan transudat eksudat Penilaian Keahlian
3.5.2. Memahami sampel  Mengamati prosedur proses Teknologi
4.5 Melakukan pengambilan pemeriksaan cairan transudat- Laboratorium
pemeriksaan sampel Pemeriksaan transudat eksudat Medik, EGC,
transudat transudat eksudat Jakarta hal 106-
eksudat Menanya 111
eksudat
 Pemeriksaan  Mendiskusikan pemeriksaan
4.5.1. Melakukan makroskopis transudat-eksudat Kurniawan. F,
pemeriksaan  Pemeriksaan 2015, Kimia
transudat- Mengeksplorasi Klinik
mikroskopis
eksudat  Melakukan pemeriksaan Praktikum
 Pemeriksaan kimia Analis
transudat eksudat
Kesehatan,
Menalar EGC, Jakarta
 Menganalisis hasil pemeriksan hal 57-73
transudat-eksudat

Mengkomunikasikan
Membuat laporan hasil pemeriksaan
transudat-eksudat
3.6 3.6.1. Memahami Pemeriksaan kimia klinik Mengamati Tes 3 Taurusita,2018,
Menganalisis pengertian dengan POCT  Mengamati prosedur pemakaian Tertulis Kimia klinik
pemeriksaan POCT  Pengertian POCT POCT Program
kimia klinik 3.6.2. Memahami  Prinsip kerja POCT Penilaian Keahlian
dengan POCT prinsip kerja Menanya proses Teknologi
4.6 Melakukan POCT  Kelebihan dan  Mendiskusikan jenis-jenis Laboratorium
pemeriksaan 3.6.3. Menyebutkan kekurangan POCT pemeriksaan laboratorium yang Medik, EGC,
kimia klinik kelebihan dan  Prosedur POCT bisa menggunakan POCT Jakarta hal 119-
dengan POCT kekurangan 123
POCT Mengeksplorasi
3.6.4. Mengetahui  Melakukan pemeriksaan kimia Kurniawan. F,
prosedur klinik dengan POCT 2015, Kimia
POCT Klinik
Menalar Praktikum
4.6.1. Melakukan  Menganalisis hasil pemeriksaan Analis
pemeriksaan kimia klinik dengan alat POCT Kesehatan,
POCT EGC, Jakarta
Mengkomunikasikan
Membuat laporan hasil pemeriksaan
yang dilakukan
Mengetahui : Pekanbaru, Juli 2018
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Irham Siregar, S.Pd, M. Si Ika Fathatun Najihah, SKM

Anda mungkin juga menyukai