Anda di halaman 1dari 6

PENDIDIKAN AGAMA

PENDIDIKAN
MENGURAIKAN NILAI-NILAI KARAKTERAGAMA
DALAM PERSPEKTIF AL-QUR’AN
MENGURAIKAN NILAI-NILAI KARAKTER DALAM PERSPEKTIF AL-QUR’AN

DOSEN PENGAMPU : Muhammad Ihsanul Arif, S.Th.I.,M.Ag

Kelompok 7
1.Risa Amelia ( 1810123220009 )
2. Ahmad Norridho ( 1810123110015 )
3. Saibah ( 1810123120020 )
4. Irwan ( 1810123210023 )
 Pengertian Pendidikan Karakter

• Secara sederhana, pendidikan dapat diartikan


sebagai usaha manusia untuk membina
kepribadiannya sesuai dengan nilai-nilai di dalam
masyarakat dan kebudayaan. Sedangkan karakter
dapat didefinisikan sebagai tabiat, watak, akhlak
atau budi pekerti yang membedakan seseorang
dengan yang lain.

• Jadi, pendidikan karakter adalah usaha manusia


untuk membantu seseorang sehingga ia dapat
memahami, memperhatikan, dan melakukan segala
sesuatu berdasarkan nilai-nilai dan norma yang ada
di dalam masyarakat dan lingkungannya.
Pendidikan Karakter Menurut Al-Qur’an dan
Hadist
• Dari berbagai interpretasi al-Qur’an dan hadits,
secara garis besar terdapat langkah-langkah
pendidikan karakter, yaitu pendidikan pra
konsepsi, pendidikan pra-natal dan pendidikan
pasca natal.

- Pendidikan pra konsepsi, yaitu pendidikan yang


dilakukan oleh seseorang semenjak ia mulai
memilih dan atau mencari jodoh sampai pada saat
terjadinya pembuahan dalam rahim seorang ibu.
- Pendidikanpra-natal, yaitu apendidikan anak
sebelum dilahirkan atau pendidikan yang dimulai
sejak anak masih dalam kandungan.

- Pendidikan pascanatal
Terdapat lima fase, yaitu:

1. Fase bayi
2. Fase kanak-kanak
3. Fase anak-anak
4. Fase remaja
5. Fase dewasa
Perspektif Al-qur’an Dalam Mengkaji
Pendidikan Karakter
• Tujuan dari pendidikan karakter menurut
Islam yang tidak lain adalah untuk menjadikan
manusia yang berakhlak mulia. Dalam hal ini
yang menjadi tolok ukur adalah akhlak Nabi
Muhammad SAW dan yang menjadi dasar
pembentukan karakter adalah al-Quran.
Terimakasih ….

Anda mungkin juga menyukai