Anda di halaman 1dari 10

PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK

"PERKEMBANGAN KECERDASAN REMAJA USIA SEKOLAH MENENGAH“


DOSEN PENGAMPU : DR. ALI RACHMAN, M.PD

Kelompok 3
Dina Octaviani : 1810127220020
Helmatiana : 1810127220010
Indah Putri Pratiwi : 1810127320009
Ahmad Rizky Rolanda : 1810127210023
Siti Aisyah : 1810127320007
Lailatul jannah : 1810127220008
Yeni Aprilia Ningrum : 1810127320013
Tri Nur Safitri : 1810127320020
A. PENGERTIAN REMAJA USIA SEKOLAH MENENGAH
B. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PERKEMBANGAN INTELEKTUAL

• Menurut Andi Mappiare (1982: 80), hal- hal yang mempengaruhi perkembangan intelektual antara lain:
• Bertambahnya informasi yang disimpan (dalam otak).
• Banyaknya pengalaman dan latihan-latihan memecahkan masalah.
• Adanya kebebasan berpikir dan menunjang keberanian anak memecahkan masalah dan menarik kesimpulan yang
baru dan benar.
• Menurut Ngalim Purwanto (1984: 55), faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan intelektual yaitu sebagai
berikut:
• Faktor Pembawaan (Genetik)
• Faktor Lingkungan
LANJUTAN

• Faktor Gizi
• Faktor Pembentukan
• Kebebasan Psikologis
• Minat dan Pembawaan yang Khas
• Menurut Hamalik (2001: 89), faktor-faktor yang mempengaruhi intelektual yaitu:
• Usia -lingkungan
• Hereditas -kelamin
C. KARAKTERISTIK ANAK USIA SEKOLAH
MENENGAH (SMP)
• Terdapat sejumlah karakteristik yang menonjol pada anak usia SMP:
• a. Terjadinya ketidakseimbangan proporsi tinggi dan berat badan.
• b. Mulai timbulnya ciri-ciri seks sekunder.
• c. Kecenderungan ambivalensi, antara keinginan menyendiri dengan keinginan bergaul, serta
keinginan untuk bebas dari dominasi dengan kebutuhan bimbingan dan bantuan dari orangtua.
• d. Senang membandingkan kaidah-kaidah, nilai-nilai etika atau norma dengan kenyataan yang
terjadi dalam kehidupan orang dewasa.
LANJUTAN

• e. Mulai mempertanyakan secara skeptis mengenai eksistensi dan sifat kemurahan dan keadilan
Tuhan.
• f. Reaksi dan ekspresi emosi masih labil.
• g. Mulai mengembangkan standar dan harapan terhadap perilaku diri sendiri yang sesuai dengan
dunia sosial.
• h. Kecenderungan minat dan pilihan karer relatif sudah lebih jelas.
• Santrock (1998) dalam Desmita (2014) menyebutkan sejumlah karakteristik
penting perkembangan konsep diri pada masa remaja, yaitu :
• 1) Abstract and idealistic.
• 2) Differentiated
• 3) Contradiction within them self
• 4) The Fluctuating Self
• 5) Real and Ideal, true and False Selves
• 6) Self Conscious
• 7) Self Protective
D. PERKEMBANGAN ASPEK KOGNITIF

• Menurut Robert Strenberg, kecerdasan terdiri dari tiga aspek atau dikenal dengan dengan
triarkis teori{triarchic theory}yaitu:
• 1. Komponensial {componential intelligence}
• 2.Kecerdasan eksperiensial (experiential intelligence)
• 3.Kecerdasan kontekstual(contextual intelligence)
LANJUTAN

• MENURUT JEAN PIAGET


• 1) Cara berfikir kausatif.
• 2) Sudah mampu berpikir abstrak.
• 3) Para remaja tidak lagi menerima informasi apa adanya, tetapi mereka akan memproses
informasi itu serta mengadaptasikannya dengan pemikiran mereka sendiri.
• 4) Emosi yang meluap-meluap.
• 5) Sosial Perkembangan
• SALAH KHILAF
• MOHON MAAF
• SEKIAN TERIMA KASIH
• ASSALAMUA’LAIKUM WR.WB

Anda mungkin juga menyukai