Anda di halaman 1dari 16

Prinsip-prinsip

Pendekatan Secara
Holistik Dalam Konteks
z Keperawatan

Jahirin S.Kep.Ners. MM
z

PARADIGMA KEPERAWATAN
z
PARADIGMA ???

Cara Berfikir

Kerangka
Berfikir

Cara Pandang
Mendasar
z
4 UNSUR PARADIGMA
KEPERAWATAN
z
KEPERAWATAN

 Fungsi Utama Perawat : Membantu Klien ( dari lvl individu


hingga masyarakat ), Baik dalam kondisi sakit maupun sehat,
Guna mencapai derajat kesehatan yang optimal melalui layanan
keperawatan

 Layanan keperawatan diberikan karena adanya kelemahan fisik,


mental dan keterbatasan pengetahuan.
z
TUJUAN UTAMA MANUSIA SEBAGAI
SISTEM TERBUKA

 Tetap bertahan serta berusaha untuk mencapai kebahagiaan


lahir dan batin

 Derajat kesehatan manusia ditentukan oleh kemampuanya


beradaptasi dengan segala pengaruh, baik yang berasal dari
dalam maupun luar diri

 Dapat memelihara/menempatkan dirinya dalam situasi apapun


z
TEORI SISTEM
 Sistem terbentuk dari subsistem yang saling berhubungan dan
saling mempengaruhi.

 Subsistem tersebut terdiri dari input, proses, output, dampak,


umpan balik, dan lingkungan yang semuanya saling
berhubungan.

UMPAN
BALIK

INPUT PROSES OUTPUT DAMPAK


z

 INPUT
 Input = Masukan
 Contoh : Pelayanan Kesehatan. Maka masukan dapat berupa potensi
masyarakat, tenaga kesehatan, sarana kesehatan dan lain-lain.

 PROSES
 Proses = Mengubah suatu masukan
 Contoh = Berbagai kegiatan dalam pelayan kesehatan.

 OUTPUT
 Output = Hasil yang diperoleh dari sebuah proses
 Contoh = Dapat berupa pelayan kesehatan yang berkualitas, efektif dan
efisien serta dapat dijangkau oleh seluruh lapisan masyarakat.
z

 DAMPAK
 Dampak = kibat yang dihasilkan dari system, yang terjadi relatif lama waktunya
 Setelah hasil dicapai, sebagaimana dalam system pelayan kesehatan, maka
dampaknya akan menjadikan masyarakat sehat dan mengurangi angka kesakitan
dan kematian karena pelayan terjangkau oleh masyarakat.

 UMPAN BALIK
 Umpan balik = Suatu hasil yang sekaligus menjadi masukan/input
 Umpan balik terjadi dari sebuah system yang saling berhubungan

 LINGKUNGAN
 Lingkungan = Semua keadaan diluar system, tetapi dapat mempengaruhi
 Dalam system pelayan kesehatan, lingkungan yang dimaksud dapat berupa
lingkungan geografis, atau situasi kondisi social yang ada dimasyarak seperti
institusi diluar pelayan kesehatan.
z
KONSEP HOLISTIC CARE:
CARING, HOLISME, DAN HUMANISME
z

 Holistik (holism) adalah melihat manusia dan lingkungan secara


menyeluruh dalam satu kesatuan system;

 Melihat manusia secara utuh: Bio, psiko, Sosial, spiritual dan


segala sifatnya yang hakiki; mempunyai kebutuhan dasar dan
kebutuhan interpersonal; punya perasaan; keinginan; dan
kemampuan.
z
PENGERTIAN

 Holistik merupakan salah satu konsep yang mendasari tindakan


keperawatan yang meliputi dimensi fisiologis, psikologis,
sosiokultural, dan spiritual. Dimensi tersebut merupakan suatu
kesatuan yang utuh. Apabila 1 dimensi terganggu akan
mempengaruhi dimensi lainya.

 Holistic disini terkait dengan kesejahteraan


z
HUMANISTIK ???

Humanistick (humanism) adalah


asas dan landasan kemanusiaan,
nilai dan moral
manusia/kemanusiaan.
z

 Humanisme lebih melihat pada sisi perkembangan kepribadian


manusia.

 Dalam keperawatan, humanism merupakan suatu sikap dan


pendekatan yang memperlakukan pasoen sebagai manusia
yang mempunyai kebutuhan lebih dari sekedar nomor tempat
tidur atau sebagai seorang berpenyakit tertentu.

 Perawat yang menggunakan pendekatan humanistik dalam


prakteknya memperhitungkan semua yang diketahuinya tentang
pasien yang meliputi pikiran, perasaan, nilai-nilai.
z

 Humanism > menyakini kebaikan dan nilai-nilai manusia sebagai suatu


komitmen dalam bekerja untuk kemanusiaan.

 Contoh prilaku yang manusiawi adalah empati, simpati, terharu dan


menghargai kehidupan.

 Pendekatan humanistik ini diwujudnyatakan dalam pengertian dan


tindakan. Pengertian membutuhkan kemampuan mendengarkan orang
lain secara aktif dan arif serta menerima perasaan-perasaan orang lain.

 Prasyarat bertindak adalah mampu bereaksi terhadap kebutuhan orang


lain dengan keikhlasan, kehangatan untuk meningkatkan kesejahteraan
yang optimal
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai