Anda di halaman 1dari 12

Pewarisan

Sifat
ABOUT ME!

Nama : Septia Ningrum

NIM : 1401421074

Rombel : B
APA ITU GENETIKA?
Genetika adalah bidang sains yang mempelajari pewarisan
sifatdan variasi yang diwariskan.Teori pewarisan sifat
ataubiasa disebut hukum heraditas pertama kali
dicetuskanoleh Gregor Johann Mendel. Ia berpendapat
bahwa sifat –  sifat dapat ditunkan dari generasikegenerasi
melalui faktor penentu.Mendel menemukan prinsip dasar
tentang pewarisan sifat dengan cara membiakan ercis
kebun dalam percobaan yang dirancang secara hati – hati.

Mendel mengembangkan teori pewarisan sifatnya


beberapa dasawarsa sebelum kromosom terlihat dengan
mikroskop dan nilai penting kromosom dipahami,Sejak
itu teori Mendel belum diakui dan baru diakui saat ia
sudah meninggal seiring dengan perkembangan jaman.
MATERI GENETIS
APA ITU MATERI
GENETIS?
Manusia, hewan, dan tumbuhan mempunyai sifatsifat yang berbeda. Sifat-sifat
beda yang terdapat pada makhluk hidup dikendalikan oleh materi genetis. Materi
genetis ini berupa substansi yang disebut gen. Jumlah gen sangat banyak untuk
menyeimbangi banyaknya makhluk hidup. Kumpulan gengen tersebut disebut
kromosom. Kromosom akan menempati sebuah sel, dan sel tersebut memiliki
kromosom yang berbedabeda. Ada dua macam kromosom yang ada dalam sel
kelamin, yaitu kromosom X dan kromosom Y. Pada wanita kromosomnya adalah
XX dan  pada pria adalah XY.
KROMOSOM DAN GEN

common cold
KROMOSOM GEN
Kromosom adalah benang- Gen adalah bagian
benang halus yang berfungsi kromosom atau satu
sebagai pembawa informasi kesatuan kimia dalam
genetis kepada kromosom yang
keturunannya. mengendalikan ciri genetis
suatu makhluk hidup..
MACAM-MACAM KROMOSOM

Kromosom haploid
Kromosom homolog 
Haploid adalah kromosom yang
Kromosom homolog adalah tidak memiliki pasangan atau
kromosom yang berpasang- hanya memiliki seperangkat
pasangan, selalu mempunyai kromosom
 bentuk, panjang, letak Kromosom diploid
sentromer, dan struktur yang Ploid adalah jumlah perangkat
sama atau hampir sama.
kromosom, jadi kromosom diploid
adalah dua perangkat kromosom
FUNGSI GEN

Sebagai zarah Membawa Mengatur proses


(partikel) tersendiri informasi genetik metabolisme dan
dalam kromosom. dari generasi ke perkembangan
generasi. pada organisme.
Persilangan Monohibrid
Apa itu persilangan Monohibrid?

Persilangan monohibrid adalah persilangan antara dua individu sejenis dengan


memperhatikan satu sifat beda.Misalnya persilangan antara rambutan yang
berbuah manis dengan rambutan yang berbuah masam,
 persilangan antara ayam berbulu putih dengan ayam berbuluh hitam, manusia
berkulit putih dengan manusia berkulit hitam, dan suami yang bertubuh tinggi
dengan istri yang bertubuh rendah.
Persilangan Dhibrid
Apa itu persilangan Dihibrid?

Persilangan dihibrid adalah persilangan dua individu sejenis dengan


memperhatikan dua sifat beda.
Mendel telah melakukan percobaan dengan menyilangkan kacang ercis galur murni
yang mempunyai dua sifat beda, yaitu antara kacang ercis berbiji bulat berwarna
kuning (BBKK) dengan kacang ercis berbiji keriput berwarna hijau (bbkk). Kedua
kacang tersebut memiliki dua sifat beda yaitu bentuk dan warna biji. Penurunan sifat
dari kacang ercis berbiji bulat berwarna kuning (BBKK) dengan kacang ercis berbiji
keriput berwarna hijau (bbkk).
personal protection
Avoid contact with wildlife

Sebelah kiri adalah contoh persilangan Monohibrid, dan


Sebelah kanan adalah conroh persilangan Dihibrid.
Pewarisan Sifat pada
Manusia Albino

Pewarisan Sifat Pada Manusia Diabetes


Melitus
d itentukan oleh gen dan kromosom
Pewarisan
yang dimiliki individu yang melakukan
Penyakit
persilangan. Ada beberapa contoh
bentuk perwaris sifat pada Buta Warna

manusia yang bisa diamati, yakni:


Warna kulit. Bentuk rambut.
Hemofilia

How to tell if you have a fever


TERIMAKASIH! 

Anda mungkin juga menyukai