Anda di halaman 1dari 29

BIOAKUSTIK

Suatu perubahan mekanik terhadap zat cair,


gas dan padat sering menimbulkan
gelombang bunyi. Yakni vibrasi dari molekul
zat yang saling berinteraksi.

Binatang menggunakan suara u/


mendeteksi lokasi objek, (lumba-lumba dan
kelelawar menggunakan suara u/
mengemudi dan menentukan lokasi
makanan.
BUNYI
Gelombang Bunyi dan Kecepatan
Gelombang bunyi terjadi perubahan mekanik pada
gas, zat cair atau gas yang merambat kedepan
ngan kecepatan tertentu.

Jika terjadi vibrasi dari bunyi maka akan terjadi


peningkatan dan penurunan tekanan tekanan.
Peningkatan tekanan = kompresi, penurunan
tekanan = peregangan.
Jika terjadi vibrasi dari bunyi maka akan terjadi Peningkatan tekanan (kompresi),
penurunan tekanan (peregangan).

Gelombang Sinusoida
BUNYI
Sumber Bunyi
Pada manusia, ruang mulut dan ruang hidung
pada manusia merupakan struktur resonansi yg
menghasilkan vibrasi melalui pita suara.

Sumber suara yang lainnya = garputala yang


digetarkan, instrumen musik, gerakan
dahan/pohon, dll.
BUNYI
Pembagian Frekuensi Bunyi
Berdasarkan frekuensi, bunyi dibedakan menjadi 3
1. 0 – 20 Hz : daerah infrasonik = getaran tanah, gempa
bumi.
2. 20 – 20.000 Hz : daerah sonik, yakni daerah yg
frekuensinya dapat didengar (audiofrekuensi)
3. Di atas 20.000 Hz : daerah ultrasonik
BUNYI
Intensitas bunyi
Intensitas bunyi sangat dipengaruhi oleh energi yang
dibawah oleh gelombang bunyi tersebut.
Yakni energi potensial dan energi kinetik
Persamaan Intensitas bunyi (I) :
I  1 / 2vA 2 (2f ) 2  1 / 2ZA 2 2
Dimana :
ρ = massa jenis medium (Kg/m2)
v = kecepatan bunyi (m/dtk)
A = maksimum amplitudo atom/atom (m)
f = frekuensi (Hz)
Z = impedansi akustik (ρv)
 = frekuensi sudut (2f)
Rentang intensitas bunyi dari 10-12 W/m2 hingga 1 W/m2 bersesuaian dengan
rentang dari 0 dB hingga 120 dB

Tabel Intensitas dan tingkat intensitas beberapa bunyi yang lazim (I 0 = 10-12 W/m2)
Sumber Bunyi I/I0 dB Keterangan
Bernapas normal 100 0 Ambang pendengaran
Daun berdesir 101 10 Hampir tidak terdengar
Bisikan lembut (jarak 5 m) 102 20
Perpustakaan 103 30 Sangat tenang
Kantor tenang 104 40
Percakapan biasa (jarak 1 m) 105 50 Tenang
Lalu lintas ramai 106 60
Kantor bising dengan mesin-mesin pabrik biasa 107 70
Truk berat (pada jarak 15 m) 108 80
Air Terjun Niagara 109 90 Pemaparan konstan
merusak pendengaran
Kereta tua 1010 100
Kebisingan kontruksi 1011 110
Konser Rock dengan amplifer (jarak 2 m); jet tinggal landas (jarak 1012 120 Ambang rasa sakit
60 m)
Penggilingan pneumatic ; senapan mesin 1013 130
Jet tinggal landas (jarak dekat) 1014 10
Mesin roket besar (jarak dekat) 1015 180
BUNYI
Kekerasan/nyaring bunyi
Tingkat kepekaan telinga tidak sama sensitifnya untuk semua frekuensi. Untuk
mendengar kenyaringan yang sama dari bunyi yang berbeda frekuensi,
dibutuhkan intensitas yang berbeda frekuensi.
BUNYI
Sumber dan Penyebaran Suara
1. Sumber Titik

Gambar Dispersi suara dan pengurangan tingkat suara untuk sebuah sumber
titik
W
I
4r 2
BUNYI
Sumber dan Penyebaran Suara
2. Sumber garis

Gambar Dispersi suara dan pengurangan tingkat suara untuk sebuah sumber
garis
W : Daya sumber suara sebagai sumber garis (watt/m)
I = W/2πr r : Jarak sumber suara ke penerima dalam m
BUNYI
BUNYI
Ultrasonik Dalam Bidang
Kesehatan
Ultrasonik dihasilkan o/ magnet listrik dan kristal piezo
elektrik dgn frekuensi di atas 20.000 Hz

1. Magnet listrik

Frekuensi Ultrasonik
Ultrasonik Dalam Bidang
Kesehatan
Ultrasonik dihasilkan o/ magnet listrik dan kristal piezo
elektrik dgn frekuensi di atas 20.000 Hz

2. Fiezo elektrik Plat logam

Kristal quartz
Ultrasonik Dalam Bidang
Kesehatan
Daya ultrasonik
1. u/ diagnosa = frekuensi (1 – 5) MHz,
daya 0,01 W/cm2
2. u/ pengobatan = 1 W/cm2
3. u/ merusak jaringan kanker = 103 W/cm2
Ultrasonik Dalam Bidang
Kesehatan
Ultrasonik sebagai diagnosis
Kristal piezo elektrik sebagai transduser mengirim gel. ultrasonik mencapai pada dinding
berlawanan, kemudian gel. bunyi dipantulkan dan diterima o/ transduser kemudian
diteruskan ke CRT (osiloskop)
Kristal trasnmisi

Kristal penerima Dopler unit

output

visual audio

CRT speaker
Bentuk skanning hasil diagnosa menggunakan gel. ultrasonik
hidung

Ruangan mulut
pharynx

Pita suara

Volume
paru2

Gaya otot

Mekanisme pembentukan suara


Alat Pendengaran

Biru : gelombang suara


Merah : gendang telinga
Kuning : koklea
Unggu: Spektrum frekuensi pada respon pendengaran
Orange : Saraf impulsive
Canalis
semilunaris
Tulang Oval window
telinga
Daun
telinga
Saluran telinga
tube eustachii

Membran pharinx
tympani

cochlea
Saraf
pendengaran

1. Telinga luar = Dari daun telinga sampai membran tympani


2. Telinga tengah = dari membran tympani sampai tube eustachii
3. Telinga dalam = dibelakang tulang telinga (cochlea dan oval window)
Hilang pendengaran dan test
pendengaran
Hilang pendengaran
1. Tuli konduksi = vibrasi suara tidak sampai ke telinga bagian tengah akibat adanya wax/lilin, adanya cairan di telinga bagian dalam
Cara mengatasinya menggunakan hearing aid (alat pembantu pendengaran)

2. Tuli presepsi = jika frekuensi suara secara keseluruhan tidak dapat didengar.
Kebisingan
Kebisingan yaitu bunyi yang tidak diinginkan
dari usaha atau kegiatan dalam tingkat dan
waktu tertentu yang dapat menimbulkan
gangguan kesehatan manusia dan
kenyamanan lingkungan
Kebisingan
Kebisingan lingkungan dapat dikategorikan
menjadi beberapa tipe yaitu :
• Kebisingan spesifik
Kebisingan di antara jumlah kebisingan yang dapat dengan jelas dibedakan
untuk alasan-alasan akustik. Seringkali sumber kebisingan dapat
diidentifikasi.
• Kebisingan residual
Kebisingan yang tertinggal sesudah penghapusan seluruh kegiatan spesifik
dari jumlah kebisingan di suatu tempat tertentu dan suatu waktu tertentu.
• Kebisingan latar belakang
Semua kebisingan lainnya ketika memusatkan perhatian pada suatu
kebisingan tertentu.
Tabel Tingkat Kebisingan
Tingkat Kebisingan (dB
NO Peruntukan Kawasan
A)
1. Pemukiman 55
2. Perdagangan dan jasa 70
3. Perkantoran 65
4. Ruang Terbuka dan hijau 50
5. Industri 70
6. Pemerintahan dan fasilitas umum 60
7. Rekreasi 70
8. Bandar udara, stasiun kereta, 70
9. pelabuhan 60
10. Cagar budaya 55
11. Rumah Sakit dan sejenisnya 55
12. Sekolah dan sejenisnya 55
Tempat ibadah dan sejenisnya
Berdasarkan sifat dan spektrum frekuensi
bunyi, bising dapat dibagi atas :

• Bising yang kontinyu dengan spektrum frekuensi yang luas. Bising ini
relatif tetap dalam batas kurang lebih 5 dB untuk periode 0,5 detik
berturut-turut. Misalnya mesin, kipas angin.
• Bising yang kontinyu dengan spectrum frekuensi yang sempit. Bising
ini juga relatif tetap akan tetapi ia hanya mempunyai frekuensi
tertentu saja (pada frekuensi 500, 1000, dan 4000 Hz). Misalnya
gergaji serkuler, katup gas.
• Bising terputus-putus (intermitten). Bising disini tidak terjadi secara
terus menerus, melainkan ada periode relatif tenang. Misalnya suara
lalu lintas, kebisingan di lapangan terbang.
• Bising impulsif. Bising ini memiliki perubahan tekanan suara melebihi
40 dB dalam waktu sangat cepat dan biasanya mengejutkan
pendengarnya. Misalnya tembakan, suara ledakan merecon, meriam.
• Bising Impulsif berulang. Sama dengan bising impulsif, hanya saja
disini terjadi secara berulang-ulang. Misalnya mesin tempa.
Dampak Kebisingan Pada Tubuh
Manusia dan Tingkat Polusi Bising
• Menurut definisi kebisingan, apabila suatu suara
mengganggu orang yang sedang membaca atau
mendengar musik, maka suara itu adalah
kebisingan.
• Pengaruh suara banyak kaitannya dengan
faktor-faktor psikologis dan emosional, ada
kasus-kasus dimana akibat-akibat serius seperti
kehilangan pendengaran terjadi karena tingginya
tingkat kenyaringan suara atau karena lamanya
telinga terpasang terhadap kebisingan tersebut.
Dampak Kebisingan
Pada Tubuh Manusia
Akibat-akibat badaniah
• Kehilangan pendengaran
• Perubahan ambang batas sementara akibat kebisingan. Perubahan
ambang batas permanent akibat kebisingan
• Akibat fisiologis
• Rasa tidak nyaman atau stress meningkat, tekanan darah meningkat, sakit
kepala, bunyi dering

Akibat – akibat psikologis


• Gangguan Emosional
• Kejengkelan, kebingungan
• Gangguan gaya hidup
• Gangguan tidur atau istirahat, hilang konsentrasi waktu bekerja, membaca,
dsb
• Gangguan pendengaran

Anda mungkin juga menyukai