Anda di halaman 1dari 24

EFEKTIFITAS PEMBERIAN MEDIA POSTER TERHADAP

PENINGKATAN PENGETAHUAN ANEMIA DAN KEPATUHAN


KONSUMSI TABLET TAMBAH DARAH (TTD)
PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS LANGSAT

LOGO
KAMPU
S

OLEH
NAMA : LEVI ANGGRAINI
NIM : P031913411057

DOSPEM I PENGUJI DOSPEM II


Yolahumaroh, SKM, MPH Yessi Marlina, S.Gz, MPH Lidya Novita, S.Si, M.Si
BAB I
Pendahuluan
Latar Belakang, Rumusan Masalah,
Tujuan Penelitian dan Manfaat
Penelitian
Latar belakang
Kebutuhan
gizi ibu hamil BBLR
GAKY
Pada masa
kehamilan ibu hamil
Stunting
memerlukan gizi yang
cukup untuk
kesehatan ibu dan Anemia
janinnya. Jika Prematur
kebutuhan gizi tidak
Kematian
terpenuhi, maka akan
Ibu dan bayi
terjadi masalah gizi Kurang Energi Pendarahan
pada ibu hamil Kronis (KEK)
seperti:
Prevalensi Anemia

41,8% Prevalensi 2013


Dunia
48,9%
37,15%
48,2% Prevalensi
Asia 2018
Hasil data Riskesdas
WHO (2015) tahun 2018

Menurut data Dinkes Kota Pekanbaru kejadian anemia defisiensi


besi mencapai 241 kasus dengan pesentase 21% pada tahun
2020. Puskesmas Langsat merupakan prevalensi tertinggi ibu
hamil yang mengalami anemia dengan kadar Hb <11g/dl yaitu
sebesar 26,5%.
Tablet tambah darah
(TTD) ≥90 butir
≥90 butir

38.10%

Menurut Perpres No 72 tahun 2021 28.50%


Ibu hamil seharusnya mendapatkan minimal 90
tablet selama masa kehamilan

Berdasarkan penelitian pendahuluan yang telah


dilakukan di wilayah kerja Puskesmas Langsat Indonesia Riau
pada 18 ibu hamil yang diwawancarai. Masih
ditemui 11 ibu hamil tidak mengkonsumsi TTD Berdasarkan Riskesdas tahun 2018
dan hanya 7 ibu hamil yang konsumsi TTD Ibu hamil yang mengkonusmi TTD
Pengetahuan ibu Edukasi gizi atau
pendidikan kesehatan
Masih rendahnya pengetahuan ibu
hamil tentang anemia dan TTD juga
merupakan salah satu faktor yang
mempengaruhi kepatuhan ibu hamil
dalam mengkonsumsi TTD.
Poster
Hasil penelitian yang dilakukan oleh
(Hamzah et al., 2021) menunjukan
bahwa pengetahuan ibu yang baik dapat
mempengaruhi kepatuhan ibu hamil
dalam mengkonsumsi TTD bila
dibandingkan dengan pengetahuan ibu
yang kurang baik.
Rumusan Masalah

Bagaimana Efektifitas pemberian media


poster lembar checklist terhadap
peningkatan pengetahuan anemia dan
kepatuhan konsumsi tablet tambah darah
(TTD) pada ibu hamil di Wilayah kerja
Puskesmas Langsat Kecamatan Sukajadi
Tujuan Penelitian Tujuan Khusus
1. Mengetahui tingkat pengetahuan Anemia
Tujuan Umum sebelum pemberian Poster Lembar
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Checklist pada ibu hamil.
efektifitas pemberian media poster lembar 2. Mengetahui tingkat kepatuhan konsumsi
checklist terhadap peningkatan TTD sebelum pemberian Poster Lembar
Checklist pada ibu hamil.
pengetahuan anemia dan kepatuhan
3. Mengetahui tingkat pengetahuan anemia
konsumsi tablet tambah darah (TTD) pada setelah pemberian Poster Lembar Checklist
ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas pada ibu hamil.
Langsat Kecamatan Sukajadi 4. Mengetahui tingkat kepatuhan konsumsi
TTD setelah pemberian Poster Lembar
Checklist.
Manfaat
Dihasilkan media edukasi berupa
Penelitian media poster yang bisa
digunakan oleh masyarakat
untuk meningkatkan
pengetahuan mengenai Anemia
Hasil penelitian ini diharapkan serta pentingnya mengkonsumsi
dapat dijadikan masukan Tablet Tambah Darah (TTD)
Menambah pengetahuan dan
bagi puskesmas dalam pada masa kehamilan dan
pengalaman peneliti untuk mengambil kebijakan yang Lembar Checklist yang bisa
penerapan ilmu yang didapat berkaitan dengan digunakan oleh ibu hamil untuk
pemantauan konsumsi tablet meningkatkan kepatuhan
selama kuliah dan sebagai salah
tambah darah (TTD) bagi ibu mengkonsumsi Tablet Tambah
satu syarat untuk menyelesaikan hamil. Darah (TTD)
pendidikan di Poltekkes
Kemenkes Riau.
Institusi
Peneliti Masyarakat
BAB II
Tinjuan Pustaka
Tinjuan pustaka

Ibu hamil

Tablet Tambah Darah (TTD)

Kepatuhan Konsumsi TTD


Faktor- faktor yang
mempengeruhi kepatuhan :
Anemia • Usia kehamilan
• Paritas
Pengetahuan Anemia • Pengertahuan
• Perkerjaan
Media • Pendidikan
• Frekunensi ANC
• Sikap tenaga
Poster kesehatan
• Peran keluarga
BAB III
KERANGKA KONSEP
DAN
DEFINISI OPERASIONAL
Kerangka Konsep
Keterangan :
• Variabel Terikat (Dependen) :
Pengetahuan anemia dan
kepatuhan ibu hamil konsumsi TTD.
• Variabel Bebas (Independen) :
Penyuluhan dengan media poster
lembar checklist.
• Variabel Pengganggu
(Confounding) : Karakteristik ibu
hamil : Umur ibu hamil, Tingkat
pendidikan ibu hamil, dan usia
kehamilan.
Definisi Operasional
Definisi Operasional
Definisi Operasional
BAB IV
METODE PENELITIAN
Jenis dan Desain Penelitian
Jenis penelitian ini adalah pre- ekperimental dengan rancangan One group pre-test dan post-test. Dalam
penelitian ini, dilakukan pemberian poster Lembar Checklist.
Bentuk rancangan ini adalah sebagai berikut:
Pre-test Perlakuan/intervensi Post-test
O1 X O2
Keterangan :
O1 : Pre-test terhadap kelompok perlakuan untuk melihat pengetahuan dan kepatuhan sebelum diberi
media
X : Penggunaan media poster lembar checklist pada kelompok perlakuan
O2 : Post-test terhadap kelompok yang mendapat perlakuan untuk melihat pengetahuan dan kepatuhan
sesudah diberi media
Waktu dan Tempat Penelitian
 

Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilakukan di Wilayah Kerja Puskesmas Langsat.

Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari sampai dengan Mei 2022.
Populasi dan
Populasi
Populasi dalam penelitian ini Sampel
adalah seluruh ibu hamil yang
berada di Pusksesmas Langsat
Kecamatan Sukajadi yang
berjumlah 611 ibu hamil.

Sampel
Sampel diambil dengan cara
purposive sampling, yaitu teknik
pengambilan sampel yang
memenuhi kriteria sampel.
Jenis dan
pengumpulan data
Instrumen Pengumpulan Data

1. Kuesioner karakteristik responden (umur ibu,


tingkat pendidikan, umur kehamilan)
2. Kuesioner pengetahuan pre-test dan post-
test
3. Poster lembar checklist tablet tambah darah
Jenis Data
Data primer, meliputi:
• Karakteristik ibu hamil meliputi: nama, alamat, tanggal lahir, umur ibu
hamil, tingkat pendidikan, umur kehamilan, diperoleh dengan
kuesioner.
• Tingkat pengetahuan responden tentang anemia dan tablet tambah
darah diperoleh dengan pengisian kuesioner pretest dan posttest.
• Kepatuhan konsumsi tablet tambah darah dengan cara melakukan
pengontrolan hasil pengisian menggunakan buku KIA (satu bulan
terakhir) dan poster lembar checklist tablet tambah darah yang telah
diisi oleh ibu hamil selama satu bulan pada saat intervensi.

Data sekunder, meliputi:


• Data jumlah ibu hamil yang diperoleh dari puskesmas Langsat.
• Gambaran umum puskesmas Langsat
Teknik
Pengolahan Data
Analisis Univariat
Data univariat digunakan untuk mendeskripsikan variabel yang diteliti. Dalam
penelitian ini, analisis univariat digunakan untuk melihat karakteristik, pengetahuan
ibu hamil dan kepatuhan konsumsi TTD sebelum intervensi dan sesudah
intervensi.

Analisis Bivariat
Data analisis bivariat digunakan untuk menganalisis data dari dua variabel yaitu:
• Data perubahan pengetahuan ibu hamil sebelum dan sesudah diberikan poster
lembar checklist
• Data perubahan kepatuhan ibu hamil sebelum dan sesudah diberikan poster
lembar checklist.
Uji statistik yang digunakan adalah uji statistik t- test paired dengan taraf
kepercayaan 95% menggunakan program SPSS.
Terimakasih 

Anda mungkin juga menyukai