Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR PERTANYAAN PBL MANAJEMEN CATERING

A. Sejarah Perkembangan Catering


1) Sejak kapan catering tersebut dibentuk?
2) Siapakah nama pemiliki catering tersebut?
3) Apa hal yang melatarbelakangi pembentukan usaha catering tersebut?
4) Bagaimana melakukan survey pasar untuk membentuk daya tarik bagi masyarakat?
5) Bagaimana tips dan trik dalam berkompetisi dengan usaha catering lainnya?

B. Program Menu Catering


C. Desain Penyajian Menu Catering
D. Harga & Laba Makanan dan Minuman
E. Penjualan & Pemasaran Catering serta Dukungan Perangkat Lunak Komputer
1) Bagaimana Ria catering memasarkan produknya?
2) Dalam perbulan atau pertahunya berapa ria catering mendapatkan keuntungan?
3) Apakah ria catering mempunyai web khusus yang berguna untuk memberikan info
terhadap catering ini? Kalau belum apakah ria catering akan membuat web khusus?
4) Sosial media apa saja ria saat mempromosikan catering nya?
5) Apa saja kesulitan atau kelemahan ria catering saat mempromosiikan melalui sosial
media atau web khusus?
6) Apakah admin ria catering mendapatkan pelatihan khusus saat menggunakan
komputer?
7) Apakah memasarkan dengan online atau menggunakan web khusus tersebut
mendapatkan keuntungan yang lebih?
8) Jika iya, brapa persen keuntungan yang dihasilkan memasarkan ria catering dengan
medsos?
F. Manajemen Kontrol Operasional Catering
G. Standar Kualitas Pelayanan & Pelatihan
1) adakah standarisasi pelayanan di Ria catering ini?
2) Apakah Ria catering telah menerima sertifikasi usaha jasa boga*? Adakah sertifikasi
lain?
3) Bagaimanakah struktur organisasi disini?
4) Prasyarat/standar pemilihan karyawan disetiap divisi?
5) Ada berapa karyawan di tiap divisi?
6) Apa prasyarat/standar diterimanya karyawan bila kerja disini?
7) Apa program pengembangan karyawan yang selama ini dilakukan? (seminar,
pelatihan etc)

H. Manajemen Peralatan Catering


1) Apa saja alat yang digunakan untuk pengolahan?
2) Apa saja alat yang digunakan untuk penyimpanan bahan?
3) Apa saja alat yang digunakan untuk packing dan distribusi?
4) Bagaimana jika ada alat yang rusak?
5) Adakah anggaran tersendiri untuk membeli atau memperbaiki alat?
6) Adakah tim atau perorangan yang bertanggung jawab secara khusus untuk peralatan
catering?
7) Bagaimana pihak catering melakukan perawatan peralatan catering?
8) Apa saja yang dilakukan pihak catering untuk menjamin hygine peralatan?

Anda mungkin juga menyukai