Anda di halaman 1dari 8

HEMOROID

WASIR/AMBEIEN
Pengertian
 Merupakan pelebaran dan peradangan pembuluh
darah vena di daerah anus
 Tidak hanya memberikan rasa sakit kepada pada
penderitanya, tetapi juga memberikan rasa minder
dan malu karena mengidap penyakit ambeien
Faktor Resiko
 Keturunan: Lemahnya pembuluh darah vena di rektum/anus
 Umur: pada umur tua terjadi degenerasi dari seluruh
jaringan tubuh
 Terlalu sering/kuat mengedan
 Duduk terlalu lama
 Hipertensi
 Obesitas
 Konsumsi alkohol
 Kopi dalam jumlah banyak dan sering
Gejala
 Perdarahan pada anus saat BAB
 Bisa menetes/memancar
 Nyeri hebat
 Benjolan pada anus
 Gatal pada anus
 Keluarnya mukus dan feces pada pakaian dalam
Tipe
 Hemoroid interna
 Muncul pada rektum
 Biasanya tidak nyeri
 Perdarahan timbul
jika terjadi iritasi
 Perdarahan bersifat
menetes
 Bila tidak ditangani
bisa prolaps
Tipe
 Hemoroid eksterna
 Timbul pada ujung
dari anus
 Dapat terlihat dari
luar
 Terasa nyeri
 Apabila terjadi
iritasi akan terasa
gatal
 Apabila pecah, akan
terasa sangat nyeri
Pencegahan
 Banyak minum air putih
 Makan makanan yang mengandung banyak serat
 Olahraga teratur
 Mengurangi mengedan
 Hindari terlalu banyak duduk atau nongkrong di wc
/ toilet
 Jika tidak ingin pup / bab jangan dipaksa
Pengobatan
 Tergantung pada tipe dan grade-nya
 Obat-obatan
 Untuk mengatasi nyeri
 Pembedahan

Anda mungkin juga menyukai