Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN KEUANGAN

FISKAL
Pengertian Laporan Keuangan Fiskal

 Laporan keuangan fiskal adalah laporan keuangan yang disusun


sesuai peraturan perpajakan dan digunakan untuk keperluan
perhitungan pajak.

Tujuan Laporan Keuangan


 Tujuan laporan keuangan adalah untuk menyediakan informasi yang
menyangkut posisi keuangan, kinerja, serta perubahan posisi keuangan
suatu perusahaan yang bermanfaat bagi sejumlah besar pemakai dalam
pengambilan keputusan ekonomi.
Standar Akuntansi Keuangan

Penghasilan

0 Penghasilan(income) adalah penambahan aset atau penurunan


kewajiban yang mengakibatkan kenaikan ekuitas yang tidak
berasal dari kontribusi penanaman modal.
1
0 Biaya
Biaya(cost) adalah semua pengurang terhadap
penghasilan
2
Peraturan perpajakan indonesia
● Penghasilan
● Menurut pasal 4 ayat 1 Undang-undang pajak
penghasilan, penghasilan adalah setiap tambahan
kemampuan ekonomis yang diterima atau diperoleh
wajib pajak, baik yang berasal dari indonesiaa
maupun luar indonesia , yang dapat dipakai untuk
konsumsi untuk menambah kekayaan wajib pajak
yang bersangkutan, dengan nama dan dalam bentuk
apapun.
Rekonsiliasi Laporan Keuangan Akuntansi dengan
Laporan Keuangan Fiskal

Perbedaan Waktu Perbedaan Tempat


Perbedaan yang bersifat sementara Perbedaan yang terjadi karena peraturan
karena adanya ketidaksamaan perpajakan menghitung laba fiskal
waktu pengakuan penghasilan dan berbeda dengan perhitungan laba
beban antara peraturan perpajakan menurut SAK tanpa ada koreksi
dan SAK dikemudian hari.
Penyebab Perbedaan Akuntansi Pajak dengan Akuntansi
Komersial

Adanya pendapatan yang


Adanya transaksi yang
tidak ditambahkan
terutang pajak namun
Adanya pengeluaran/beban dengan nilai penghasilan
tidak atau belum tercatat
yang tidak dapat dikurangi lainnya.
sebagai penghasilan yang
dari penghasilan bruto
berkaitan dengan PPN

Anda mungkin juga menyukai