Anda di halaman 1dari 16

MEMAHAMI MAKNA

BACAAN SHALAT

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN


S1 KEPERAWATAN
UNISSULA
Enam sikap untuk
Menghidupkan shalat

1. Khudlur Qalbi/Kehadiran Hati


2. Tafahhum/Memahami Bacaan
3. Ta’dhim/Hormat
4. Haibah/Merasakan Kewibawaan
5. Raja’/Berharap
6. Haya’/Malu
Memahami Bacaan (Tafahhum)
no Bacaan Terjemah Sikap
1. Allahu Akbar Maha Besar - Hadirkan kebesaran Allah
Allah dalam hati.
- Buang kesombongan
- Kuatkan sikap tawadlu’

2. Kabiiraa wal Maha besar - Hadirkan kebesaran


hamdu lillahi Allah, Segala Allah dalam hati.
katsiiraa puji bagi Allah - Buang kesombongan
sebanyak-
- Kuatkan sikap tawadlu’
banyaknya
- Sadari nikmat Allah
- Bangun dan kuatkan sikap
syukur
Wasub- Maha Suci Allah pagi -Yakini sifat kamal
haanallahi dan sore hari (kapan hanya milik Allah
bukrotan wa- saja) - Sadari kekurangan
ashilaa

Innii wajjaahtu Sungguh aku -Bacakan ikrar ini


wajhiya lilladzii hadapkan wajah dengan jujur.
fatharassamaaw (hati) ku pada yang -Instropeksi hati
aati wal-ardla menciptakan langit menghadap Allah atau
haniifan dan bumi dengan menghadap cita,
musliman sikap hanif dan harapan dan kesibukan
wamaa anaa patuh, dan aku tidak kita.
minal termasuk orang-
musyrikiina orang musyrik
Inna shalaatii wanusukii Sungguh bahwa -Bagun sikap ikhlas
wamahyaayaa shalatku, dalam kehidupan.
wamamaatii lillahii robbil ibadahku, hidup - Kuatkan tekad
aalamiina. Laa dan matiku untuk untuk patuh pada
syariikalahu wabizaalika Allah Robbil syariat.
umirtu wa anaa minal Alamin yang tiada - Jauhi syirik besar
muslimin sekutu baginya. maupun kecil (riya’)
3. Fatihah
Auudzubillaahi Aku berlindung - Waspadai godaan
minassyaithanirrajiim pada Allah dari syaitan
syetan yang Tinggalkan
terkutuk kesenangan
syaitan
bissmillahirrahm Dengan menyebut -Niatkan tabarruk.
aanirrahiim nama Allah yang -Sadari bahwa segala
Maha Pengasih sesuatu itu dengan izin
Maha Penyayang dan atau pertolongan
Allah.
Alhamdu lillahi Segala puji bagi -Ingat nikmat dan
rabbil ‘aalamiin Allah Rabb seluruh anugerah Allah.
alam -Tingkatkan syukur.

Arrahmanirahiim Yang Maha -Sadari betapa luas


Pengasih lagi Maha rahmat Allah
Penyayang -Bangun optimis dalam
hidup.
Maaliki Yang merajai hari -Sadari kebesaran
yaumiddiin pembalasan Allah.
-Wujudkan khauf akan
hadapi hisab dan
balasan di akhirat.
Iyyaaka na’budu Hanya pada-Mu aku -Perbahurui sikap
waiyya ka beribadah dan hanya ikhlas.
nasta’iin pada-Mu aku mohon -Sadari kelemahan diri.
pertolongan -Mintalah pertolongan
pada Allah.

Ihdinash Tunjukkan kami jalan Berdoalah Minta


shiraathal yang lurus hidayah taufiqnya
mustaqiim untuk meraih sirath al
– mustaqim

Shiraathal Jalan Mereka yang -Ingat derajat Nabi-


ladziina an ‘amta kamu beri nikmat nabi dan orang shalih.
‘alaihim qhairil tanpa dimurkai lagi -Allah kabulkan do’a.
maghdluubi tidak tersesat
‘alaihim waladl
dlaalliin
aamiin
4. Surat atau ayat .Baca yang sesuai
Al-Qur’an keadaan masing-
masing

5. Rukuk

Subhaana Maha suci Tuhanku - Ingat keagungan dan


Rabbiyal’a yang Agung dan kesempurnaan-Nya.
Dzhiimi dengan memujinya - Sadari kekurangan
Wabihamdihi diri.
- Bersikap tawadlu’.
6. I’tidal

Sami;allaahu Allah mendengarkan


Liman Hamidah orang yang memuji-
Nya

Rabbanaa Wahai Tuhan kami, - Perbanyak syukur


Lakal Hamdu bagimu segala puji
Mil sepenuh langit dan
Ussamaawaati bumi, dan sepenuh apa
Wa mil-Ul Ardli yang engkau
Wamil-U Maa kehendaki.
Syi’ta Min
Syai’in Ba’du
7. Sujud

Subhaana Maha suci Tuhanku Perkuat tawadlu’ dan


Rabbiyal A’laa yang Maha Luhur, khusyu’
Wabihamdihi dan dengan
memuji-Nya
8. Duduk diantara
dua suhud

Rabbighfirlii Wahai Rabbku, Berdoalah pada Allah


ampuni aku dengan hati tadlarru’
Warhamni Sayangi aku Mantapkan hati
dalam berdo’a

Wajburni Lengkapilah
kekuranganku

Warfa’nii Angkat (derajat) ku

Warzuqnii Beri rizki aku


Wahdinii Tunjukkan aku

Wa’aafinii Beri aku


keselamatan
Wa’fuannii Hapus dosa dariku
9. Tahiyyat /
Tasyahud
Attahiyaatul Segala Allahlah pemilik sejati
Mubaarakaatus keselamatan,
h Shalawaatuth keberkahan doa-
Thyyibaatu doa dan amal baik
Lillah itu milik Allah

Assalamu Semoga -Hadirkan dalam hati


‘Alaika keselamatan kepribadian Rosulullah sifat
Ayyuhan bagimu wahai Nabi, dan akhlaknya.
Nabiyyu demikian pula kasih -Kuatkan semangat
Warahmatullaa dan berkah Allah meneladaninya.
hi Wabaraatuh.
Assalamu’alainaa Wa’alaa Keselamatan - Komitmen untuk
‘Ibaadillahish Shaalihiin. untuk kami kedamaian bagi
dan hamba- sesama.
Asy-hadu Al laa Illaha Illallaah, hamba Allah
Wa-asyhaduanna Muhammadar yang shalih -Perbaharui
Rasuulullaah. syahadatain
- Kokohkan tauhid
Allahumma Shalli ‘Alaa Sayyidinaa - Istiqamah dalam
Muhammad Wa ‘Alaa Aali Islam dan ikuti
Sayyidinaa Muhammad Kama petunjuk Rosulullah
Shallaita ‘Alaa Sayyidinaa Ibrahiim
Wa ‘Alaa Aali Sayyidinaa Ibraahim
- Bershalawat pada
Wabaarik ‘Alaa Sayyidina
Rosul menghadirkan
Muhammad Wa ‘Alla Aali
rahmat
Sayyidinaa Muhammad.
- Harapkan syafaat
Kamaa Baarakta ‘Alaa Sayyidina
Rosul
Ibrahim Wa ‘Alaa Aali Sayyidina
Ibrahim fil ‘aalamiina Innaka
Hamiidum Majiid.
10. Doa Qunut Ya Allah berikanlah aku Mintalah petunjuk,
petunjuk bersama keselamatan, cinta
Allahummah Dinii Fiiman Hadait” orang-orang yang Allah dan
Engkau beri petunjuk keberkahan serta
dilindungi dari
buruknya . Qadla

Wa-’aafinii fiman ‘aafait Sehatkanlah aku


sersama orang-orang
yang engaku beri
kesehatan
Watawallanii fiiman tawallait.
Wabaariklii fiima A’thait.
Waqinii birahmatika syarra mma
qadlait.
Fa-innaka taqdlii walaa yuqdlaa
“alaik
Walaa ya’izzu man ‘aadait
Tabaarakta rabbana wata ‘aalait.
Falakal hamdu ‘alaamaa qadlait
Astaghfirukaa wa-atuubu ilaik.
Washallallaahu ‘alaa sayyidinaa
Muhammadin nabyyil ummiyyil
wa-’alaa aalihi washahbihi
wasallam.
11. Salam Keselamatan bagi Komitmen pada
Assalamualaikum kamu, demikian kedamaian dan kasih
warahmatullahi pula rahmat dan sayang pada sesama
wabarakaatuh. berkah Allah

Anda mungkin juga menyukai