Anda di halaman 1dari 9

Rancangan Aktualisasi

Latsar CPNS Golongan III Angkatan CIV


Mahkamah Agung RI 2019

OPTIMALISASI PENGENALAN SISTEM


E-COURT MELALUI MEDIA ELEKTRONIK
DI PENGADILAN TATA USAHA NEGARA JAMBI

Cici Amelia Sari, S.Psi.


Nip. 19931207 201903 2 010
NDH. 04

Coach : Dr. Drs. H. Mudasir, M.Si.


Mentor : Darmawi, S.H.

Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia


Daerah Sumatera Selatan
Skor USG
No. Isu Total Ranking
U S G Skor
1. Kurang efektifnya pengelolaan surat
masuk dan surat keluar secara
manual. 4 4 3 11 3

2. Kurang efektifnya pendistribusian


alat tulis kantor. 4 3 3 10 4

3. Masih sedikitnya perkara yang


didaftarkan secara e-Court. 5 4 5 14 1

4. Belum adanya pojok e-Court pada


loby Pengadilan 4 4 4 12 2

Core Issue :
Masih Sedikitnya Perkara yang Didaftarkan
Secara e-Court
Matrik Rancangan
1. Pembuatan Akun Media Sosial 2. Pembuatan Gambar tentang 3. Pembuatan Video Tutorial 4. Mensosialisasikan akun medsos
PTUN Jambi (Instagram, Tata Cara dan Alur Pendaftaran Pendaftaran Perkara Secara PTUN Jambi kepada para pihak
Facebook & Whatsapp secara e-Court e-Court yang datang ke PTUN Jambi,
advokat, & masyarakat
Tahapan Kegiatan & Output Tahapan Kegiatan & Output Tahapan Kegiatan & Output
a. Koordinasi dan izin kepada ketua a. Mencari tahu dan mempelajari a. Merancang konsep dan alur Tahapan Kegiatan & Output
untuk membuat akun medsos administrasi perkara secara e- video. (Catatan dan Foto) a. Mermperkenalkan dan mengajak
PTUN Jambi. (Surat Izin) Court dari petugas dan Panitera. b. Bimbingan dengan mentor para pihak yang datang ke PTUN
b. Mendiskusikan bersama mentor (Foto) mengenai rancangan yang telah Jambi, advokat & masyarakat
mengenai informasi apa saja b. Membuat konsep rancangan dibuat. (Foto) untuk melihat dan mem-follow
yang dapat di publish pada akun design tata cara dan alur c. Melakukan perekaman video. akun medsos (instagram,
medsos PTUN Jambi. (Catatan & pendaftaran perkara secara e- (Foto) facebook, dan whatsapp) PTUN
Foto) Court. (Catatan & Foto) Jambi. (Foto)
d. Mengedit video. (Foto)
c. Membuat akun media sosial c. Bimbingan dengan mentor b. Mengarahkan dan menjelaskan
e. Bimbingan dengan mentor kepada para pihak berperkara,
PTUN Jambi (Instagram, tentang tancangan yang telah mengenai hasil video yang telah
Facebook & Whatsapp). dibuat. (Foto) advokat dan masyarakat untuk
dibuat. (Foto) melihat tata cara & menonton
(Screenshoot ) d. Membuat gambar dari rancangan f. Mengupload video ke akun video titorial pendaftaran perkara
yang telah dibuat. (Hasil gambar) medsos (Instagram, Facebook & secara e-Court di medsos dan
e. Mengupload gambar ke akun Whatsapp) PTUN Jambi. website PTUN Jambi.
medsos PTUN Jambi. (Screenshoot)
(Screenshoot) c. Mencantumkan nama akun
g. Meminta izin kepada Kasubbag medsos PTUN Jambi pada
f. Meminta izin kepada Kasubbag PERTILAP untu dapat website dengan koordinasi
PERTILAP untu dapat mengupload video ke website terlebih dahulu kepada Kasubbag
mengupload gambar ke website PTUN Jambi. (Foto) PERTILAP .
PTUN Jambi. (Foto) h. Mengupload video ke website d. Mengarahkan dan mengajak para
g. Mengupload gambar tata cara PTUN Jambi. (Foto) pihak berperkara, advokat &
dan alur pendaftaran perkara i. Menayangkan video pada televisi masyarakat untuk mendaftarakn
secara e-Court di website PTUN yang berapa pada loby kantor. perkara secara e-Court.
Jambi. (Foto )
Jadwal Kegiatan
Jadwal Kegiatan / Minggu
No
Kegiatan 5
. 1 2 3 4

1. Pembuatan akun media sosial PTUN Jambi          


(instagram, facebook dan whatsapp) sebagai
media sarana penyebaran informasi mengenai e-
Court.

2. Pembuatan gambar tentang tata cara dan alur          


pendaftaran perkara secara e-Court.

3. Pembuatan video tutorial pendaftaran perkara          


secara e-Court.
4. Mensosialisasikan akun media sosial PTUN Jambi          
kepada para pihak yang mengajukan perkara di
PTUN Jambi, serta kepada advokat dan
masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai