Anda di halaman 1dari 20

1

PANDUAN TEKNIS PESERTA


PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB)

Pada kegiatan pengenalan kehidupan kampus bagi mahasiswa baru (PKKMB) terdapat
beberapa kegiatan yang harus dilakukan oleh mahasiswa yaitu
1. Mengikuti kegiatan pembukaan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru
(PKKMB) melalui channel youtube atau zoom metting.
2. Mengunggah bukti kehadiran dengan format pdf pada course PKKMB Universitas di
besmart (penjelasan lebih lanjut terdapat pada panduan B)
3. Mengerjakan tugas PKKMB Universitas yang terdiri dari
a. Tugas Tweetbon PKKMB Universitas (penjelasan lebih lanjut terdapat pada panduan
C)
b. Video Satyakarta Bersuara (penjelasan lebih lanjut terdapat pada panduan D)
c. Buku Kipas (penjelasan lebih lanjut terdapat pada panduan E)

A. Mengakses Course PKKMB di Besmart


1. Silahkan Saudara buka browser (google chrome/firefox/safari/vivialdi/internet explorer),
pada praktik kali ini kita menggunakan browser google chrome, kemudian ketikkan
alamat http://besmart.uny.ac.id/.

Gambar 1. Tampilan Menu Google Chrome


2. Setelah masuk pada halaman home, klik menu Log in di pojok kanan atas.

Gambar 2. Tampilan Home Besmart

1
3. Pada halaman log-In Besmart silahkan klik pilihan Login UNITY (Mahasiswa dan
Dosen).

Gambar 3. Halaman Login Besmart


4. Klik Login menggunakan email UNY dan password SSO.

Email UNY

Password SSO

Gambar 4. Halaman SSO UNY

5. Untuk masuk pada course Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru
(PKKMB)2020 silahkan klik my latest courses > kemudian pilih > PKKMB -
Universitas seperti pada gambar berikut ini.

Gambar 5. Tampilan Halaman User Besmart

2
6. Klik pada topik Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB)
untuk melihat tampilan materi secara penuh.

Gambar 6. Tampilan Halaman Course PKKMB 2020

7. Tampilan menu Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB)


seperti pada gambar di bawah ini

Gambar 7. Tampilan Topik PKKMB 2020

3
B. Mengunggah Presensi Pembukaan PKKMB Universitas 2020
1. Silahkan Saudara log in pada course PKKMB – Universitas seperti pada langkah point A
di atas.
2. Saudara wajib mengikuti kegiatan pembukaan PKKMB – Universitas 2020 yang
diselenggarakan secara online melalui youtube atau zoom metting. Pada saat acara
berlangsung silahkan Saudara melakukan tangkapan layer (screenshoot) yang
menunjukkan kehadiran mengikuti acara tersebut. Hasil tangkapan layer tersebut
kemudian dirubah dalam bentuk pdf kemudian diunggah pada halaman Presensi kegiatan
Pembukaan PKKMB UNY 2020.

Gambar 8. Tampilan Halaman Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB 2020

3. Klik Presensi kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020 untuk mengunggah bukti
kehadiran Saudara. Pada halaman tugas Presensi kegiatan Pembukaan PKKMB UNY
2020 terdapat beberapa informasi yaitu submission status (status pengumpulan), Grading
status (status penilaian), Due date (batas waktu pengumpulan), time remaining (durasi
waktu tugas). Klik Add Submission untuk mengumpulkan tugas

Gambar 9. Halaman Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

4
4. Pada halaman unggahan terdapat keterangan syarat jenis tugas yang diterima yaitu pdf
(portable document format). Untuk mengunggah tugas klik tombol panah biru.

Gambar 10. Halaman Unggahan Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

5. Pada unggahan silahkan pilih menu choose File, cari file tangkapan layar yang telah
dikonversi menjadi pdf pada perangkat Saudara kemudian pilih dan klik upload this file.

Gambar 11. Proses Unggah Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

5
6. Klik save changes untuk menyimpan Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB
UNY 2020

Gambar 12. Proses Akhir Unggah Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

7. Saudara telah selesai mengunggah Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY
2020.

Gambar 13. Tampilan Akhir Halaman Tugas Setelah Proses Unggah Bukti Presensi Kegiatan
Pembukaan PKKMB UNY 2020

6
C. Mengunggah Tugas Twibbon PKKMB Universitas
1. Silahkan Saudara log in pada course PKKMB – Universitas seperti pada langkah point A
di atas.
2. Untuk mengerjakan tugas Tweetbon PKKM Universitas terlebih dahulu Saudara harus
menunggah Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020 dan menonton
video sambutan dari Ketua PKKMB Universitas Tahun 2020. Apabila kedua kegiatan
tersebut belum selesai dilakukan Saudara tidak akan dapat mengerjakan tugas nomor 1
sampai dengan nomor 3.

Gambar 14. Tampilan Halaman Tugas PKKMB

3. Sebagai indikator kedua kegiatan tersebut telah dilakukan terdapat tanda centang pada
kotak disebelah masing-masing konten tersebut. Seperti pada contoh di bawah ini

Gambar 15. Tampilan Halaman Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

4. Untuk mengerjakan tugas pertama yaitu Tugas Twibbon PKKM Universitas silahkan klik
pada menu 1. Tugas Twibbon PKKMB Universitas pada halaman Tugas.

Gambar 16. Tampilan Halaman Tugas

7
5. Pada halaman tugas Twibbon PKKMB Universitas terdapat beberapa informasi yaitu
submission status (status pengumpulan), Grading status (status penilaian), Due date (batas
waktu pengumpulan), time remaining (durasi waktu tugas). Untuk penjelasan lebih rinci
terkait tugas silahkan Saudara mengunduh Tutorial Tugas Twibbon PKKMB UNY
2020. Apabila sudah menyelesaikan tugas yang harus dikerjakan silahkan klik Add
submission untuk menuliskan link tautan tugas tersebut.

Gambar 17. Tampilan Halaman Tugas Twibbon PKKMB Universitas

6. Pada kolom online teks silahkan Saudara mengisikan dengan halaman tautan instagram,
klik save changes untuk menyimpan link tugas.

Gambar 18. Tampilan Unggah Tautan Tugas Twibbon PKKMB Universitas

8
8. Saudara telah selesai mengunggah tugas Twibbon PKKMB Universitas.

Gambar 19. Tampilan Akhir Halaman Tugas Twibbon PKKMB Universitas

9
D. Mengunggah Tugas Video Satyakarta Bersuara
1. Silahkan Saudara log in pada course PKKMB – Universitas seperti pada langkah point A
di atas.
2. Untuk mengerjakan tugas Video Satyakarta Bersuara terlebih dahulu Saudara harus
menunggah Bukti Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020 dan menonton
video sambutan dari Ketua PKKMB Universitas Tahun 2020. Apabila kedua kegiatan
tersebut belum selesai dilakukan Saudara tidak akan dapat mengerjakan tugas nomor 1
sampai dengan nomor 3.

Gambar 20. Tampilan Halaman Tugas PKKMB

3. Sebagai indikator kedua kegiatan tersebut telah dilakukan terdapat tanda centang pada
kotak disebelah masing-masing konten tersebut. Seperti pada contoh di bawah ini

Gambar 21. Tampilan Halaman Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

4. Untuk mengerjakan tugas kedua yaitu video Satyakarta Bersuara silahkan klik pada menu
2. Video Satyakarta Bersuara pada halaman Tugas.

Gambar 22. Tampilan Halaman Tugas

10
5. Pada halaman tugas Video Satyakarta Bersuara terdapat beberapa informasi yaitu
submission status (status pengumpulan), Grading status (status penilaian), Due date (batas
waktu pengumpulan), time remaining (durasi waktu tugasUntuk penjelasan lebih rinci
terkait tugas silahkan Saudara mengunduh Tutorial Satyakarta Bersuara PKKMB UNY
2020 serta dapat melihat contoh video yang telah dilampirkan pada halaman ini. Apabila
sudah mengunggah video tugas pada google drive silahkan klik Add submission untuk
menuliskan link tautan tugas tersebut.

Gambar 23. Tampilan Halaman Tugas Video Satyakarta Bersuara

6. Pada kolom online teks silahkan Saudara mengisikan dengan halaman tautan video yang
telah diunggah pada google drive, klik save changes untuk menyimpan link tugas.

Gambar 24. Tampilan Unggah Tautan Tugas Video Satyakarta Bersuara

11
9. Saudara telah selesai mengunggah tugas Video Satyakarta Bersuara.

Gambar 25. Tampilan Akhir Halaman Tugas Video Statyakarta Bersuara

12
E. Mengunggah Tugas Buku Kipas
1. Silahkan Saudara log in pada course PKKMB – Universitas seperti pada langkah point A
di atas.
2. Untuk mengerjakan tugas Buku Kipas terlebih dahulu Saudara harus menunggah Bukti
Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020 dan menonton video sambutan
dari Ketua PKKMB Universitas Tahun 2020. Apabila kedua kegiatan tersebut belum
selesai dilakukan Saudara tidak akan dapat mengerjakan tugas nomor 1 sampai dengan
nomor 3.

Gambar 26. Tampilan Halaman Tugas PKKMB

3. Sebagai indikator kedua kegiatan tersebut telah dilakukan terdapat tanda centang pada
kotak disebelah masing-masing konten tersebut. Seperti pada contoh di bawah ini

Gambar 22. Tampilan Halaman Presensi Kegiatan Pembukaan PKKMB UNY 2020

4. Untuk mengerjakan tugas pertama yaitu Tugas Twibbon PKKM Universitas silahkan klik
pada menu 2. Video Satyakarta Bersuara pada halaman Tugas.

Gambar 27. Tampilan Halaman Tugas

13
5. Pada halaman tugas Buku Kipas terdapat beberapa informasi yaitu submission status
(status pengumpulan), Grading status (status penilaian), Due date (batas waktu
pengumpulan), time remaining (durasi waktu tugas). Untuk penjelasan lebih rinci terkait
tugas silahkan Saudara mengunduh Kitab Pemuda Satyakarta PKKMB UNY 2020 dan
tutorial Penugasan KIPAS PKKMB UNY 2020. Apabila selesai mengerjakan tugas
yang harus dikerjakan silahkan klik Add submission untuk mengirimkan link tautan tugas.

Gambar 28. Tampilan Halaman Tugas Buku Kipas

6. Pada kolom online teks silahkan Saudara mengisikan dengan halaman tautan tugas yang
telah diunggah pada google drive, klik save changes untuk menyimpan link tugas.

Gambar 29. Tampilan Unggah Tautan Tugas Twibbon PKKMB Universitas

14
7. Saudara telah selesai mengunggah tugas Buku Kipas.

Gambar 30. Tampilan Akhir Halaman Tugas Buku Kipas

15
PANDUAN KEGIATAN DISPLAY ORGANISASI KEMAHASISWAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Pada kegiatan Display Organisasi Kemahasiswaan terdapat beberapa kegiatan yang harus
dilakukan oleh mahasiswa yaitu
1. Mahasiswa wajib menonton profil organisasi kemahasiswaan bidang penalaran, seni,
olahraga, kesejahteraan dan minat khusus
2. Panitia akan mengecek aktivitas Saudara pada kegiatan display ormawa.
3. Pada bagian akhir setiap Display ormawa akan terdapat halaman voting untuk menentukan
profil ormawa terbaik berdasarkan masing-masing bidangnya. Sehingga Saudara akan
memberikan pilihan pada setiap profil organisasi kemahasiswaan bidang penalaran, seni,
olahraga serta kesejahteraan dan minat khusus
4. Vote tidak bisa dilakukan apabila Saudara belum menonton profil masing-masing ormawa
pada setiap bidangnya.

A. Mengikuti Kegiatan Display Organisasi Kemahasiswaan


1. Silahkan Saudara log in pada course PKKMB – Universitas seperti pada langkah point 1A
di atas.
2. Berikut ini tampilan display Organisasi Kemahasiswaan. Kegiatan display ormawa terdiri
dari 4 topik yaitu bidang penalaran, seni, olahraga, kesejahteraan dan minat khusus. Pada
panduan ini kita akan mencontohkan ormawa bidang penalaran saja. Klik pada ormawa
bidang penalaran untuk membuka daftar ormawa bidang penalaran.

Gambar 30. Tampilan Laman Display Ormawa

16
3. Setelah Saudara membuka daftar ormawa dalam bidang penalaran terdapat beberapa
informasi yaitu daftar ormawa bidang penalaran, deskripsi singkat ormawa bidang
penalaran, profil ormawa bidang penalaran (wajib ditonton), narahubung/halaman
web/form pendaftaran ormawa. Contohnya pada ormawa nomor 1 yaitu UKM Penelitian
terdapat deskripsi singkat, profil UKM Penelitian berupa video serta narahubung. Saudara
wajib menonton profil UKM Penelitian, setelah selesai menonton maka kotak tanda selesai
aktivitas akan tercentang secara otomatis. Untuk dapat melakukan voting Saudara harus
menyelesaikan menonton seluruh ormawa pada bidang penalaran.

Gambar 31. Tampilan Halaman Display Ormawa Bidang Penalaran

4. Setelah menonton profil semua ormawa bidang penalaran Saudara dapat memberikan vote
untuk menentukan profil ormawa mana yang terbaik pada akhir halaman ormawa bidang
penalaran

17
B. Memberikan Vote Pada Kegiatan Display Organisasi Kemahasiswaan
1. Silahkan Saudara log in pada course PKKMB – Universitas seperti pada langkah point 1A
di atas.
2. Saudara langsung membuka ormawa bidang penalaran, pada bagian akhir terdapat laman
vote.

Gambar 32. Tampilan Halaman Display Ormawa

3. Berikut tampilan halaman survei profil UKM Bidang Penalaran, pada halaman tersebut
telah diatur sebelum Saudara menonton semua profil UKM Bidang Penalaran. Klik Pada
Survei Profil UKM Bidang Penalaran Terbaik

Gambar 33. Halaman Survei Profil UKM Bidang Penalaran Terbaik

4. Berikut tampilan halaman survei profil UKM Bidang Penalaran, pada halaman tersebut
telah diatur sebelum Saudara menonton semua profil UKM Bidang Penalaran.

18
Gambar 34. Tampilan Halaman Survei
5. Silahkan Saudara memilih satu profil UKM bidang penalaran terbaik. Saudara hanya dapat
memilih satu profil saja. Setelah yakin dengan pilihan Saudara silahkan klik submit your
answer.

Gambar 35. Tampilan Halaman Survei

6. Untuk melakukan vote ormawa bidang lainnya silahkan mulai dari langkah A1. Terima
kasih.

19

Anda mungkin juga menyukai