Anda di halaman 1dari 31

Produk Kreatif dan Kewirausahaan

Kelas XI
Semester 1

Petal Diagram Template


PENGAMPU PKKWU

FARIZ EDWINANTO

RINI EKO YULIANTI

INDRIA NURNGAENI after

E-Commerce Marketing Plan 2


DAFTAR ISI
SEMESTER 1 SEMESTER 2
• BAB I KEWIRAUSAHAAN (SIKAP DAN • BAB VI PROSES KERJA PEMBUATAN
PROTOTIPE PRODUK
PERILAKU WIRAUSAHA)
• BAB VII BIAYA PRODUKSI
• BAB II PELUANG USAHA
• BAB VIII PENGUJIAN KESESUAIAN FUNGSI
• BAB III HAK KEKAYAAN PROTOTIPE PRODUK
INTELEKTUAL
• BAB IV DESAIN DAN KEMASAN PRODUK • BAB IX PRODUKSI MASSAL

• BAB X INDIKATOR KEBERHASILAN TAHAPAN


• BAB V GAMBAR KERJA PRODUK PRODUKSI MASSAL

E-Commerce Marketing Plan 3


PRODUK/BARANG/JASA

E-Commerce Marketing Plan 4


VIDEO TUTORIAL

UDEMY.COM

E-Commerce Marketing Plan 5


VIDEO TUTORIAL

UDEMY.COM

E-Commerce Marketing Plan 6


VIDEO TUTORIAL

UDEMY.COM

E-Commerce Marketing Plan 7


VIDEO TUTORIAL

AGUNACOURSE.COM

E-Commerce Marketing Plan 8


VIDEO TUTORIAL

BUILDWITHANGGA.COM

E-Commerce Marketing Plan 9


01 02
Wirausaha Sikap & Perilaku
Memahami tentang Memahami sikap dan
wirausaha dan perilaku wirausaha
kewirausahaan

Keterampilan Keterampilan
Menjelaskan Presentasi
Menjelaskan sikap dan Mepresentasikan sikap
perilaku wirausahawan dan perilaku
wirausahawan

03 04
REALITA

Sudah saatnya generasi muda memiliki pola pikir dan cita-cita menjadi seorang wirausaha. Impian
menjadi karyawan atau pegawai setelah lulus sekolah jangan sampai dijadikan tujuan satu-satuya.
Banyaknya pengangguran di negeri ini utamanya di dominasi oleh lulusan sekolah menengah
kejuruan atau SMK. Kenyataan tersebut hendaknya bisa menyadarkan para generasi muda. Para
lulusan setiap tahun bertambah, sementara ketersediaan lapangan pekerjaan tidak sebanding
dengan banyaknya pencari kerja.

Kesadaran itu harus dibangun dan dimiliki oleh para generasi muda saat ini. Dengan menjadi
seorang wirausaha akan memberikan banyak manfaat bagi kemajuan negeri ini. Peran wirausaha
penting dalam menciptakan lapangan pekerjaan bagi dirinya dan orang lain di lingkungan sekitar.
Demikian juga, ia akan ikut serta membantu pemerintah dalam mengentaskan kemiskinan dan
meningkatkan kemakmuran di negara kita. Bangsa ini membutuhkan generasi-generasi yang
terampil, kreatif dan inovatif.
WIRAUSAHA

Etimologi kata wirausaha adalah berasal dari kata “wira” dan “usaha”. “Wira” berarti pejuang,
pahlawan, manusia unggul, teladan, berbudi luhur, gagah berani dan berwatak agung. Kata
“wira” juga digunakan dalam kata “perwira”. Sedangkan “usaha” berarti “perbuatan untuk
mencapai sebuah tujuan”. Jadi, secara etimologis/harfiah, wirausaha adalah pejuang atau
pahlawan yang melakukan perbuatan untuk mencapai sebuah tujuan.
KARAKTER WIRAUSAHA

Wirausahawan adalah orang yang menjalankan usaha atau perusahaan dengan


kemungkinan menanggung resiko seperti kerugian. Oleh sebab itu seorang wirausaha
harus memiliki kesiapan mental, baik pada saat menghadapi keadaan yang merugikan
maupun saat ia mendapatkan untung besar.

Petal Diagram Template 1


3
KARAKTER WIRAUSAHA

1. Kreatif
Kemampuan seseorang untuk menggunakan sumber daya yang dimiliki untuk
menghasilkan pola pikir dan tindakan yang berbeda.

Petal Diagram Template 1


4
KARAKTER WIRAUSAHA

2. Inovatif
Proses menghasilkan sesuatu gagasan atau penemuan baru yang dapat diterima atau dijual
ke masyarakat. Terkadang inovasi itu berupa ide yang sederhana dan sepele, asal
merupakan sesuatu yang atau sesuatu yang lebih baik dari yang sudah ada.

Petal Diagram Template 1


5
KARAKTER WIRAUSAHA

3. Berani
Seorang wirausaha harus memiliki sifat berani dalam mengambil keputusan dan juga berani
dalam mengambil resiko tentunya dengan perhitungan yang cermat.

Petal Diagram Template 1


6
KARAKTER WIRAUSAHA

4. Kepemimpinan
Karakter kepemimpinan berarti seorang wirausaha harus bisa mengelola dan mengatur
bisnisnya dalam mencapai tujuan.

Petal Diagram Template 1


7
KARAKTER WIRAUSAHA

5. Berkomunikasi
Seorang wirausaha harus mampu menyampaikan gagasan dan pesan baik secara internal
(kepada karyawan) maupun secara eksternal kepada mitra usaha.

Petal Diagram Template 1


8
KARAKTER WIRAUSAHA

6. Kerjasama
Kemampuan untuk menjalin hubungan baik dengan beberapa pihak dalam menjalankan
usahanya. Itu artinya ia harus mampu bergandengan tangan untuk melangkah bersama-
sama.

Petal Diagram Template 1


9
KARAKTER WIRAUSAHA

7. Mandiri
Seorang wirausaha adalah pribadi yang mandiri, tidak menggantungkan masa depannya
pada orang lain.

Petal Diagram Template 2


0
KARAKTER WIRAUSAHA

8. Percaya diri
Percaya pada kemampuan diri itu sangat penting. Rasa percaya diri ini yang menyebabkan
ia mantap dalam melangkah dan mewujudakan impiannya.

Petal Diagram Template 2


1
KARAKTER WIRAUSAHA

9. Jujur
Jujur merupakan akar dari semua karakter. Seberapa hebat kemampuan yang dimiliki oleh
seseorang, bila tidak memiliki kejujuran, maka semua akan sirna, kepercayaan orang lain
terhadap diri kita akan hilang.

Petal Diagram Template 2


2
KARAKTER WIRAUSAHA

10. Pantang menyerah


Karakter pantang menyerah penting terutama saat menghadapi resiko kegagalan. Dalam
proses dinamika menjalankan usaha banyak lika liku yang dihadapi. Kegagalan satu ke
kegagalan berikutnya. Gagal dan bangkit lagi.

Petal Diagram Template 2


3
TUGAS

Carilah sosok wirausahawan yang menginspirasi kalian (dapat dicari di Internet)!


Kemudian buat tulisan tentang karakter wirausaha apa yang dimiliki dan bisa
diteladani!
CONTOH

Profil Singkat
Angga Risky Setiawan
Usia 24 Tahun
Founder buildwitihangga.com
Lulusan SMK
KARAKTER WIRAUSAHA YANG DIMILIKI

Kreatif
Memulai membangun image diri dari channel youtube Angga Risky, untuk membagikan video
tutorial berkaitan dengan Web Design dan Development.
KARAKTER WIRAUSAHA YANG DIMILIKI

Dari Channel Youtubenya, Angga mendapatkan tawaran untuk bekerja dengan perusahaan asing di
berbagai negara misal China dan Malaysia, karena perusahaan tersebut melihat Angga punya
kompetensi dalam bidang Web Design & Development
KARAKTER WIRAUSAHA YANG DIMILIKI

Inovatif
Setelah cukup dikenal dengan image dirinya sebagai ahli
di bidang Web Design & Development, Angga
membangun perusahaannya sendiri dengan melihat
momentum dan kompetensinya untuk melangkah lebih
jauh lagi, Angga membuat Video Tutorialnya untuk
perusahaannya sendiri yaitu PT AMI (Angga Membangun
Indonesia). Perusahaannya ini mengikuti gaya usaha
Udemy, dimana menjual video tutorialnya sebagai
pendapatan perusahaanya. Perbedaannya penggunaan
Bahasa dalam video, Angga memfokuskan untuk
mengembangkan talenta digital di Indonesia, maka
Bahasa yang digunakan adalah Bahasa Indonesia, video
tutorial buatannya dapat diakses di buildwithangga.com
KARAKTER WIRAUSAHA YANG DIMILIKI

Berani
Angga berani dalam mengambil keputusan, karena tidak melanjutkan studi ke perguruan
tinggi, hanya mengandalkan Ijazah SMK. Dia berprinsip bahwa dunia IT tidak butuh Ijazah,
yang dibutuhkan adalah skill, hard skill dan soft skill. Dia juga berani dalam video tutorialnya
menggunakan Bahasa inggris dengan harapan dapat menjangkau ke berbagai penjuru dunia
terbukti keberaniannya ini menunjukkan hasil, sehingga dia dapat bekerja di negara semisal
China dan Malaysia
KARAKTER WIRAUSAHA YANG DIMILIKI

Kepemimpinan
Mampu Berkomunikasi
Kerjasama
Percaya Diri
Pantang Menyerah
THANK YOU

3
1

Anda mungkin juga menyukai