Anda di halaman 1dari 10

CYBERBULLYING &

BULLYING
BULLYING

SAY NO TO BULLY...!!!
Kita berbeda untuk saling peduli bukan untuk membully
KEKERASAN / BULLYING YAITU :

Perilaku agresif yang dilakukan berulang-ulang oleh seorang/ sekelompok

siswa yang memiliki kekuasaan, terhadap siswa/ siswi lain yang lebih lemah,

dengan tujuan menyakiti orang tersebut.


KEKERASAN
Cyber Bullying
BENTUK LAIN KEKERASAN NON FISIK :
Di Era Digital CYBER BULLYING

Merupakan tindakan yang dilakukan secara sadar untuk merugikan atau menyakiti

orang lain melalui penggunaan komputer (jejaring sosial dunia maya) ,telepon seluler

dan peralatan elektronik lainnya. Sameer Hinduja dan Justin W. Patchin dari

Cyberbullying Research Center


KEKERASAN
Cyber Bullying
Praktek Cyber bullying yang sering dilakukan
1. Mengirimkan email /sms berisi hinaan/ ancaman
2. Menyebarkan gosip yang tidak benar / menyenangkan lewat sms, email, komentar
di jejaring sosial (Path, Facebook, twitter)  HOAX
3. Pencuri Identitas Online (membuat profile palsu kemudian melakukan aktivitas
yang merusak nama baik seseorang)
4. Berbagi gambar pribadi tanpa ijin
5. Menggugah informasi atau video pribadi tanpa ijin
6. Membuat blog/Meme berisi keburukan terhadap seseorang
BULLYING
CARA MENGHADAPI SI TUKANG BULLY

BERANI MEMBELA DIRI SENDIRI

LAWAN BALIK  bukan balas dendam, tapi menyadarkan perlakuannya itu tidak baik 

UNGKAPKAN PERASAAN KAMU SEBENARNYA  Tanya kenapa selalu membully 

JANGAN IKUTAN TERTAWA


CURHAT KE ORANGTUA / TEMAN BAIKMU / PEMBIMBING / GURU
SEDANGKAN DI DUNIA
MAYA KITA HARUS
BELAJAR UNTUK
MENJAGA PRIVASI KITA..
DENGAN CARA :
1. Mencari tahu kasus-kasus kriminal yang terjadi
akibat dipicu “teman” Facebook/ Path/Instagram.
Cukup googling saja.
2. Tidak mudah percaya ke “teman” di dunia maya.
3. Berhati-hati dalam berbagi apapun ke internet,
apalagi yang sifatnya personal (nomor telepon
rumah, ponsel, alamat rumah, sekolah, nomor
rekening)
4. Dengan berbagi foto pribadi, terutama pose vulgar,
akan merugikan kita di kemudian hari.
5. Mengetahui berbahayanya menemui “teman” dunia
maya di dunia nyata.
6. Komunikasi yang baik, terbuka, antara anak dengan
orang tua.
7. Jangan ikut berpartisipasi  cyberbullying massal
terjadi saat sebuah akun dicerca ramai-ramai
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai