Anda di halaman 1dari 6

FISIKA

VEKTOR
.
VEKTOR
1. Tandai tempat awal anda berdiri dengan kapur dan tulis sebagai “start”. Berjalanlah 5 langkah ke arah
utara. Lalu tandai dg kapur lagi, kemudian hitung besar jarak anda berjalan daan gambarlah sebagai
vector A. Lalu berjalanlah 9 langkah ke arah barat, tandai dg kapur dan tulis sebagai “finish”, kemudian
hitung besar jarak anda berjalan dan gambarlah sebagai vector B. Ukur perpindahan total anda berjalan,
yakni garis lurus dari “start” ke “finish” dan tulis sebagai rsultan vector R. Gambarlah vector A, B dan
perpindahan tersebut di kolom berikut!

Panjang/besar vector A = 218 cm


Panjang/besar vector B = 385 cm
Panjang/besar vector C = 520 cm
finish 385 cm B

218 CM
520 A
CM R
start
2. Tandai tempat awal anda berdiri dengan kapur dan tulis sebagai “start”. Berjalanlah
4 langkah ke arah tenggara, lalu tandai dengan kapur lagi, kemudian hitung besar
jarak anda berjalan dan gambarlah sebagai vector P. lalu berjalanlah 3 langkah ke
arah barat, tandai dengan kapur dan tulis sebagai “finish” kemudian hitung besar
jarak anda berjalan dan gambarlah sebagai vector Q. Ukur perpindahan total anda
berjalan, yakni garis lurus dari “start” ke “finish” dan tulis sebagai resultan vector R.
Gambarlah vector P,Q dan perpindahan tersebut dikolom berikut!
start
Panjang/besar vector P = 175 cm
Panjang/besar vector Q = 130 cm
Panjang/besar vector R = 125 cm 125 cm 175 cm
R P

130 cm
Q
3. Jika anda lihat, kedua praktikum di atas menggunakan metoda
segitiga. Gambarkanlah kembali kedua praktikum di atas dan tentukan
resultan vektornya menggunakan metode jajar genjang.

A
R R P

Inicio Fondos Avatar Planificador Tareas


Nama Kelompok:
1. INTAN NOVIA WARDANI (16)
2. NABILA SILVI SYARIFAH (22)
3. SYAILA NIHAYA PUTRI (31)
4. ZARA NURUL HIDAYATI (35)
5. ZARLA SHAFA SALSABILAH (36)
Sekian Dari Kami Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai