Anda di halaman 1dari 15

PENGGUNAAN TURUNAN

MAKSIMUM DAN MINIMUM LOKAL


 MAKSIMUM DAN MINIMUM LOKAL

Nilai maksimum Global merupakan


nilai fungsi terbesar yang dicapai pada
keseluruhan himpunan “S”.
Nilai maksimum global = Nilai maksimum absolut
Nilai maksimum lokal = Nilai maksimum relatif
KEBERADAAN NILAI-NILAI EKSTRIM LOKAL
Titik kritis (titik ujung, titik stasioner, titik singular) merupakan calon untuk
kemungkinan terjadinya ekstrim lokal
• Uji Turunan Pertama untuk Ekstrim Lokal

Andaikan f kontinu pada selang buka ( a , b ) yang memuat titik c :


1. Jika untuk semua x dalam ( a,c ) dan
untuk semua x dalam ( c,b ), maka f (c) adalah nilai maksimum lokal f .
2. Jika untuk semua x dalam ( a,c ) dan
untuk semua x dalam ( c,b ), maka f (c) adalah nilai minimum lokal f .
3. Jika bertanda sama pada kedua pihak c, maka f (c)
bukan nilai ekstrim lokal f .
 PERMASALAHAN PRAKTIS (MAKS-MIN)
1. Sebuah surat edaran memuat 50 cm persegi bahan cetakan. Jalur bebas cetak
diatas dan dibawah selebar 4 cm dan disamping kiri dan kanan selebar 2 cm.
Berapa ukuran surat edaran tersebut yang memerlukan sesedikit mungkin.
Penyelesaian :
A = x.y (meminimumkan A )
Ukuran bahan cetakan : ( x-4) dan (y – 8)
Luas bahan cetakan 50 cm2 (ada 2 peubah)
Kita ingin meminimumkan A maka:

maka :
A (luas) mencapai nilai minimumnya di x=9 dan y=18

2. Cari ukuran tabung lingkaran tegak yang volumenya sebesar mungkin yang
dapat diletakkan di dalam sebuah kerucut lingkaran tegak. (dimana a dan b
merupakan konstanta)
Penyelesaian :
a = tinggi kerucut h = tinggi tabung
b = jari-jari kerucut r = jari-jari tabung
V = Volume
Dit: Ukuran tabung dengan V maksimum ( r dan h )
Dari segitiga sebangun didapat persamaan:

Dari rumusan diatas maka


=0

Jadi ukuran tabung adalah : dan


TERAPAN EKONOMI

Apabila kita menjual suatu barang maka kita akan mengenal istilah:
Harga → p (x) →dimana harga tergantung pada x satuan
Pendapatan total →R (x)
banyaknya satuan kali harga
Biaya total C (x) terdiri dari:
 Biaya tetap
 Biaya tidak tetap (tergantung pada banyaknya produksi).
Total laba/keuntungan P (x)
 MARJINAL
Misalkan suatu perusahaan telah mengetahui fungsi biaya
C (x) untuk produksi 2000 satuan. Apabila perusahaan
tersebut ingin menetapkan biaya tambahan tiap
satuan apabila perusahaan itu akan memperbesar sedikit ( pada saat x=1 )
maka kita dapatkan :

maka : pada saat x= 2000

inilah yang disebut biaya marjinal


Maka kita akan mengenal istilah :
 Harga marjinal
 Pendapatan marjinal
 Laba marjinal

Contoh:
1. Andaikan rupiah. Dapatkan biaya rata-rata tiap
satuan dan biaya marjinal dan hitung kedua biaya tersebut bilamana x= 1000.
Penyelesaian:
Biaya rata-rata
tiap satuan
Biaya marjinal
Pada saat x= 1000 maka:
Biaya rata-rata =11,25 rupiah
Biaya marjinal = 3,38 rupiah

2. Dalam memproduksi dan menjual x satuan komoditi tertentu, fungsi harga dan
biaya( dalam ribuan rupiah) diberikan oleh:

Dapatkan pendapatan marjinal, biaya marjinal dan laba marjinal. Tentukan


tingkat produksi yang akan menghasilkan keuntungan total maksimum.
Penyelesaian :

maka didapat:
Pendapatan marjinal =5,00 -0,004x
Biaya marjinal =1,10
Keuntungan maksimum apabila maka x=975 dan laba maksimumnya
Rp 1898,25
TEOREMA NILAI RATA-RATA

Jika grafik sebuah fungsi kontinu mempunyai garis


singgung tak tegak pada setiap titik antara A dan B,
maka terdapat paling sedikit satu titik C pada grafik
antara A dan B sehingga garis singgung di titik C
sejajar tali busur AB.

TEOREMA NILAI RATA-RATA UNTUK TURUNAN


Jika f kontinu pada selang tutup dan terdeferensial pada titik-titik dalam dari
maka terdapat paling sedikit satu bilangan c dalam dengan
=
Contoh :
Cari bilangan c yang dijamin oleh Teorema Nilai Rata-Rata untuk pada .
Penyelesaian:
dan sesuai rumusnya
maka
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai