Anda di halaman 1dari 4

Budaya Mutu Keselamatan Pasien dalam

Pelayanan Klinis di Puskesmas Pasir Mulya

WE
CAR
E
Indikator Perilaku Pemberi Layanan
Klinis dan Penilaiannya
 KNC : suatu kejadian atau situasi yang sebenarnya dapat menimbulkan
cedera, tapi belum sampai terpapar kepada pasien karena secara
kebetulan diketahui atau upaya pencegahan segera dilakukan
 KTC : suatu kejadian yang disebabkan oleh penanganan klinis yang tidak
sesuai pada pasien, tetapi tidak menimbulkan cedera
 KTD : Suatu kejadian cedera yang diakibatkan oleh tata kelola klinis bukan
karena latar belakang kondisi pasien
 KPC : Suatu keadaan yang mempunyai potensi untuk menimbulkan cedera
6 SASARAN KESELAMATAN PASIEN
No Sasaran keselamatan pasien Indikator (contoh)
1 Identifikasi pasien dengan benar Kepatuhan memasang gelang identitas
Kepatuhan melakukan identifikasi pasien pada saat
memberikan obat/tindakan
2 Komunikasi efektif dalam pelayanan Kepatuhan pelaksanaan SBAR dan TBK
3 Keamanan obat yang perlu diwaspadai Penataan obat LASA dan High Alert di apotik dan gudang
obat. Kepatuhan melakukan telaah resep dan telaah
pemberian obat
4 Memastikan lokasi pembedahan yang benar, Kepatuhan penandaan sisi operasi, compliance rate pada
prosedur yang benar, pembedahan pada pasien prosedur-prosedur kritis
yang benar
5 Mengurangi risiko infeksi akibat perawatan Kepatuhan melakukan hand hygiene
kesehatan

6 Mengurangi risik cedera pasien akibat terjatuh Kepatuhan melakukan asesmen jatuh pada pasien rawat inap
dan rawat jalan
Kepatuhan pemasangan gelang pasien dengan risiko jatuh

Anda mungkin juga menyukai