Anda di halaman 1dari 26

KOMITE ETIK DAN HUKUM

RSUD RANTAUPRAPAT

dr. M Fernando Manik, SH, M.Kes, M.Ked(For), Sp.F


Dasar Hukum

1. UU No. 44 Tahun 2009 Tentang RS


2. PP No.77 Tahun 2015 Tentang Pedoman
Organisasi RS
3. TKRS (Tata Kelola Rumah Sakit) – BUKU
STANDART AKREDITASI RS
4. PERMENKES RI NO 42 Tahun 2018
5. Buku KODERSI (Kode Etik Rumah Sakit) DPP
Persi
UU No. 44 Tahun 2009 Tentang RS

Pasal 2 :
RS di selenggarakan asas Pancasila dan
Didasarkan nilai Kemanusiaan :
• ETIKA dan Profesionalitas, manfaat
• Keadilan dan Persamaan Hak
• Anti diskriminasi, pemerataan dan
perlindungan hukum
• Keselamatan Pasien serta fungsi sosial
Definisi ETIKA

Etika  hasil dari pemikiran yang lebih


mendalam dan lebih luas tentang suatu
peroblematika
Etika  bersumber pada ajaran moral ( benar
atau salah )
Etika  diwujudkan dalam bentuk perilaku
yang diselaraskan dengan kebiasaan
TUJUAN ETIKA DAN HUKUM SERTA
PENGATURAN DAN PENGELOLAAN

Etik Perilaku Karyawan, Norma Umum , etika


Profesi  Maksimal
Hukum  Sesuai UU dan peraturan yang
berlaku

Agar Pelayanan Tidak Keluar Dari Norma, Etik


dan Hukum Yang Berlaku
UU No. 44 Tahun 2009 Tentang RS

Pasal 13 “3 :
Setiap Tenaga Kesehatan Yang Bekerja Di RS Harus
Bekerja Sesuai Dengan Standart ( Profesi, Pelayanan RS,
Prosedur Operasional Yang Berlaku ), Etika Profesi,
Menghormati Hak Pasien Dan Mengutamakan
Keselamatan Pasien.
• ETIKA dan Profesionalitas, manfaat
• Keadilan dan Persamaan Hak
• Anti diskriminasi, pemerataan dan perlindungan hukum
• Keselamatan Pasien serta fungsi sosial
PENGERTIAN KOMITE ETIK DAN HUKUM

Suatu badan pelayanan kesehatan yang secara


resmi dibentuk dengan keanggotaan dari
berbagai disiplin pelayanan kesehatan dalam RS
yang bertugas untuk menangani berbagai
masalah etik yang timbul dalam RS serta
mengawal perilaku RS sbg lembaga.
SUSUNAN ORGANISASI KEANGGOTAAN

Permenkes RI No 42 /2018 tentang KEH RS (Ps 5) :


Susunan Organisasi KEH Paling sedikit terdiri atas :
•Ketua
•Seketaris
•Anggota
SUSUNAN ORGANISASI KEANGGOTAAN

Permenkes RI No 42 /2018 tentang KEH RS (Ps 6) :


Keanggotaan KEH paling sedikit terdiri atas :
Tenaga Medis, Tenaga Keperawatan, Tenaga
Kesehatan Lain, Unsur Yang Membidangi Mutu
dan Keselamatan Pasien, Unsur Administrasi
Umum dan Keuangan, Pengelolaan Pelayanan
Hukum dan SDM
STRUKTUR ORGANISASI KOMITE ETIK DAN HUKUM
RSUD RANTAUPRAPAT

DIREKTUR
dr. Syafril Rahmadi Maulana, Sp.B

KETUA KOMITE ETIK & HUKUM


dr. M Fernando Manik, SH, M.Kes, M.Ked(For), Sp.F

WAKIL KETUA KOMITE ETIK & HUKUM


dr. FreddySubastian, Sp.KJ

SEKRETARIS
Nyoto Parmono, S.Kep., Ns.

KODE ETIK KODE ETIK


KODE ETIK KODE ETIK KODE ETIK KODE ETIK
KEDOKTERA KODE ETIK PEMASARAN
RUMAH SAKIT KEPERAWATAN/ TENAGA TATA LAKSANA
N PENELITIAN DAN
KEBIDANAN KESEHATAN BISNIS
PROMOSI
Tugas dan wewenang Komite Etik dan Hukum

Pasal 11
1. KEH Bertugas meningkatkan dan menjaga kepatuhan
penerapan etika dan hukum di RS dengan cara:
a. Menyusun Panduan Etik dan Perilaku (Code of Conduct)
b. Menyusun Pedoman Etika Pelayanan
c. Membina penerapan etika pelayanan, etika
penyelenggaraan, dan hukum perumahsakitan
d. Mengawasi pelaksanaan penerapan etika pelayanan
dan etika penyelenggaraan

PERMENKES RI NO. 42 TAHUN 2018 tentang KOMITE ETIK DAN HUKUM RS


e. Memberikan analisis dan pertimbangan etik
dan hukum pada pembahasan internal kasus
pengaduan hukum
f. Mendukung bagian hukum dalam melakukan
pilihan penyelesaian sengketa, dan atau
advokasi hukum kasus pengaduan hukum
g. Menyelesaikan kasus pelanggaran Etika
pelayanan yang terkait antar profesi di RS

PERMENKES RI NO. 42 TAHUN 2018 tentang KOMITE ETIK DAN HUKUM RS


(2) Selain tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1),
Komite Etik dan Hukum Bertugas:

a. Memberikan PERTIMBANGAN kepada Kepala


atau Direktur RS mengenai Kebijakan,
Peraturan, Pedoman, dan Standar yang
memiliki dampak Etik dan/atau hukum; dan
b. Memberikan pertimbangan dan/atau
Rekomendasi terkait pemberian bantuan
hukum dan rehabilitasi bagi SDM RS

PERMENKES RI NO. 42 TAHUN 2018 tentang KOMITE ETIK DAN HUKUM RS


Wewenang Komite Etik dan Hukum RS

a. Menghadirkan pihak terkait untuk


menyelesaikan masalah etik RS
b. Melakukan klarifikasi dengan pihak terkait
sebagai penyusun bahan rekomendasi
c. Memberikan rekomendasi kepada kepala
atau Direktur RS mengenai sanksi terhadap
pelaku pelanggaran panduan etik dan
perilaku (Code of Conduct)

PERMENKES RI NO. 42 TAHUN 2018 tentang KOMITE ETIK DAN HUKUM RS


PELANGGARAN

PELANGGARAN ADALAH SEGALA BENTUK


UCAPAN, TULISAN, ATAU PERBUATAN YANG
BERTENTANGAN DENGAN BUTIR-BUTIR JIWA
KORPS DAN KODE ETIK PNS, MELANGGAR
ETIKA UMUM, DAN ETIK PROFESI
Jenis-Jenis Perilaku
• Perilaku Pantas
• Perilaku Tidak Pantas
Perilaku Yang Pantas

• Penyampaian pendapat pada saat diskusi,


seminar dan diskusi khusus
• Penyampaian pendapat untuk kepentingan
pasien kepada pihak lain (dokter, perawat, atau
direksi RS) dengan cara yang sopan dan bahasa
yang jelas tegas
• Penyampaian Pandangan profesional ,
Ketidaksetujuan / ketidakpuasan atas kebijakan
melalui tata cara yang berlaku di RS tsb.
• Menyampaikan kritik konstruktif / kesalahan pihak
lain dengan cara yang tepat, tidak bertujuan untuk
menjatuhkan / menyalahkan pihak tsb
• Menggunakan pendekatan kooperatif untuk
menyelesaikan masalah.
Perilaku Yang Tidak Pantas
• Merendahkan / mengeluarkan perkataan tidak pantas
kepada pasien, dan atau keluarganya.
• Dengan sengaja menyampaikan rahasia, aib / keburukan
orang lain.
• Menggunakan bahasa yang mengancam, menyerang,
merendahkan / menghina.
• Membuat komentar yang tidak pantas tentang tenaga medis
di depan pasien/ di dalam rekam medis.
• Tidak peduli, tidak tanggap terhadap permintaan pasien /
tenaga kesehatan lain.
• Tidak mampu bekerjasama dengan anggota tim asuhan
pasien / pihak lain tanpa alasan yang jelas.
• Melakukan pelecehan seksual baik melalui perkataan/
perbuatan kepada pasien/ keluarga pasien.
UU 36 Tahun 2009 Tentang KESEHATAN

Pasal 29

Dalam hal Tenaga Kesehatan diduga melakukan


kelalaian dalam menjalankan profesinya,
kelalaian tersebut harus diselesaikan dahulu
melalui Mediasi
Pengaduan dan Pelaporan
Pasal 19
1. Pengaduan dan Pelaporan terhadap persoalan etik
dan hukum RS dapat disampaikan secara langsung
melalui tatap muka atau secara tertulis/surat Kepada
unit pelayanan pengaduan yang terdapat di RS
2. Pengaduan dan pelaporan harus Dapat
dipertanggungjawabkan dan dilakukan penanganan
secara repat.
3. Penanganan pengaduan dan Pelaporan… meliputi
Pencatatan, penelaahan, penanganan lebih lanjut,
pelaporan dan pengarsipan.
PERMENKES RI NO. 42 TAHUN 2018 tentang KOMITE ETIK DAN HUKUM RS
Pasal 24
1. Setiap SDM RS mengetahui terjadinya
pelanggaran panduan etik dan perilaku dan
pedoman etik pelayanan WAJIB melaporkan
kepada Komite Etik dan Hukum dan komite lain
yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan
etika profesi, dan/atau atasan langsung.
2. Komite Etik dan Hukum atau Komite yang
bertanggung jawab terhadap pelaksanaan etika
RS harus melindungi identitas pengadu atau
pelapor sepanjang pengaduan atau
pelaporannya dapat dipertanggungjawabkan.
PERMENKES RI NO. 42 TAHUN 2018 tentang KOMITE ETIK DAN HUKUM RS
ALUR PELAPORAN PELANGGARAN KODE ETIK
RS
Laporan: • HUMAS/PENGADUAN
• KOMITE ETIK DAN DIREKTUR
1. Tulisan
HUKUM UTAMA
2. Lisan

INSTRUKSI KLARIFIKASI - KAJIAN

ALUR PELAPORAN KOMITE ETIK DAN


1. PASIEN
2. KELUARGA
PELANGGARAN HUKUM
MENTELAAH
3. MASYARAKAT KODE ETIK RS (MENGUNDANG
PIHAK TERKAIT)
Adanya Dugaan
Pelanggaran Kode
Etik
KOMITE ETIK DAN
KEPUTUSAN DIREKTUR HUKUM EMBUAT
UTAMA REKOMENDASI
INSTRUKSI KOMITE ETIK DAN HUKUM KLARIFIKASI
DIREKTUR MASALAH

ALUR SISTEM 1. Dilema Etik


Perilaku Karyawan
1. PASIEN
2. KELUARGA
PENANGANAN 2. Dilema Etik
Perilaku dan Bisnis
3. MASYARAKAT DILEMA ETIK 3. Dilema Etik
Pelayanan (Profesi)
Adanya Dugaan
Pelanggaran Kode
Etik
KOMITE ETIK DAN
HUKUM,
KEPUTUSAN DIREKTUR PROFESIONAL,
UTAMA PASIEN/KELUARGA,
UNIT TERKAIT
SANKSI PELANGGARAN ETIK
SANKSI PEMBINAAN DAN SANKSI
RINGAN
MORAL PASAL 11

SEDANG

PASAL 12:
BERAT
PNS MELAKUKAN PELANGGARAN KODE ETIK (3) DAPAT
DIKENAKAN TINDAKAN ADMINISTRATIF DAN/ATAU
DISIPLIN SESUAI DENGAN PERATURAN PERUNDANGAN

PERMENKES RI NO 08 TAHUN 2012 TENTANG KODE ETIK PNS DI LINGKUNGAN KEMENKES


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai