Anda di halaman 1dari 40

Resilience pelaku UMKM di Era Pandemi

Putu Ugram Swadharma, M.Psi, Psikolog

https://bencoolencoffee.com/
Beberapa Aspek yang terkena dampak
pandemi covid 19
• Aspek Politik
• Aspek Akademi
• Aspek Ekonomi
Bagaimana Dampaknya Terhadap Dunia

Wirausaha?
• Pasar Lesuh
• Distribusi Terhambat
• Omset Turun Drastis
• Modal Terganggu
• Kredit Macet
• Bahan Baku Apkir
Lalu pilihan pelaku umkm?
• Menutup usaha?
• Mengurangi produksi dan karyawan?
• Bertahan agar usaha bisa tetap jalan dan karyawan bisa
tetap bekerja?
• Diversifikasi produk untuk bisa bertahan?
• Mengganti usaha?
• Memilih menutup usaha, kemudian bekerja di tempat
lain?
Ancaman Resesi 2023??
UMKM Bisa jadi Solusi Jitu untuk
memperbaiki aspek ekonomi
1. MEMBANGUN UMKM. Pengalaman membuktikan bahwa selama
masa-masa sulit sebelumnya, seperti krisis 1998 dan masa pan-
demi Covid-19, UMKM menjadi garda terdepan yang dapat berta-
han dan menjadi solusi dalam menghadapi masalah ekonomi.
2. TRANSFORMASI DIGITAL
Transformasi digital merupakan strategi penerapan teknologi
dalam aktivitas operasional bisnis yang mengubah cara bisnis dalam
beroperasi dan melayani pelanggan, baik terkait pemasaran sampai
produksi. Dengan transformasi digital, bisnis dapat bertahan dalam
persaingan melawan para kompetitor.
TRANSFORMASI EKONOMI

EKONOMI EKONOMI EKONOMI EKONOMI EKONOMI


PERTANIAN INDUSTRI INFORMASI KREATIF DIGITAL
Fungsi Manajemen & Teknologi Digital
  Fungsi Keuangan
• Sistem pembayaran: PPOB OVO, Gopay, linkaja dll
• Funding / Pembiayaan: P2P Lending, Equity Crowdfunding
• Laporan Keuangan: POS, Buku Warung, Buku Kas dll
1. Fungsi Pemasaran
• Marketplace / E-commerce : tokodesa, tokopedia
• Social Media ( Facebook, Instagram, Whatshap dll )
2.  Fungsi SDM
• Rekrutmen karyawan: CybersJob, CybersTalent, Jobstreet
3. Fungsi Produksi ( khususnya untuk Jasa )
• Industri wisata /travel: Cyberstravel, tiket.com, traveloka, agoda
• Industri transportasi: gojek, grab, maxim
• Financial technology
Mengapa Bisnis UMKM Wajib Go Digital

Dengan Menjadi Pelaku UMKM Yang Go Digital:


• Menjangkau Pasar yang Lebih Luas
• Meminimalisir Kehilangan Market
• Meningkatkan Efektivitas Kerja
• Membuka Lapangan Kerja
• Mengembangkan Peluang Usaha
• Budget Pemasaran Bisa Diatur Sesuai Kebutuhan
Tantangan dan Peluang Media Sosial Bagi UMKM
1. “Saya tidak punya waktu mengurus media sosial”
2. “Kapan waktu yang tepat untuk update?”
3. “Bagaimana membuat rencana pemasaran di media sosial”
4. “Apa sih, engagement itu? Bagaimanan caranya?” Insert Your Image

5. “Perlukah beriklan di Facebook atau Instagram?”


6. “Perlukah outsource untuk mengurus media sosial bisnis saya?”
7. “Banyak sekali jenis media sosial. Yang mana yang tepat untuk bisnis
saya?”
WUJUDKAN WARKOP DIGITAL
DI 128 KECAMATAN & 1341 DESA PROV. BENGKULU

DIGITAL KREATIF HUB


DALAM MENGELOLA USAHA KEDAI KOPI,
PEMANFAATAN LAYANAN DIGITAL DALAM
MENGEMBANGKAN UMKM & POTENSI EKONOMI DESA

• EDUKASI & PELATIHAN


• PELATIHAN SDM
• PELATIHAN UMKM
• PELATIHAN IT DAN DIGITALISASI
• RUANG DISKUSI DIGITAL
• INVENTORY DIGITAL
• KOMODITI DAN PRODUK KREATIF DESA
• TRANSAKSI DIGITAL
• PEMBAYARAN DIGITAL
STANDARARISASI
EKONOMI DIGITAL DESA • PENGIRIMAN DIGITAL
• PEMASARAN DIGITAL
• MARKETPLACE PRODUK DESA
PROGRAM PEMBIAYANAN UMKM DIGITAL • PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL
PENGEMBANGAN SDM DESA DESA
• BURSA KERJA DIGITAL
• INFORMASI LOWONGAN PEKERJAAN
• PEREKRUTAN PMI
KOMODITAS UNGGULAN | KULINER | DESA WISATA
PRODUK KREATIF | PEMBERDAYAAN SDM
KEMITRAAN LOCAL WIS-
EKOSISTEM & MATA RANTAI USAHA WARKOP DIGITAL
DOM/POTENSI DAERAH

Kemitraan Daerah 514 kab/kota


7230 Kecamatan se Indonesia

KEMITRAAN KORPORASI

MITRA WARKOP DIGITAL


USAHA MIKRO, KECIL & MENENGAH

CUSTOMER

KEMITRAAN INTERNAL
BISBAR ®
Bisnis wisata dan rekreasi
Bisnis usaha kreatif
( Bisnis Bareng ) Bisnis kuliner dan makanan
BIDANG UMKM
Lelang online
TRABAR ® Temu pelanggan
( Trading Bareng ) Ruang usaha bersama

1. USAHA PERTANIAN Webnar & rapat online


2. USAHA PETERNAKAN NOBAR ® Nonton youtube
3. USAHA PERIKANAN ( Nonton Bareng ) Nonton Hiburan pertunjukan
4. PERDAGANGAN Nonton bola/olahraga
5. PERINDUSTRIAN
6. USAHA PERTAMBANGAN NGOBAR ® Ruang ngumpul & Diskusi
7. TRANSPORTASI Ruang komunitas
8. PARIWISATA
( Ngopi Bareng) Silaturahmi warga
9. TI DAN KOMUNIKASI
10. USAHA JASA Dagang hasil pertanian
11. USAHA FORMAL DAGABAR ® Dagang hasil perkebunan
12. USAHA INFORMAL MENJADI KONEKTOR : Dagang hasil peternakan
1. Cari ide Usaha
( Dagang Bareng ) Dagang hasil perikanan
2. Memulai usaha
3. Mengembangkan Usaha ke digital Belajar digital di Warung Kopi
4. Permodalan Belajar Kreatif di Warung Kopi
5. Jaringan Pemasaran BEBAR ® Belajar Usaha diwarung Kopi
6. Inovasi ( Belajar Bareng ) Belajar Bisnis Di Warung Kopi
Belajar Dagang / Trading Di warung kopi

LAYANAN DIGITAL

FINTECH BANK DIGITAL PPOB POS REMMITANCE DROPSHIPER& AFILIASI KEDAI KOPI FRANCHISE PERTANIAN & PERKEBUNAN IT BLOCKCHAIN

EDUKASI & PELATIHAN RETAIL & KOMODITAS USAHA KREATIF TV DIGITAL UMKM GO DIGITAL LOGISTIK PEMASARAN DIGITAL PARIWISATA ECOMMERCE
PENGEMBANGAN USAHA UMKM MELALUI
WARKOP DIGITAL & CYBER ACADEMY

BIDANG KEUANGAN BIDANG PEMASARAN UMKM NAIK KELAS


• • Pemasaran digital •
QRIS Teknik menyeduh ala Barista
• • Toko Online •
PPOB Mengelola Kedai Kopi Kekinian
• • Progam Afilasi •
POS Franchise membuka Usaha
• • Pemasaran Reseller & Drop-
Tabungan & Tarik Kedai Kopi Bencoolen Coffee
Tunai & Kredit shiper • Peluang Usaha Warkop Digital
• • Pemasaran lanjutan SEO & •
Remmitance UMKM Melek digital
SEM
• Sales Online & offline

BIDANG LOGISTIK BIDANG RETAIL BIDANG PARIWISATA BIDANG BLOCKCHAIN

• Kemitraan Jastip • Penjualan Komoditas • Jasa Wisata • Traceability


• Pengiriman Barang • Agen Gas • Pemandu Wisata • Portal NFT
• Agen Air minum • Portal Wisata Desa • Crypto Currency

BIDANG PENDIDIKAN BIDANG INFORMASI TEKNOLOGI BIDANG PERTANIAN


• Pembelajaran online • Teknisi Online, RT/RW Net, Wifi • Edukasi Petani di tingkat Hulu
• Pelatihan Online / offline koin & Admin Jaringan LAN/WAN • Petani melinial pengelolaan Hilir
• Sekretaris Online • Teknik Programming Web & Mobile • Inovasi Digital Gratieks
• Pengelolaan Even • Menjadi Animator • Digital farming
• Admin Medsos • Mampu Mengedit Multimedia &
PEMETAAN

Tahapan
Pemetaan Wilayah berdasarkan potensi pengembangan
SDM dan SDA yang dimiliki desa/kelurahan

PERENCANAAN & SOSIALISASI


Perencanaan kegiatan pengembangan ekonomi desa dan
Langkah yang akan dilakukan dalam membangun
melakukan sosialiasi program kegiatan yg akan dilakukan
ekonomi desa melalui pemberdayaan
MEMBANGUN WARKOP DIGITAL
WARKOP DIGITAL sebagai Digital kreatif hub di Membangun Digital kreatif Hub serta mempersiapkan sarana
penunjang digitaliasi baik jaringan inet, PC & sistem aplikasi
desa/kelurahan
EDUKASI PELATIHAN
Melakukan edukasi & Pelatihan melalui Cybers Academy mu-
lai dari perencanaan usaha, pengembangan produksi, pack-
aging, administrasi & keuangan dengan pemanfaatan digital-
isasi

PENGEMBANGAN USAHA
Pemanfaatan teknologi dalam memperluas jaringan pe-
masaran produk dan jasa yang dimiliki desa baik meman-
faatkan website guetilang, promosi melalui media sosial dan
bekerjasama dengan marketplace ternama.

KOLABORASI
Melakukan kolaburasi usaha antar daerah dengan dukungan in-
stansi pemerintah pusat dan daerahdalam peningkatan kwalitas
produk maupun dalam pemasaran
KELAYAKAN
KEIKUTSERTAAN
WARUNG KOPI DIGITAL

BERLOKASI
ADA JARINGAN PRIORITAS SATU
PENGELOLAAN DI DESA/KELU- INTERNET
BERSEDIA
MENGIKUTI STAN- DESA SATU
LEMBAGA ATAU RAHAN MEMADAI DAR WARKOP DIGITAL
PERORANGAN
LAHAN MINIMAL (MIN. 10 MBPS) WARKOP DIGITAL TERPILIH
MIN 3X4 M2
KELAYAKAN
KEIKUTSERTAAN
WARUNG KOPI DIGITAL
A. Syarat menjadi warung kopi digital
Adapun Syarat / Kelayakan keikutsertaan dalam WARKOP DIGITAL
adalah
 Memiliki tempat dengan Pengelolaan Lembaga atau Perorangan
 Berlokasi di Desa/Kelurahan dengan lahan minimal 3x4 m2
 Memilki Jaringan Internet yang memadai (minimal 10Mbps)
 Bersedia mengikuti standar Warung Kopi Digital
 Prioritas 1 Desa 1 Warkop Digital terpilih ( Melalui proses verifikasi )

B. Registrasi pendaftaran
Dengan syarat dan ketentuan tersebut anda dapat mendaftarkan diri
dengan mengisi informasi detail beserta lokasi melalui melalui
website: https://www.warkop.digital/kopwan
BENGKULU TENGAH KOTA BENGKULU BENGKULU UTARA MUKOMUKO

1. KARANG TINGGI 1. SELEBAR 1. ENGGANO 1. LUBUK PINANG


2. TALANG EMPAT 2. GADING CEMPAKA 2. KERKAP 2. KOTA MUKOMUKO
3. PONDOK KELAPA 3. TELUK SEGARA 3. ARGA MAKMUR 3. TERAS TERUNJAM
4. PEMATANG TIGA 4. MUARA BANGKAHULU 4. GIRI MULYA 4. PONDOK SUGUH
5. PAGAR JATI 5. KAMPUNG MELAYU 5. PADANG JAYA 5. IPUH
6. TABA PENANJUNG 6. RATU AGUNG 6. LAIS 6. MALIN DEMAN
7. MERIGI KELIN- 7. RATU SAMBAN 7. BATIK NAU 7. AIR RAMI
DANG 8. SUNGAI SERUT 8. KETAHUN 8. TERAMANG JAYA
8. MERIGI SAKTI 9. SINGARAN PATI 9. NAPAL PUTIH 9. SELAGAN RAYA
9. PONDOK KUBANG 10. PUTRI HIJAU 10. PENARIK
10. BANG HAJI 11. AIR BESI 11. XIV KOTO
11. SEMIDANG LAGAN KEPAHIANG 12. AIR NAPAL 12. V KOTO
13. HULU PALIK 13. AIR MAJUNTO
BENGKULU SELATAN 1. BERMANI ILIR 14. AIR PADANG 14. AIR DIKIT
2. UJAN MAS 15. ARMA JAYA 15. SUNGAI RUMBAI
1. KEDURANG 16. TANJUNGAGUNG PALIK
3. TEBAT KARAI
2. SEGINIM 17. ULOK KUPAI
4. KEPAHIANG
3. PINO 18. PINANG RAYA
5. MERIGI
4. MANNA 19. MARGA SAKTI SEBELAT
6. KEBAWETAN
5. KOTA MANNA
7. SEBERANG MUSI
6. PINO RAYA
8. MUARA KEMUMU
7. KEDURANG ILIR REJANG LEBONG
8. AIR NIPIS
9. ULU MANNA
KAUR
10. BUNGA MAS SELUMA 1. KOTA PADANG
11. PASAR MANNA 1. KINAL 2. PADANG ULAK TAND-
2. TANJUNG KEMUNING ING
1. SUKARAJA 3. SINDANG KELINGI
3. KAUR UTARA
2. SELUMA 4. CURUP
LEBONG 4. KAUR TENGAH
3. TALO 5. BERMANI ULU
5. KAUR SELATAN
1. LEBONG UTARA 4. SEMIDANG ALAS 6. SELUPU REJANG
6. MAJE
2. LEBONG ATAS 5. SEMIDANG ALAS 7. CURUP UTARA
7. NASAL
MARAS
128 KECAMATAN 3.
4.
5.
LEBONG TENGAH
LEBONG SELATAN
RIMBO PENGADANG
6.
7.
AIR PERIUKAN
LUBUK SANDI
8.
9.
SEMIDANG GUMAY
KELAM TENGAH
8.
9.
CURUP TIMUR
CURUP SELATAN
10. LUAS 10. CURUP TENGAH
6. TOPOS 8. SELUMA BARAT 11. BINDURIANG
11. MUARA SAHUNG
7. BINGIN KUNING 9. SELUMA TIMUR 12. SINDANG BELITI ULU
12. TETAP
8. LEBONG SAKTI 10. SELUMA UTARA 13. SINDANG DATARAN
13. LUNGKANG KULE
9. PELABAI 11. SELUMA SELATAN 14. SINDANG BELITI ILIR
14. PADANG GUCI HILIR
10. AMEN 12. TALO KECIL 15. BERMANI ULU RAYA
15. PADANG GUCI HULU
11. URAM JAYA 13. ULU TALO
12. PINANG BELAPIS 14. ILIR TALO
Labeling Produk UMKM
Label adalah setiap keterangan mengenai Pangan Olahan yang berbentuk
DEFINISI gambar, tulisan, kombinasi keduanya, atau bentuk lain yang disertakan pada
Pangan Olahan, dimasukan ke dalam, ditempelkan pada, atau merupakan
bagian Kemasan Pangan.

KETENTUAN Dicantumkan pada bagian Tidak mudah lepas, luntur,


Menggunakan Bahasa dan/rusak dari kemasan
Indonesia
kemasan pangan yang
mudah dilihat dan dibaca pangan

Gambar diperbolehkan jika


Benar, tidak menyesatkan, pangan mengandung bahan Sesuai dengan label yang
dan menunjukkan hal yang tersebut, (bukan hanya disetujui pada saat regis-
sebenarnya perisa), & mencantumkan % trasi Izin Edar
bahan pada komposisi
DASAR HUKUM
UU No. 18 Tahun 2012
tentang Pangan
PP No. 86 Tahun 2019
tentang Keamanan Pangan
Peraturan Badan POM No. 27 Tahun 2017
tentang Pendaftaran Pangan Olahan
Peraturan Badan POM No 7 Tahun 2021
tentang Perubahan atas Peraturan Badan
Peraturan Badan POM No 31 POM No 27 Tahun 2017 tentang Pendaftaran
Pangan Olahan
Tahun 2018
Tentang Label Pangan Olahan Peraturan Badan POM No 20 Tahun 2021
tentang Perubahan atas Peraturan BPOM
Peraturan Badan POM NO. 16 Tahun 2020 No 31 tahun 2018 tentang Label Pangan
tentang Pencantuman ING untuk Pangan Olahan yang Olahan
Diproduksi Oleh Usaha Mikro Dan Usaha Kecil dan
Keputusan Kepala Badan POM Republik Indonesia Peraturan Badan POM No. 26 Tahun
Nomor HK.02.02.1.2.12.21.494 Tahun 2021 2021 tentang Informasi Nilai Gizi pada La-
bel Pangan Olahan
INFORMASI LABEL PANGAN OLAHAN

Informasi wajib pada


Bagian Utama Label Informasi pada bagian lain
(Paling Mudah Dilihat/Depan)
Nama Jenis Komposisi
Nama Dagang Kode produksi
2D Barcode Nomor Izin Edar
Berat Bersih atau Isi Bersih
Informasi Nilai Gizi
Nama dan Alamat pihak yang
memproduksi atau mengimpor Petunjuk penyajian (bila
diperlukan)
Keterangan Kedaluwarsa dan petun-
juk penyimpanan (jika diperlukan penyim-
panan khusus)
Nomor Izin Edar
Logo Halal
FUNGSI KEMASAN

Fungsi Protektif
 Melindungi produk dari hal yang dapat merusak produk
 Desain yang simple dan mudah dirakit

Fungsi Promosional
– Sebagai media promosi, menampilkan gambar produk pada kemasan
– Desain yang unik & menarik
– Kemasan dapat digunakan untuk fungsi lain
JENIS KEMASAN
Berdasarkan Struktur Isi
Primer
Sekunder
Tersier
JENIS KEMASAN

Berdasarkan Frekuensi Pemakaian

• KEMASAN SEKALI PAKAI


• KEMASAN YANG DIGUNAKAN BERULANG KALI
• KEMASAN YANG TIDAK DIBUANG
10 HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN SEBELUM
MEMBUAT DESAIN KEMASAN

1. APA PRODUK ANDA?


2. APA JENIS/KATEGORI PRODUK ANDA?
3. SEBERAPA BESAR UKURAN PRODUK ANDA?
4. SIAPA KOMPETITOR ANDA?
5. APA YANG MEMBUAT PRODUK ANDA UNIK?
6. SIAPA TARGET KONSUMEN ANDA?
7. APA TUJUAN/MAKNA DESAIN KEMASAN YANG DIBUAT?
8. APA BAHAN KEMASAN PRODUK ANDA?
9. BERAPA HARGA BAHAN KEMASAN & BIAYA DESAIN?
10. SEBERAPA KUAT BAHAN KEMASAN ANDA?
MENGAMBIL Keputusan Produk Menggunakan Kopi Robusta
Kualitas : Petik Merah yang dijemur alami dan tidak lepas dari cangkangnya
KEPUTUSAN Akhir Pelaksanaan Roasting dengan tingkat kematangan, Brown Roast
BERLANDASKAN Dikemas dengan ruang udara agar tidak menimbulkan gas

HASIL STUDY
Bahan Baku Pertama Robusta dibandingkan
PROSES PRODUKSI dengan Arabika lebih mudah di cari di daerah
Bengkulu oleh karena itu sebaiknya kita
Keputusan mengambil bahan baku robusta, demi men-
SALAH SATU METODE GUNA gatasi kekurangan dan cita rasa yang konsis-
ten diperlukan tim QC control kualitas
MENGAMBIL KEPUTUSAN
ATAU MENYIMPULKAN Bahan Baku Pertama Bahan Baku Kedua
Jenis : Robusta Jenis : Arabika
SEBUAH KEPUTUSAN IALAH Kelebihan : Mudah dicari bahan baku bisa Kelebihan : Rasa kopi yang lebih kuat
DENGAN METODE POHON Identifikasi didapatkan dengan mudah untuk di produksi disbanding robusta
Kekurangan : petani yang terkadang kurang Kekurangan : Susah dicari dan susah untuk
KEPUTUSAN. konsisten dalam penanamannya penanamannya

Hasil Studi Bagaimana? Semisal Hasil studi


Perumusan proses produksi Menunjukan 2 jenis bahan
baku yang baik untuk dikonsumsi, tidak
berbahaya dan tidak mencemari Lingkungan

Menentukan Produk dengan


Akar Bahan yang Baik untuk
Permasalahan dikonsumsi
CONTOH PERBANDINGAN PRODUK
No.
1
CONTOH
Aspek
Produk
PERBANDINGAN
Produk A
Keripik Pisang
PRODUK
Produk B
Lakse
2 Jenis Makanan Kering Makanan Basah
3 Ukuran Sedang Kecil
4 Kompetitor Industri rumahan Industri rumahan
Mentok Mentok
5 Keunikan Rasa, Volume, Harga Rasa
6 Target Konsumen Semua Usia Orang Tua
7 Makna/Tujuan Desain Menonjolkan desain Belum ada makna desain
pisang
8 Bahan kemasan Karton TIK Plastik makan
9 Harga Material/Bahan 15.000/bks besar 20.000/bks besar
10 Ketahanan bahan Cukup Tahan
TIPS DAN TRIK MEMBUAT KEMASAN

1. SESUAI DENGAN TARGET KONSUMEN/PASAR


2. ERGONOMIS
• EYE CATCHING, MENARIK, ERGONOMI

3. MEMILIKI CIRI KHAS


4. SESUAIKAN UKURAN KEMASAN DENGAN PRODUK
5. PASTIKAN DAYA TAHAN KEMASAN TERHADAP PRODUK
6. MEMILIKI SPECIAL PACK
LANGKAH PEMBUATAN KEMASAN

• TENTUKAN INSPIRASI DESAIN KEMASAN


• BUAT SKETSA KONSEP KEMASAN PRODUK
• TERAPKAN PADA TOOL DESAIN (MS. WORD, PHOTOSHOP,
ILLUSTRATOR, MAYA, DLL)
• CETAK KEMASAN
• RAKIT KEMASAN
TERIMA KASIH

http://www.tokodesa.id

EMAIL:INFO@WARKOP.DIGITAL
BERGABUNG BERSAMA Warkop.digital

KAMI

https://t.me/WarkopDigitalCommunity

https://t.me/warkopdigital

Anda mungkin juga menyukai